LOW BACK PAIN E.C SCOLIOSIS VERTEBRAE LUMBALIS

Paquita Balqis Natasha Fairuz, Fitriyani Fitriyani

Sari


Abstrak: Low Back Pain e.c Scoliosis Vertebrae Lumbalis. Low Back Pain (LBP) adalah nyeri yang dirasakan daerah punggung bawah, dapat merupakan nyeri lokal maupun nyeri radikuler atau keduanya. Diperkirakan 70-85% dari seluruh populasi pernah mengalami episode ini selama hidupnya. Prevalensi tahunannya bervariasi dari 15-45%, dengan point prevalence rata-rata 30%. Di AS nyeri ini merupakan penyebab yang urutan paling sering dari pembatasan aktivitas pada penduduk dengan usia < 45 tahun, urutan kedua untuk alasan paling sering berkunjung ke dokter, urutan kelima alasan perawatan dirumah sakit, dan alasan penyebab yang paling sering untuk Tindakan operasi. Gangguan ini dapat disebabkan oleh berbagai hal, dari kelelahan otot, radikulopati, trauma (dari yang ringan seperti otot yang tertarik hingga yang berat seperti fraktur tulang belakang), degenerasi jaringan (seperti osteoporosis dan degenerasi discus intervertebralis), infeksi tulang belakang, stenosis spinal, kelainan bentuk tulang belakang (scoliosis, lordosis, dan kifosis) hingga kanker.


Kata Kunci


Low Back Pain; Scoliosis Vertebrae Lumbalis

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


WHO. (2003). Low back pain: Bulletin of the World Health Organization 81: 671-6.

WHO. (2013). Low back pain: Priority medicines for Europe and the world 2013 update 2013; 1.

M.A. Mibelli, M. Geller, J.C. Cohen, et al. Diclofenac plus B vitamins versus diclofenac monotherapy in lumbago: the DOLOR study. Current

Medical Research & Opinion. Vol. 25, No. 11, 2009, 2589-2599.

A. Delitto, S.Z. George, L. Van Dillen, et al. Low Back Pain: Clinical Practice Guidelines Linked to the International Classification of Functioning Disability and Health from the Orthpedic Section of the

American Physical Therapy Association. J Orthop Sports Phys Ther. 2012;42(4):A1-A57. Doi: 10.2519/jospt.2012.0301.

H.A. Ponce-Monter, M.I. Ortiz, A.F. Garza-Hernandez. Effect of Diclofenac with B vitamins on the treatment of acute pain originated by lower limb fracture and surgery. Hindawi Publishing Company. Pain Research and Treatment. Vol. 2012. Article ID 104782. Doi:

1155/2012/104782.

National Institute of Neurological Disorders and Stroke. Low Back Pain Fact Sheet. Last updated February 23, 2015.

Goertz M, Thorson D, Bonsell J, Bonte B, Campbell R, Haake B,

Johnson K, Kramer C, Mueller B, Peterson S, Setterlund L, Timming R. Adult Acute and Subacute Low Back Pain. Institute for Clinical Systems Improvement. Updated November 2012.

Pepijn DDM Roelofs, Rick A Deyo, Bart W Koes, Rob JPM Scholten, Maurits W van Tulder. Non- steroidal anti-inflamatory drugs for low back pain. Cochrane review. The Cochrane Collaboration. John Wiley & Sons Ltd. 2011.

Tiara, Aninditha,. 2022. Buku Ajar Neurologi Edisi keuda. halaman 688




DOI: https://doi.org/10.33024/jikk.v11i3.9259

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by-nc4.footer##

Pendidikan Dokter Universitas Malahayati Lampung



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.