GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP TERHADAP STROKE PADA WARGA BINAAN SOSIAL DI PANTI TRESNA WERDHA BANDAR LAMPUNG

Muhamad Taufik Hadi Ningrat, Fitriyani Fitriyani, Muhamad Ibnu Sina, Arti Febriyani Hutasuhut

Sari


Abstrak: Gambaran Pengetahuan dan Sikap Terhadap Stroke Pada Warga Binaan Sosial Di Panti Tresna Werdha Bandar Lampung. Stroke adalah gangguan fungsi otak akibat terhambatnya aliran darah ke otak karena pendarahan maupun sumbatan pembuluhdarah dengan tanda dan gejala sesuai bagian otak yang terkena yang terkadang dapat sembuh dengan sempurna, sembuh dengan kecacatan, atau sampai dengan kematian. Untuk mengetahui gambaran pengetahuan dan sikap terhadap stroke pada warga binaan sosial di panti tresna werdha Bandar Lampung. Desain penelitian ini menggunakan Deskriptif dan penelitian ini dilakukan secara cross-sectional atau potong silang. Dimana variabel sebab dan akibat yang terjadi pada objek penelitian diukur atau dikumpulkan secara stimulant (dalam waktu yang bersamaan). Berdasarkan penelitian yang dilakukan dengan menyebarkan kuesioner Gambaran Pengetahuan dan Sikap Terhadap Stroke pada Warga Binaan Sosial di Panti Tresna Werdha Bandar Lampung pada bulan januari 2023 – Februari 2023 dengan jumlah 60 responden. Gambaran Pengetahuan dan Sikap Terhadap Stroke pada Warga Binaan Sosial di Panti Tresna Werdha Bandar Lampung. Didapatkan hasil korelasisebesar 0.017 dimana hasil tersebut lebih kecil dari 0.05 dengan P value 0.000 maka Ha diterima. Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa adanya korelasi atau gambaran antara Pengetahuan dan sikap Terhadap Stroke pada Warga Binaan Sosial di Panti Tresna Werdha Bandar Lampung.


Kata Kunci


Stroke, Pengetahuan, Sikap

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Abdurrahim, D K K Ali Yansyah. 2020. Resiliensi Penduduk Menghadapi Perubahan Lingkungan Yang Berdampak Pada Bencana. yayasan pustaka obor indonsia.

Adila, Septeana Tria Adin, and Fitria Handayani. 2020. “Gambaran Tingkat Pengetahuan Mengenai Stroke Pada Keluarga Pasien Pasca Stroke Dengan Serangan Terakhir Kurang Dari Satu Tahun: Literature Review.” Holistic Nursing and Health Science 3(2): 38–49.

Adiputra, I Made Sudarma, Ni Wayan Trisnadewi, Ni Putu Wiwik Oktaviani, and Seri Asnawati Munthe. 2021. Metodologi Penelitian Kesehatan.

AHA. 2018. 49 Stroke 2018 Guidelines for the Early Management of Patients With Acute Ischemic Stroke: A Guideline for Healthcare Professionals From the American Heart Association/American Stroke Association.

Aidil, Putra. 2016. “Hubungan Kecemasan Dengan Prokrastinasi Penyusunan Skripsi Mahasisa Fakultas Kedokteran Universitas Andalas.” jurnal Fakultas Kedokteran Universitas Andalas 1.

Chamarelza, Shinta. 2019. “Fakultas Kedokteran Universitas Andalas 1.” jurnal Fakultas Kedokteran Universitas Andalas 1: 29–30.

Direktorat P2PTM. 2018. “Komplikasi Pada Seseorang Yang Terkena Serangan Stroke - Direktorat P2PTM.” Kemenkes RI. http://p2ptm.kemkes.go.id/infographic-p2ptm/stroke/komplikasi-padaseseorang-yang-terkena-serangan-stroke.

Dooley, Erin E. 2004. “American Heart Association.” Environmental Health Perspectives 112(15): 1–5.

Fatika. 2021. “THE LEVEL OF PUBLIC KNOWLEDGE ABOUT STROKE IN RUPE Oleh :” Helhid, Karina Prasasti, Yuliarni Syafrita, and Ennesta

Asri. 2018. “Gambaran Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Andalas Angkatan 2013 Tentang Stroke.” Jurnal Kesehatan Andalas 7(1): 108.

Irdawati dan Ambarwati, Winarsih Nur. 2009. “Hubungan Antara Pengetahuan Dan Sikap Keluarga Dengan Perilaku Dalam Meningkatkan Kapasitas Fungsional Pasien Pasca Stroke Di Wilayah Kerja Puskesmas Kartasura.” Berita Ilmu Keperawatan 2: 63–68.

