APLIKASI TEORI ADAPTASI ROY DAN LOST AND GRIEVING KUBLER-ROSE PADA KASUS IBU HAMIL DENGAN INTRA UTERINE FETAL DEATH (IUFD)
Abstract
Karya ilmiah akhir ini disusun sebagai laporan dari praktik residensi spesialis keperawatan Maternitas yang berfokus pada penerapan teori keperawatan adaptasi Roy dan lost and grieving Kubler-Rose pada asuhan keperawatan ibu hamil yang mengalami intra uterine fetal death (IUFD).
Tujuan penulisan laporan ini untuk memberikan gambaran pelaksanaan praktik Spesialis Keperawatan Maternitas dalam menjalankan perannya sebagai pemberi pelayanan keperawatan, edukator, konselor, advokat, pengelola, kolaborator, komunikator dan koordinator, agen perubah dan peneliti dalam memberikan asuhan keperawatan pada perempuan sepanjang periode kehidupannya dengan menerapkan teori keperawatan serta pencapaian target kompetensi. Aplikasi teori keperawatan adaptasi Roy dan lost and grieving Kubler-Rose efektif dilakukan pada lima kasus ibu hamil dengan IUFD. Aplikasi teori tersebut berhasil membantu menyelesaikan masalah keperawatan dan meningkatkan adaptasi klien.
Kata kunci:
Asuhan keperawatan, intra uterine fetal death (IUFD), teori Roy, Kubler-Rose
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)DOI: https://doi.org/10.33024/jdk.v6i1.473
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 JURNAL DUNIA KESMAS
Published by:
Faculty of Health Sciences, Malahayati University
Editorial Address:
Jl. Pramuka No. 27 Kemiling Bandar Lampung Cq. Tim Jurnal Dunia Kesmas.
Whatsapp : 0822-8154-6379 (admin)