AKTIVITAS VANISHING CREAM EKSTRAK BUNGA TELANG (Clitoria terantea L) SEBAGAI ANTI ACNE TERHADAP STAPHYLOCOCCUS AUREUS
Sari
Bunga telang merupakan salah satu keragaman hayati yang ada di Indonesia yang memiliki kandungan metabolit sekunder seperti flavonoid, saponin, tannin, terpenoid, antrakuinon, alkaloid yang dapat bermanfaat sebagai antibakteri. Vanishing cream merupakan sediaan krim yang banyak digunakan untuk kulit berjerawat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui potensi vanishing cream ekstrak bunga telang sebagai anti bakteri terhadap Staphylococcus aureus. Metode ekstraksi yang digunakan pada penelitian ini adalah metode perkolasi dengan menggunakan pelarut etanol 96%. Metode pengujian aktivitas antibakteri dilakukan dengan metode cup plate thecnique dengan membuat sumuran pada media untuk diletakkan sampel krim pada sumuran tersebut. Rendemen yang dihasilkan dari proses ekstraksi sebanyak 48,78%. Sediaan vanishing cream dibuat dalam 3 variasi konsentrasi ekstrak yaitu konsentrasi 0,5%; 1%; dan 1,5%. Uji evaluasi fisik sediaan menunjukkan F1 dan F2 memenuhi syarat evaluasi fisik sediaan topikal yang baik. Masing-masing formulasi sediaan juga tidak menunjukkan adanya reaksi iritasi dan F2 lebih banyak disukai pada uji hedonik. Pengujian aktivitas antibakteri sediaan vanishing cream ekstrak bunga telang masuk dalam kategori daya hambat lemah dengan rata-rata diameter zona hambat F1,F2 dan F3 < 5cm dan masing-masing kelompoknya tidak memiliki perbedaan yang bermakna sebagai antibakteri dengan nilai p-value > 0,05.
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Apriani,Setia. & Pratiwi, F. D. (2021). Jurnal Ilmiah Kohesi Vol. 5 No. 3 Juli 2021. Jurnal Ilmiah Kohesi, 5(3), 149–155.
Azkiya, Z., Ariyani, H., & Setia Nugraha, T. (2017). Evaluasi sifat fisik krim ekstrak jahe merah (Zingiber officinale Rosc. var. rubrum) sebagai anti nyeri. Current Pharmaccutica Sciences, 1(1), 12–18
Baskara, Ida Bagus B., Suhendra, Lutfi & Wrasiati, Luh Putu. (2020). Pengaruh Suhu Pencampuran dan Lama Pengadukan terhadap Karakteristik Sediaan Krim. Jurnal Rekayasa dan Manajemen Agroindustri. 205
Dao, T. A., & Syamsul, D. (2019). Formulasi Sediaan Krim Pelembab Ekstrak Kulit Buah Delima (Purica Grantum L). Jurnal Dunia Farmasi, 1(1), 40–47. https://doi.org/10.33085/jdf.v1i1.4352
Fatmawaty, A., Aisyah, A. N., & Nisa, M. (2016). Uji Aktivitas Dan Formulasi Krim Anti Jerawat Dari Beberapa Bahan Alam. Prosiding Rakernas Dan Pertemuan Ilmiah Tahunan Ikatan Apoteker Indonesia, 37–42.
Faujiarti, Ulva., & Liandhajani. (2022). Pengaruh Konsentrasi Ekstrak Kale Dalam Sediaan Krim Terhadap Karakteristik,Stabilitas, Aktiitas Antioksidan. Jurnal Ilmiah Farmasi. 11(1), 79.
Hayati, R. & Vanira, J., Farmasi, J., Kemenkes, P., & Besar, A. (2021). Formulasi Krim Ekstrak Etanol Umbi Bawang Dayak ( EleutherinePalmifolia (L.) Merr ) dan Efektivitasnya terhadap Staphylococcus aureus 1. Jurnal Ilmiah Farmasi Simplisia, 1, 1–7.
