PENGARUH PEMBERIAN PENYULUHAN KESEHATAN TENTANG PERILAKU SEKS PRANIKAH TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA KELAS XI DI SMA PERSADA BANDAR LAMPUNG TAHUN 2015

Eka Trismiyana

Abstract


Pendahuluan: Prilaku seksual yang dilakukan oleh para remaja kita saat ini sudah sampai pada batas yang
sangat mengkhawatirkan. Peningkatan yang terjadi tidak hanya dalam hal angka kejadian, melainkan juga pada
kualitas penyimpangan. Tujuan dari penelitian ini adalah Untuk mengetahui pengaruh pemberian penyuluhan
kesehatan tentang prilaku seks pranikah terhadap tingkat pengetahuan remaja kelas XI di SMA Persada Bandar
Lampung Tahun 2015.
Metode: Jenis penelitian adalah metode penelitian kuantitatif. Rancangan penelitian adalah quasy eksperimen
dengan menggunakan pendekatan one group pre-post test design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh
siswa kelas XI SMA Persada Bandar Lampung. Besar sampel penelitian adalah 87 dari (Total Population),
dengan menggunakan Uji t.
Hasil: Pada penelitian didapat pengetahuan responden sebelum diberikan penyuluhan kesehatan tentang prilaku
seks pranikah remaja. mempunyai nilai rata-rata pengetahuan 51,48. Sedangkan pengetahuan responden
sesudah diberikan penyuluhan mempunyai nilai rata-rata pengetahuan 79,89. Jadi selisih rata-rata 30,12. Hasil
uji statistik didapat p-value = 0,000 < α = 0,05 yang berarti ada pengaruh pemberian penyuluhan kesehatan
tentang seks pranikah terhadap tingkat pengetahuan remaja. Saran bagi remaja agar dapat meningkatkan
pengetahuan kesehatan tentang prilaku seks pranikah dengan mencari informasi yang baik dan akurat serta
dapat memilih teman yang baik agar tidak terpengaruh terhadap perilaku seks pranikah.


Keywords


Penyuluhan kesehatan, Pengetahuan, Remaja.

Full Text:

PDF

References


Aprina & Anita, Riset Keperawatan, Bandar

Lampung, 2014

Arikunto & Suparsi, Penelitian Tindakan Kelas,

Sinar Grafika Offset, 2011

Arikunto S, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan

Praktek (edisi revisi 5, 342 h), Rineka

Cipta, Jakarta, 2006

Budiman, dan Riyanto, Kapita Selekta Kuesioner

Pengetahuan dan Sikap dalam Penelitian

Kesehatan, Selemba Medika, Jakarta,

Dayang, Lembar Kusioner Kebidanan Malahayati,

Bandar lampung, 2012

Depertemen Kesehatan RI, Profil Kesehatan

Indonesia Tahun 2006, Jakarta, 2007

Imron A, Pendidikan Kesehatan Reproduksi

Remaja. Yogjakarta, 2012

Kartini, Psikologi Remaja, Djambatan, Jakarta, 2006

Kumalasari & Andhyantoro, Kesehatan Reproduksi

untuk mahasiswa kebidanan dan

keperawatan, Selemba Medika, Jakarta,

Kusmiran E, Kesehatan Reproduksi Remaja dan

Wanita,.Selemba Medika, Jakarta, 2013

Narbuko & Achmadi, Metodelogi Penelitian,Bumi

Aksara, Jakarta, 2007

Nastiti, Survey Kesehatan Reproduksi Remaja

Indonesia, Jakarta, 2009

Natoatmodjo, Promosi Kesehatan Dan Perilaku

Kesehatan, Rineka Cipta, Jakarta 2012

Notoatmodjo S, Kesehatan Masyarakat Ilmu dan

Seni, Rineka Cipta, Jakarta, 2007

Notoatmodjo, Ilmu Perilku Kesehatan, Rineka

Cipta,Jakarta, 2014

Notoatmodjo, Metodelogi Penelitian Kesehatan,

Rineka Cipta, Jakarta, 2010 PKBI Provinsi

Lampung, Pendidikan Remaja Sebaya,

www.pkbi.co.id, 2008

Nursalam & Efendi, Pendidikan dalam

Keperawatan, Selemba Medika, Jakarta,

Rahmawati, Kesehatan Reproduksi, Fitramaya,

Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan

Pendekatan Kuantatif,Kualitatif, Dan R& D,

Albeta Bandung, 2010

Susiana, Hubungan antara pengetahuan pendidikan

seks dengan prilaku seksual pada remaja di

SMU N I Bandara Lampung, Skripsi, 2007

Widyastuti, Kesehatan Reproduksi,

Fitramayana,Yogyakarta, 2009

www.tribunlampung.co.id/real/artikel/1559




DOI: https://doi.org/10.33024/hjk.v11i2.257

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 HOLISTIK JURNAL KESEHATAN

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.