Kemenkes RI. 2018. “Stroke Dont Be The One.” : 10. ———. 2019. “Angka Kejadian Karies Gigi Pada Anak Usia Sekolah (SD).” Media Kesehatan Republik Indonesia XV No. 2(2): 23–25. 63

Lutfianti, Ila Nurul. 2017. “Hubungan Tingkat Pengetahuan Tanda Dan Gejala Stroke Dengan Sikap Masyarakat Terhadap Pengenalan Gejala Stroke.” repository UB: 1–7. repository .ub.ac.id.

Martono, Martono et al. 2022. “Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Stroke Pada Usia Produktif.” Jurnal Keperawatan Muhammadiyah 7(1): 2022.

Mayasari, Diana et al. 2019. “Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Tingkat Kemandirian Dalam Activity Daily Living Pada Pasien Pasca Stroke Di Poliklinik Syaraf RSUD Dr . H . Abdul Moeloek Bandar Lampung Correlation of Family Support with The Independence of Activity Daily Living in Post.” J Agromedicine 6(2): 277–82.

Muswati, Ida Julina. 2016. “Perilaku Pencegahan Komplikasi Stroke Pada Penderita Hipertensi.” : 15.

P2PTM Kemenkes RI. 2017. “Germas Cegah Stroke - Direktorat P2PTM.” P2PTM Kemenkes RI. http://www.p2ptm.kemkes.go.id/artikel-sehat/germascegah-stroke.

Patel. 2019. “Konsep Dasar Stroke.” Universitas Muhammadiyah Semarang: 9– 25.

PERDOSSI. 2011. “Guideline Stroke Tahun 2011.” Perdossi 2(stroke): 1–10.

Rachman, Tahar. 2018. “Definsi Stroke Dan Faktor Terjadinya Stroke.” Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952.: 10–27.

Saraswati, D, Ratih. 2021. “Transisi Epidemiologi Stroke Sebagai Penyebab Kematian Pada Semua Kelompok Usia Di Indonesia.” Journal Kedokteran 2(1): 81–86. https://conference.upnvj.ac.id/index.php/sensorik/article/view/1001.

Sari, Lisa Mustika, Aldo Yuliano, and Almudriki Almudriki. 2019. “Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Keluarga Terhadap Kemampuan Deteksi Dini Serangan Stroke Iskemik Akut Pada Penanganan Pre Hopsital.” JURNAL KESEHATAN PERINTIS (Perintis’s Health Journal) 6(1): 74–80.

Sinaga, Janno, and Evarina Sembiring. 2013. “PENCEGAHAN STROKE BERULANG MELALUI.” : 143–50.

Sinardja, Cynthia Dewi. 2019. “Managemen Stroke (On Ventilator) Di ICU.” Departemen/ KSM Anestesiologi Dan Terapi Intensif: 1–20.

Society. 2020. “Pentingnya Penanganan Stroke Sedini Mungkin.” : 12.

Suherman, Lukas Pamungkas. 2019. “Analisis Pentingnya Akuntansi Pesantren Bagi Pondok Pesantren Al-Matuq Suka.” Jati: Jurnal Akuntansi Terapan Indonesia 2(2): 65–70.

Tandapai, Andre. 2021. “Karya Tulis Ilmiah.” Karya Tulis Ilmiah: 19. 64 www.smapda-karangmojo.sch.id.

Teasell, R, and N. Hussein. 2014. “Brain Reorganization, Recovery and Organized Care. Stroke Rehabilitation Clinician Handbook.” Esrbr: 10–33.

Trubus Sengsempurno. 2012. “Hubungan Infark Miokard Dengan Stroke Iskemik Di RSUD Dr. Moewardi.” FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMADIYAH SEMARANG: 1–4. https://repositorio.flacsoandes.edu.ec/bitstream/10469/2461/4/TFLACSO2010ZVNBA.pdf.

Yosa, Avoanita, and Bintang H. Simbolon. 2019. “Hubungan Sikap Dan Perilaku Orangtua Dalam Pemberian Minuman Menggunakan Botol Susu Terhadap Terjadinya Karies Botol Pada Siswa Tk Al-Azhar 2 Bandar Lampung.” Jurnal Analis Kesehatan 7(2): 731.

Zulfa, Reani. 2012. “Hubungan Tingkat Faktor Risiko Dengan Pengetahuan Stroke Pada Kelompok Usia Di Atas 35 Tahun Di RW 09 Kelurahan Cirendeu Kecamatan Ciputat Timur Tahun 2012.” UIN Syarif Hidayatullah: 32–33.




DOI: https://doi.org/10.33024/jikk.v9i10.9897

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by-nc4.footer##

Pendidikan Dokter Universitas Malahayati Lampung



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.