HUBUNGAN PENGETAHUAN GIZI DAN TINGKAT PENDIDIKAN TERHADAP DERAJAT KEPATUHAN DIET PASIEN PGK-HD DI RS TUGUREJO SEMARANG

Harris Shafriansyah, Esti Widiasih, Nina Anggraeni Noviasari, Risky Ika Riani

Sari


Pasien dengan Penyakit Ginjal Kronik (PGK) harus mendapatkan terapi Hemodialisis (HD). Angka kejadian malnutrisi pada pasien hemodialisis cukup tinggi. Kondisi malnutrisi dapat menyebabkan komplikasi yang berbahaya, penyebabnya yaitu kurang patuhnya pasien dalam pengaturan gizi hariannya. Penelitian bertujuan menganalisis apakah ada hubungan antara pengetahuan gizi dan tingkat pendidikan terhadap derajat kepatuhan diet pasien PGK-HD di RS Tugurejo. Metode penelitian ini merupakan observasi analitik mempergunakan pendekatan Cross-sectional. Populasi penelitian adalah pasien aktif PGK-HD di RS. Tugurejo Semarang 2022 yang sesuai kriteria inklusi berjumlah 33 orang dengan Stratified random sampling, diuji statistik dengan Rank Spearman. Hasil uji korelasi diperoleh pengetahuan gizi memiliki arah korelasi negatif dengan ρ-value 0,475 (ρ>0,05), dan tingkat pendidikan memiliki arah korelasi negatif dengan ρ-value 0,200 (ρ>0,05). Kesimpulan yaitu tidak adanya hubungan bermakna antara pengetahuan gizi dan tingkat pendidikan terhadap derajat kepatuhan diet pasien PGK-HD di RS Tugurejo. Terdapat faktor-faktor lain yang memiliki hubungan yang lebih kuat terhadap tingkat kepatuhan gizi pasien-pasien PGK-HD.


Kata Kunci


Kedokteran Klinis

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Agustani, S., Suparman, R., Setianingsih, T., & Mamlukah, M. (2022). Analisis Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Pasien Gagal Ginjal Kronik Dalam Menjalani Hemodialisa Di Unit Hemodialisa Rsud 45 Kuningan 2021. Journal of Public Health Innovation, 2(02), 113–122. https://doi.org/10.34305/jphi.v2i2.411.

Anggareni, T. A. D. (2021). Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Diet Pada Pasien Gagal Ginjal Kronis Yang Menjalani Hemodialisa Di Rs Puri Husada Yogyakarta. 6.

Anggraeni Kurniawati, Retno Pangastuti, A. (2018). Hubungan Antara Tingkat Pengetahuan Dengan Kepatuhan Diet Pasien Hemodialisa Di Rsud Wonosari Kabupaten Gunungkidul. Jurnal Keperawatan, 51(1), 51.

Betz, M., Steenes, A., Peterson, L., & Saunders, M. (2021). Knowledge Does Not Correspond to Adherence of Renal Diet Restrictions in Patients With Chronic Kidney Disease Stage 3-5. Journal of Renal Nutrition, 31(4), 351–360. https://doi.org/10.1053/j.jrn.2020.08.007

Elshahat Id, S., Cockwell, P., Maxwell, A. P., Griffin, M., O’brien, T., & O’neill, C. (2020). The Impact Of Chronic Kidney Disease On Developed Countries From A Health Economics Perspective: A Systematic Scoping Review. PloS One. https://doi.org/10.1371/journal.pone.0230512

Ipo, A., Aryani, T., & Suri, M. (2016). Hubungan Jenis Kelamin Dan Frekuensi Hemodialisa Dengan Kualitas Hidup Pasien Gagal Ginjal Kronik Yang Menjalani Hemodialisa Di Rumah Sakit Umum Daerah Raden Mattaher Jambi. Jurnal Akademika Baiturrahim, 5(2), 46–55. http://jab.stikba.ac.id/index.php/jab/article/view/7

Istianti, Y. P. (2014). Hubungan Antara Masukan Cairan Dengan Interdialytic Weight Gains (Idwg) Pada Pasien Chronic Kidney Diseases Di Unit Hemodialisis Rs Pku Muhammadiyah Yogyakarta. Profesi (Profeional Islam), 10(26), 14–20.

Kurniawati, A., & Asikin, A. (2018). Gambaran Tingkat Pengetahuan Penyakit Ginjal Dan Terapi Diet Ginjal Dan Kualitas Hidup Pasien Hemodialisis Di Rumkital Dr. Ramelan Surabaya. Amerta Nutrition, 2(2), 125. https://doi.org/10.20473/amnt.v2i2.2018.125-135

Maraj, M., Kuśnierz-Cabala, B., Dumnicka, P., Gala-Błądzińska, A., Gawlik, K., Pawlica-Gosiewska, D., Ząbek-Adamska, A., Mazur-Laskowska, M., Ceranowicz, P., & Kuźniewski, M. (2018). Malnutrition, Inflammation, Atherosclerosis Syndrome (MIA) and Diet Recommendations among End-Stage Renal Disease Patients Treated with Maintenance Hemodialysis. Nutrients, 10(1). https://doi.org/10.3390/NU10010069

Naryati, N., & Nugrahandari, M. E. (2021). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Diet Pada Pasien Gagal Ginjal Kronik Melalui Terapi Hemodialisis. Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing), 7(2), 256–265. https://doi.org/10.33023/jikep.v7i2.799

Notoatmodjo. (2012). Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku (p. 32). Rineka Cipta.