Ibtisam. (2008). Oprtimasi Pembuatan Ekstrak Daun Dewandaru (Eugenia uniflora L) Menggunakan Metode Perkolasi Dengan Parameter Kadar Total Senyawa Fenolik dan Flavonoid. Skripsi.
Jayanti, M. (2021). Formulasi dan Uji Evaluasi Fisik Sediaan Losio Ekstrak Bunga Etanol Bunga Telang (Clitoria ternatea L) Sebagai Antioksidan. Skripsi.
Khumairoh, L. (2020). Perbedaan Pelarut Etanol 96% Dan Etil Asetat Pada Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Bunga Telang (Clitoria Ternatea L) Terhadap Propionibacterium Acnes. Panduan Praktikum Farmasetika Dasar, 15–17.
Majid, N. S., Yamlean, P. V. Y., & Citraningtyas, G. (2019). Formulasi Dan Uji Efektivitas Krim Antibakteri Ekstrak Daun Nangka (Artocarpus Heterophyllus Lam.) Terhadap Bakteri Staphylococcus Aureus. Pharmacon, 8(1), 225. Https://Doi.Org/10.35799/Pha.8.2019.29257
Marpaung, A. M., & Information, A. (2020). Tinjauan manfaat bunga telang ( clitoria ternatea l.) bagi kesehatan manusia. Journal of Functional Food and Nutracetical, 1(2), 47–69. https://doi.org/10.33555/jffn.v1i2.30
Norita, & Malfasari, E. (2017). Hubungan antara Jerawat (Acne Vulgaris) dengan Citra Diri pada Remaja. Jurnal Keperawatan, 9(1), 6–12.
Nuralifah, N., Armadany, F. I., Parawansah, P., & Pratiwi, A. (2019). Uji Aktivitas Antibakteri Sediaan Krim Anti Jerawat Ekstrak Etanol Terpurifikasi Daun Sirih (Piper betle L.) dengan Basis Vanishing Cream Terhadap Propionibacterium acne. Pharmauho: Jurnal Farmasi, Sains, Dan Kesehatan, 4(2). https://doi.org/10.33772/pharmauho.v4i2.6261
Nurulita, W. (2017). Uji Efektivitas Ekstrak Daun Binahong (Anredera cordifolia) dalam Menghambat Pertumbuhan Bkateri Propionibacterium secara In Vitro. Skripsi Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung.
Purwaningsih, N. S., & Apriandini, W. (2020). Uji Efektivitas Antibakteri Dari Ekstrak Daun Kipait (Tithonia Diversifolia (Hemsl.) A. Gray) Terhadap Bakteri Propionibacterium ACNES. Edu Masda Journal, 4(1), 76–88. http://openjournal.masda.ac.id/index.php.edumasda
Putri, BR. Ulfa, AM. Marcelia, S. (2021). Formulasi dan uji aktivitas sediaan krim anti jerawat ekstrak etanol bunga telang (Clitoria ternatea) terhadap propinibacterium acnes. Jurnal Ilmu Kedokteran Dan Kesehatan, 8, 358–366.
Rasyid, A, Narin. Husein, R, N. (2021). Stafilokokus aureus : Gambaran Umum Penemuan , Karakteristik , Epidemiologi , Faktor. Jurnal Kedokteran Molekuler & Klinis Eropa, 08(1), 1160–1183.
Sri Wahyuni, Y., Thahir, Z., & Farmasi Yamasi, A. (2020). Uji Daya Hambat Sediaan Krim Ekstrak Daun Ginseng Jawa (Talinum Paniculatum Jack) Dengan Basis Vanishing Krim Dan Cold Krim Terhadap Staphylococcus Aureus. Journal.Yamasi.Ac.Id, 4(1), 111–117.
DOI: https://doi.org/10.33024/jaf.v8i2.11359
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
##submission.copyrightStatement##
##submission.license.cc.by-nc4.footer##
Diterbitkan Oleh:
Unit Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (UPPM)
Program Studi DIII Analis Farmasi dan Makanan Universitas Malahayati
JL. Pramuka No 27 Kemiling Bandar Lampung
email : jurnal.analisfarmasi@gmail.com
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.