ANALISIS KUALITAS PELAYANAN ANTENATAL CARE(ANC) TERHADAP TINGKAT KEPUASAN IBU HAMIL DI POLI KEBIDANAN
Background In Indonesia, the quality of ANC services is still low, seen from the coverage of ANC which is still below the national target where data on the coverage of pregnant women (K4) visits in Indonesia in 2015 was 87.48%, which means it has not reached the target of the Strategic Plan of the Ministry of Health in 2015, namely by 95%. Of the 34 provinces in Indonesia, only 3 provinces have achieved this target, namely the Riau Archipelago, DKI Jakarta, and West Java.
The Purpose To know the relationship between the quality of antenatal care (ANC) services to the level of satisfaction of pregnant women in the obstetrics poly
The research design method uses an analytical survey research with a cross-sectional approach, the number of samples is 83. The research instrument uses a questionnaire, bivariate analysis uses the Chi Square test.
Results Based on data from 83 pregnant women who were dissatisfied with ANC services as many as 15 people (18.1%), based on Tangibles less good and dissatisfied 16 (19.3%), Empathy 16 (19.3%)
The conclusion is that there is a relationship between satisfaction with Tangibles (P-value = 0.000 OR 140.80), Reliability (P-value = 0.000 OR 86.66), Responsiviness (P-value = 0.000 OR 303.3), Assurance (P-value = 0.000 OR 140.8) and Empathy (P-value=0.000 OR 140.8)
Suggestions It is hoped that health workers will improve counseling for pregnant women to conduct regular ANC visits.
Keywords: Quality of service, ANC, level of satisfaction
ABSTRAK
Latar Belakang Di Indonesia, kualitas pelayanan ANC masih rendah dilihat dari cakupan ANC yang masih dibawah target nasional dimana data cakupan kunjungan ibu hamil (K4) di Indonesia pada tahun 2015 sebesar 87,48% yang berarti belum mencapai target Renstra Kementerian Kesehatan pada tahun 2015 yaitu sebesar 95%. Dari 34 provinsi di Indonesia, hanya 3 provinsi yang telah mencapai target tersebut, yaitu kepulauan Riau, Dki Jakarta, dan jawa barat.
Tujuan Diketahui hubungan kualitas pelayanan antenatal care(anc) terhadap tingkat kepuasan ibu hamil di poli kebidanan
Metode desain penelitian ini menggunakan penelitian survey analitik dengan pendekatan cross- sectional, jumlah sampel 83. instrument penelitian menggunakan kuesioner, analisis bivariate menggunakan uji Chi Square. Hasil Berdasarkan data 83 ibu hamil yang tidak puas terhadap pelayanan ANC sebanyak 15 orang (18,1%), berdasarkan Tangibles kurang baik dan tidak puas 16(19,3%), Emphaty 16 (19,3%) Kesimpulan adanya hubungan kepuasan dengan Tangibles (P-value=0,000 OR 140,80), Reliability (P-value=0,000 OR 86,66), Responsiviness (P-value=0,000 OR 303,3), Assurance (P-value=0,000 OR 140,8)dan Emphaty (P-value=0,000 OR 140,8)Saran Diharapkan kepada petugas kesehatan supaya meningkatkan konseling terhadap ibu hamil untuk melakukan kunjungan ANC secara teratur.
Kata Kunci: Kualitas pelayanan, ANC, tingkat kepuasanKeywords : kebidanan
- Umaternate, T. S., Kumaat, L., & Mulyadi, N. (2015). Hubungan Pelaksanaan Identifikasi Pasien Secara Benar Dengan Kepuasan Pasien Di Instalasi Gawat Dadurat (Igd) Rsup Prof. Dr. RD Kandou Manado. Jurnal Keperawatan,
- Sundari, L. (2017). Hubungan Kepuasan Pasien dengan Kualitas Pelayanan Antenatal Care (ANC) oleh Bidan Jejaring BPJS di Wilayah Kerja Puskesmas Warungasem Kabupaten Batang (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Semarang).
