Hubungan Usia Ibu Hamil Terhadap Kejadian Preeklampsia Di Rspur Kota Banda Aceh
Sari
Preeklampsia merupakan salah satu penyebab utama kematian ibu dan perinatal di seluruh dunia. Diperkirakan bahwa preeklampsia mempersulit 2-8 % kematian secara global. WHO (World Health Organization) mencatat pada tahun 2020 setiap harinya terdapat 934 kasus preeklampsia terjadi di seluruh dunia. Angka kematian ibu di provinsi Aceh tahun 2018 - 2021 mengalami fluktuasi namun pada tahun 2022 mengalami penurunan yang sangat signifikan dari tahun sebelumnya yaitu 141 per 100.000 kelahiran hidup. Preeklampsia menyumbang 40 – 60 % kematian ibu. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan usia ibu hamil terhadap kejadian preeklampsia di RSPUR Kota Banda Aceh. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Penelitian ini dilakukan di Rumah sakit umum Pertamedika Ummi Rosnati Banda Aceh. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian adalah teknik purposive sampling. Populasi penelitian sebanyak 10381 ibu hamil dengan sampel 92 ibu hamil di Rumah Sakit Pertamedika Ummi Rosnanti Banda Aceh. Hasil penelitian menunjukkan distribusi ibu hamil dengan preeklampsia lebih banyak pada usia berisiko (< 20 tahun & > 35 tahun) yakni sebanyak 25%. Berdasarkan hasil uji statistik SPSS dan analisis Chi-Square didapatkan nilai (p=0,000 < α (0,05)), sehingga dapat disimpulkan ada hubungan signifikan antara usia ibu hamil terhadap kejadian preeklampsia. Usia ibu hamil merupakan faktor risiko penting untuk kejadian preeklampsia. Ibu hamil dengan usia berisiko, baik terlalu muda maupun terlalu tua, memiliki risiko yang lebih tinggi mengalami preeklampsia. Penanganan dini dan pemantauan ketat pada kelompok usia yang berisiko tinggi dapat membantu mengurangi kejadian preeklampsia dan komplikasi yang terkait.
Kata Kunci
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Agrawal SCARCVM. Meta-Analysis and Systematic Review to Assess the Role of Soluble FMS-Like Tyrosine Kinase-1 and Placenta Growth Factor Ratio in Prediction of Preeclampsia The SaPPPhirE Study. American Heart Association. 2018: 71(2):306-316.
Caroline E. G Dumais, Lengkong RA, Mewengkang M. Hubungan Obesitas pada Kehamilan dengan Preeklampsia. Published online 2016.
Catherine J. Lee M, Emily S. Miller M. Deja Review TM Obstetrics & Gynecology. (Jessica Maria Atrio M, ed.). The McGraw-Hill Companies. 2008.
Christopher W. Ives MD, MD a RS, MD b, c IR, MD d ATN, MD P b, c, Suzanne Oparil M. Preeclampsia—Pathophysiology and Clinical Presentations JACC State-of-the-Art Review. 2020: 70:1690-1691.
Dahlan S. Statistik Untuk Kedokteran Dan Kesehatan. Vol 3. 3rd ed. Salemba Medika: 2022.
Desy P . Indonesian Journal of Public Health and Nutrition Faktor Risiko Kejadian Hipertensi pada Ibu Hamil Article Info. Indonesian Journal of Public Health and Nutrition. 2021: 1(3): 759-767
Ferdiyus, Nasri K. Profil Kesehatan Aceh 2022.; 2022. www.dinkes.acehprov.go.id.
Fitriani, D., Sari, M. I., & Setiawan, B. (2020). The Impact of Maternal Education and Lifestyle on Preeclampsia Outcomes. Indonesian Journal of Obstetrics & Gynecology, 14(2), 98-104.
Hardani NH. Metodelogi Penelitian Kualitatif Dan Kuantitatif. (Husnu Abadi AMd ,AK, ed.). CV. Pustaka Ilmu: 2020.
Harun A, Anita. Faktor yang Berhubungan Terhadap Kejadian Preeklampsia di RSUD Syekh Yusuf Gowa Tahun 2019. Jurnal Kesehatan Delima Pelamonia. 2019: 3.