Ogetai, R., & Kusuma, H. (2019). Gambaran Tingkat Resiliensi Pasien Gagal Ginjal Kronis yang Menjalani Hemodialisis. Jurnal Departemen Ilmu Keperawatan, 1–11.

Paath, C. J. G., Masi, G., & Onibala, F. (2020). Study Cross Sectional : Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Hemodialisa Pada Pasien Gagal Ginjal Kronis. Jurnal Keperawatan (JKp), 8(1), 106. https://doi.org/10.35790/jkp.v8i1.28418

Perkumpulan Nefrologi Indonesia (PERNEFRI). (2018). 11th Report Of Indonesian Renal Registry. In Indonesian Renal Registry (IRR). https://www.indonesianrenalregistry.org/data/IRR 2018.pdf

Pratiwi, R. A. (2019). Hubungan pengetahuan gizi, dukungan keluarga dan sikap dengan kepatuhan diet pasien hemodialisa di RSUD Pandan Arang Boyolali. Faculty of Medicine, 110(9), 1689–1699. repository.itspku.ac.id/17/1/2015030099.pdf

Riyanto, B. A. (2013). Kapita Selekta Kuesioner Pengetahuandan Sikap Dalam Penelitian Kesehatan. Salemba Medika. https://id.scribd.com/embeds/240539355/content?start_page=1&view_mode=scroll&access_key=key-fFexxf7r1bzEfWu3HKwf

Robby, A., Agustin, T., & Fauzi, R. (2020). Skin Moisture on Chronic Kidney Disease Patients at the Hemodialysis Unit of Dr. Soekardjo Hospital Tasikmalaya. In 2nd Bakti Tunas Husada-Health Science International Conference (BTH-HSIC 2019), 26, 211–214. https://doi.org/10.2991/ahsr.k.200523.051

Rostanti, A., Bawotong, J., & Onibala, F. (2016). Faktor Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Menjalani Terapi Hemodialisa Pada Penyakit Ginjal Kronik Di Ruangan Dahlia Dan Melati RSUP Prof. Dr. R. D Kandou Manado. Jurnal Keperawatan UNSRAT, 4(2), 105214.

Sari, I. M., & Prajayanti, E. D. (2019). Faktor-Faktor yang Berkontribusi Terhadap Kepatuhan Pada Pasien yang Menjalani Hemodialisa. Medical Science, 6(2), 63–70.

Siagian, Y. (2018). Status Nutrisi Pasien Hemodialisa di Rumah Sakit Umum Daerah. Jurnal Keperawatan Silampari, 2(1), 300–314. https://doi.org/10.31539/jks.v2i1.320

Siagian, Y., Alit, D. N., & Suraidah. (2021). Analisis Faktor Yang Berhubungan Dengan Kepatuhan Pembatasan Asupan Cairan Pasien Hemodialisa. Menara Medika, 4(1), 71–80.

Srianti, N. M., Sukmandari, N. M. A., Putu, S., Ayu, A., Dewi, P., Badung, R. S. D. M., Studi, P., Ners, P., Bina, S., & Bali, U. (2021). Perbedaan Tekanan Darah Intradialisis Pada Pasien Gagal Ginjal Kronis Dengan Interdialytic Weight Gains >5% Dan <5% Di Ruang Hemodialisis Rsd Mangusada Badung. Jurnal Ilmiah Ilmu Keperawatan, 12, 25–32. http://jurnal.aiska-university.ac.id/index.php/gaster/article/view/139

Umayah, E. (2016). Hubungan Tingkat Pendidikan, Pengetahuan, Dan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Dalam Pembatasan Asupan Cairan Pada Pasien Gagal Ginjal Kronik (GGK) Yang Menjalani Hemodialisa (HD) Rawat Jalan Di Rsud Kabupaten Sukoharjo. Fakultas Ilmu Kesehatan Ummi Surakarta, 53(9), 1689–1699. http://v2.eprints.ums.ac.id/archive/etd/40506/11/1

Widiany, F. L. (2017). Faktor-faktor yang mempengaruhi kepatuhan diet pasien hemodialisis. Jurnal Gizi Klinik Indonesia, 14(2), 72. https://doi.org/10.22146/ijcn.22015

Widiasih, E. (2021). Telemonitoring Gizi Untuk Pasien PGK-HD: Studi Kualitatif Pada Pasien, Keluarga Pasien, Tim Medis Dan Manajemen Rumah Sakit. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

Windarti, M. (2018). Hubungan Dukungan Sosial Dengan Kepatuhan Pasien Gagal Ginjal Kronik Dalam Menjalani Terapi Hemodialisa (Di Poli Rsud Jombang). Jurnal Insan Cendekia, 5(2). https://doi.org/10.35874/jic.v5i2.407

Zakiyah, D. F., Sa’pang, M., Novianti, A., Wahyuni, Y., & Sitoayu, L. (2021). Interdialytic Weight Gain (IDWG), Kepatuhan Diet, Dukungan Keluarga pada Kualitas Hidup Pasien Hemodialisa Disaat Pandemi Covid-19. Indonesian Journal of Nursing Health Science, 6(2), 61–67.




DOI: https://doi.org/10.33024/jikk.v10i2.9240

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by-nc4.footer##

Pendidikan Dokter Universitas Malahayati Lampung



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.