Stres psikologis dan gejala kekambuhan gastritis kronis pada lansia: Studi cross-sectional
Abstract
Background : Elderly people with some chronic conditions have a higher risk of experiencing gastric acid disease. Based on the results of the survey conducted on December 26, 2018 - January 2, 2019, there were 10 elderly patients diagnosed with gastritis, of which 70% revealed, often angry, often had difficulty sleeping, found it difficult to relax, irritable and as much as 30% revealed late eat and like to eat foods that are high in fat.
Purpose: Knowing the relationship between psychological stress and symptoms of chronic gastritis recurrence in the elderly
Method: Type of quantitative research, the study design was cross-sectional. The population of this study is the elderly. Independent variables: psychological stress and dependent variable: symptoms of chronic gastritis recurrence. Collecting data with questionnaires and medical records taken on March - April 2019. Data analysis is univariate (frequency distribution) and bivariate using the chi-square test.
Results: Finding of 66 (60.6%) respondents had symptoms of chronic gastritis recurrence and psychological stress 56 (51.4%) (p-value = 0,000 OR 6,234).
Conclusion: There is a relationship between psychological stress and symptoms of chronic gastritis recurrence in the elderly in the UPTD Sri Bhawono,
Suggestions: The management of the Public health center to provide information to patients about the factors that influence the symptoms of chronic gastritis recurrence, especially psychological stress, and provides a psychologist consultant.
Keywords: Psychological stress; Symptoms; Gastritis; Elderly
Pendahuluan: Lansia dengan beberapa kondisi kronis memiliki risiko lebih tinggi untuk mengalami penyakit asam lambung. Berdasarkan hasil prasurvey yang dilakukan tanggal 26 Desember 2018 – 2 Januari 2019, terdapat 10 pasien usia lanjut dengan diagnosa gastritis, dimana sebanyak 70% mengungkapkan, sering marah, sering susah tidur, merasa sulit untuk bersantai, mudah tersinggung dan sebanyak 30% mengungkapkan sering telat makan dan suka mengkonsumsi makanan yang berlemak tinggi.
Tujuan: Mengetahui hubungan stres psikologis dengan gejala kekambuhan gastritis kronis pada lansia
Metode : Jenis penelitian kuantitatif, dengan desain penelitian cross sectional. Populasi penelitian ini adalah lansia. Variabel bebas: stres psikologis dan variabel terikat: gejala kekambuhan gastritis kronis. Pengumpulan data dengan kuesioner dan rekam medis yang diambil pada bulan Maret – April 2019. Analisis data dilakukan secara univariat (distribusi frekuensi) dan bivariat menggunakan uji chi-square.
Hasil : Didapatkan 66 (60,6%) responden memiliki gejala kekambuhan gastritis kronis dan stres psikologis 56 (51,4%) (p-value = 0,000 OR 6,234).
Simpulan: Didapatkan hubungan stres psikologis dengan gejala kekambuhan gastritis kronis pada lansia di UPTD Sri Bhawono,
Saran: Manajemen Puskesmas memberikan informasi kepada pasien tentang faktor-faktor yang mempengaruhi gejala kekambuhan gastritis kronis terutama stres psikologis, dan menyediakan konsultan psikolog.
Keywords
References
Broto, H. D. F. C. (2016). Stres Pada Mahasiswa Penulis Skripsi. Universitas Sanata Dharma, Yogyakarta.
Dewi, I. (2014). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Terjadinya Gastritis Di Wilayah Kerja Puskesmas Tamalanrea Makassar
Hawari. D. (2013). Mnajemen Stres, Depresi dan Kecemasan. Jakarta: FKUI.
Irianto, K. (2016). Memahami Berbagai Macam Penyakit. Bandung. Penerbit Alfabeta
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2016). Infodatin Lansia . Jakarta
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2017). Profil Kesehatan Indonesia 2016 . Jakarta
Mumpuni, Y., & Wulandari, A. (2010). Cara Jitu Mengatasi Stres. Yogyakarta: Andi.
Prasetyo D. (2015) Hubungan antara stres dengan kejadian gastritis di Klinik Dhanang Husada Sukoharjo,
Saroinsong, M., Palandeng, H., & Bidjuni, H. (2014). Hubungan Stres Dengan Kejadian Gastritis Pada Remaja Kelas XI IPA Di SMA Negeri 9 Manado. Jurnal Keperawatan, 2(2).
Savitri, T. (2018). Mengatasi Penyakit Asam Lambung Pada Orang Lanjut Usia. https://hellosehat.com/hidup-sehat/tips-sehat/penyakit-asam-lambung-lansia/
Smeltzer, S. C., & Bare, B. G. (2002). Buku ajar keperawatan medikal bedah. Jakarta: EGC, 1223, 21.
Sunaryo, M.K & Sukrillah, U. A. (2016). Asuhan Keperawatan Gerontik. Penerbit Andi
Tamsuri, A. (2014). Hubungan Pengetahuan Tentang Gastritis Dengan Sikap Diet Pada Penderita Gastritis.
Tina, L., & Takdir, R. K. (2019). Hubungan stres, keteraturan makan, jenis makanan dengan kejadian gastritis pada santri di Pondok Pesantren Ummusabri Kota Kendari Tahun 2017. Preventif Journal, 3(2).
World Health Organization (2011)Active Ageing A Policy Framework. https://www.who.int/ageing/ publications /active_ageing/en
World Health Organization (2018).Ageing and health. https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/ageing-and-health.
DOI: https://doi.org/10.33024/hjk.v16i3.1537
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Holistik Jurnal Kesehatan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.