HUBUNGAN PERMAINAN PLAYSTATION DENGAN PERILAKU KEKERASAN PADA ANAK USIA SEKOLAH DI KELURAHAN TANJUNG HARAPAN KOTABUMI LAMPUNG UTARA

Djunizar Djamaludin

Abstract


Efek permainan playstation terhadap anak-anak akan membawa pengaruh kepada anak-anak secara kognitif berupa bertambahnya pengetahuan baru yang dipelajarinya dari permainan playstation. Tujuan penelitian adalah hubungan permainan playstation dengan perilaku kekerasan pada anak usia sekolah di Kelurahan Tanjung Harapan Kotabumi Lampung Utara tahun 2010.Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah survei. Populasi sebanyak 126 siswa yang mengunjungi 4 tempat penyewaan, dengan jumlah bermain minimal sebanyak 3 kali, dengan besar sebanyak 96 responden. Analisa bivariat yang digunakan adalah Chi Square (X4).Hasil uji statistik didapat p-value=0,022 (p-value<a (0,05) sehingga Ho ditolak yang berarti ada hubungan yang bermakna antara hubungan yang signifikan antara permainan playstation dengan perilaku kekerasan pada anak usia sekolah di Kelurahan Tanjung Harapan Kotabumi Lampung Utara tahun 2010. Saran bagi orang tua untuk memberikan pengarahan pada anak tentang dampak buruk dari permainan playstation dengan cara mendampingi anak dalam bermain dan membatasi waktu bermain sehingga anak tidak hanya terfokus pada permainan playstation saja, namun tetap dapat berkonsentrasi dalam tugas belajar di sekolah.



Keywords


permainan playstation, perilaku kekerasan

Full Text:

PDF

References


Arikunto, S. 2002. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis. Renika Cipta. Jakarta

Notoatmodjo, Sukidjo. 2003. Perilaku Kesehatan. Rineka Citra. Jakarta. Al-Istanbuli,

Mahdi, M. 2002. Mendidik Anak Nakal. Bandung: Pustaka.

Oppenheim, 2000. Sisi posistif dan negatif Video Game. Diambil pada tanggal 2 April 2009 dari http://www.e-psikologi.com.

Berk, 2000; Rice, 1999; Mann, et al., 2003, Sisi posistif dan negatif Video Game. Diambil pada tanggal 2 April 2009 dari http://www.e-psikologi.com

Riyanto, Theo. 2002. Pembelajaran Sebagai Proses Bimbingan Pribadi. Jakarta: Gramediaa Widiasarana Indonesia.

Depkes RI, 2005. Sekilas Tentang Undang | undang Penghapusan Kekerasan. Diambil pada tanggal 26 Oktober 2006 dari http://www.depkes.co.id.

Sulaiman, 2006.Pengaruh Kebiasan Bermain Video Games Terhadap Perilaku Kekerasan Pada Anak SD di Kabupaten Sleman Jogjakarta. Skripsi Tidak dipublikasikan.

Clemes, Harris. 2001. Mengajarkan Disiplin Kepada Anak. Jakarta. Mitra Utama.

Suryabrata, Sumadi, 2000.Pengembangan Alat Ukur Psikologis. Yogyakarta

Andi Gunarsa, 2001. Konsep Tumbuh Kembang Anak. Erlangga. Jakarta

Hofland & Defleur, 2000. Efek Psikologis Permainan playstation. Diambil pada tanggal 2 April 2009 dari http://www.e psikologi.com.

Watkins dkk, 2000, http://blog.caturstudio.com/2009/01/arti belajar penting ditanamkan pada anak usia sekolah / www.sekitarkita.com, 2004:1

Notoatmodjo, Sukidjo. 2002. Metode Penelitian Kesehatan. Rineka Citra. Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.33024/hjk.v5i1.876

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 HOLISTIK JURNAL KESEHATAN

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.