- Izati, A. R. M. (2018). Trend Cakupan Kunjungan Ibu Hamil (K4) Dan Pertolongan Persalinan Oleh tenaga Kesehatan Di Propinsi Jawa Timur. Jurnal Ilmiah Kesehatan Media Husada, 7(1), 1-10.
- Florensia Lawani, J. E. S. S. I. C. A., & Aliviani Putri, R. (2021). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kunjungan K4 Di Puskesmas Katomaliga Beteleme, Kecamatan Lembo, Kabupaten Morowali Utara, Sulawesi Tengah (Doctoral Dissertation, Universitas Ngudi Waluyo).
- Profil Kesehatan Indonesia 2019, Kemenkes 2020
- Maulana, A. F. Gambaran Kualitas Pelayanan Antenatal Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Pagedangan Kabupaten Tangerang Tahun 2017 (Bachelor's thesis, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta: Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, 2017
- Nissa, A. A., & Mardiyaningsih, E. (2013). Gambaran Kepuasan Ibu Hamil terhadap Pelayanan Antenatal Care di Puskesmas Getasan Kabupaten Semarang. Jurnal Keperawatan Maternitas, 1
- Mursyida, R. F., Mawarni, A., & Agushybana, F. (2012). Kepuasan ibu hamil dan persepsi kualitas pelayanan antenatal care di puskesmas tanjung kabupaten sampang madura. Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, 11(2), 174-181.
- Suryadi, Y. (2017). Analisis Pengaruh Persepsi Mutu Layanan Antenatal Care (ANC) Terhadap Kepuasan Ibu Hamil Di Puskesmas Lamepayung Kabupaten Kuningan Tahun 2009. Syntax Literate; Jurnal Ilmiah Indonesia, 2(4), 133-145.
- Sampouw, N. L. (2018). Hubungan Kualitas Pelayanan Antenatal Care Dengan Kepuasaan Ibu Hamil. Jurnal Skolastik Keperawatan, 4(2), 32-48.
- Kurniati, C. H. (2020). Hubungan antara kualitas bidan dalam pelayanan antenatal care terhadap persepsi ibu hamil. Infokes: Jurnal Ilmiah Rekam Medis dan Informatika Kesehatan, 10(1), 36-40.
- Febriani, V. A., & SUGIONO, S. (2012). Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Pada Pasien Poliklinik Rawat Jalan Rumah Sakit Dr. Cipto Mangunkusumo) (Doctoral Dissertation, Fakultas Ekonomika Dan Bisnis).
- Aryska, M., & Kasmirudin, K. (2017). Pengaruh Reputasi Perusahaan dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien (Kasus Rumah Sakit Islam Ibnu Sina Pekanbaru) (Doctoral dissertation, Riau University).
- Lestari, T. A., & Kurniawan, L. (2018). Analisis Kualitas Pelayanan Kesehatan Ibu Hamil Dan Melahirkan Pada Puskesmas Poned Kota Semarang. Journal Of Public Policy And Management Review, 7(2), 402-425.
- Fhirastika, H., 2016, Studi Mengenai Tingkat Kepuasan Pasien AntenatalCare (ANC) Terhadap Mutu Pelayanan Kesehatan Di Wilayah Kerja Kecamatan Somba Opu Kabupaten Gowa, Skripsi, Program Studi Kedokteran Universitas Negeri Islam Allaudin. Sulawesi
- Gerson, S., 2014. Manajemen Pelayanan Kesehatan, EGC, Jakarta.
- Handayani, F., 2018, Hubungan Kualitas Pelayanan AntenatalCare (ANC) dengan Tingkat Kepuasan Ibu Hamil Yang Menggunakan BPJS di Puskesmas TOILI Kabupaten Banggai Provinsi Sulawesi Tengah, Skripsi, Program Studi Sarana Terapan Kebidanan Universitas Nasional, Jakarta
- Irwan., 2012, Pendekatan Mutu dan Kepuasan Pelanggan Dalam Pelayanan Kesehatan, Program Pasca SarJana UNHAS