Hendy Noor Irawan SSM, dr. Mataram Endra Widagda, dr. Ari Widiastuti. Pendampingan Keluarga Ibu Hamil Dan Pasca Persalinan. (Andayani D, ed.). Pusat Pendidikan dan Pelatihan Kependudukan dan Keluarga Berencana Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional: 2021.
HIdayat NY. Hubungan Status Gravida dan Usia dengan Tingkat Preeklampsia di RSUD Suradadi di Kabuaten Tegal. Published online 2020.
James M. Roberts, C. Escudero. The placenta in preeclampsia. Published online April 2012.
Jimmy E., Alex V., Christian M. P., Hyagriv S. Gestational Hypertension and Preeclampsia. ACOG PRACTICE BULLETIN Clinical Management Guidelines for Obstetrician–Gynecologists. June 2020.
Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. Lembar Balik Merencanakan Kehamilan Sehat. Published online 2021.
Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. Pedoman Nasional Pelayanan Kedokteran dan Tatalaksana Komlikasi Kehamilan. 2017.
Meitria N, Santoso B, Triawanti, et al. Konsep Preeklampsia: Patomekanisma Dan Pencegahan. (Rahayu A, Waskito A, eds.). CV Mine; 2021.
Mustofa A dkk. Hubungan Antara Usia Ibu Hamil dengan Preeklampsia Tipe Lambat di Rumah Sakit PKU Muhammadiya Surabaya. Herb Medicine Journal. 2021: 4(4).
NICE guideline. Hypertension in pregnancy: diagnosis and management. Published online April 17, 2023.
Notoatmodjo. Metodelogi Penelitian Kesehatan. PT. Rineka Cipta: 2012.
Nulanda M. Analisis Hubungan Indeks Massa Tubuh Terhadap Kejadian Kasus Preeklampsia Di RSIA Sitti Khadijah 1 Makassar. Analisis Hubungan Indeks Massa Tubuh Terhadap Kejadian Kasus Preeklampsia Di RSIA Sitti Khadijah 1 Makassar. Published online June 26, 2019: 61-62.
Prasetyo A, Bororing RS, Sukadarma Y. Neutrophil to Lymphocyte Ratio in Preeclampsia. 2021;6:115-116.
Primadi O. Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2020. (Hardhana B, Sivbue F, Widiantini W, eds.). Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. 2021.
Rana S, Lemoine E, Granger PJ, Karumanchi A. Preeclampsia Pathophysiology, Challenges, and Perspectives. American Heart Association. 2019: 124(7).
Saraswati N, Mardiana M. Faktor Risiko Yang Berhubungan dengan Kejadian Preeklampsia pada Ibu Hamil. Unnes Journal of Public Health. Published online 2016:90-99. http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/ujph
Silvana R, Ramayanti I, Dimar R. Hubungan Antara Usia Ibu, Status Gravida, dan Riwayat Hipertensi dengan Terjadinya Preeklampsia. Jurnal Ilmiah Multidisiplin. 2023: 2(4).
Sudarman, Hermie M. M. Tendean, Freddy W. Wagey. Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Terjadinya Preeklampsia Pada Ibu Hamil Trimester III. Published online 2019: 68-69.
The American College of Obstrecians Gycenocologist. Preeclampsia and High Blood Pressure During Pregnancy. The American College of Obstrecians Gycenocologist. Published online January 14, 2024.
Utari D, Hasibuan H. Hubungan Usia Ibu Hamil dengan Tingkat Kejadian Preeklampsia di Rumah Sakit Umum Haji Medan. Jurnal Kedokteran Ibnu Nafis. 2022: 11:84-87.
Wibowo N dr. D, Irwanda R, Karkata KM. Pedoman Nasional Pelayanan Kedokteran Diagnosis Dan Tatalaksana Pre-Eklampsia. 2016.
Yuswandi, A., Pratama, R., & Fitri, L. (2021). Age-related Risk Factors and Vascular Complications in Preeclampsia: A Retrospective Study in Indonesia. Journal of Maternal Health Research, 12(4), 210-217.
DOI: https://doi.org/10.33024/jikk.v12i2.17487
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
##submission.copyrightStatement##
##submission.license.cc.by-nc4.footer##
Pendidikan Dokter Universitas Malahayati Lampung

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.