Pengaruh Pemberian Oksigen Menggunakan Nasal Kanul Terhadap Saturasi Oksigen pada Pasien PPOK di IGD RS TK II MOH RIDWAN MEURAKSA

Sahrudi Sahrudi, Nur Aisyah Ameilia

Sari


ABSTRACT

 

The lungs are the main site of most human diseases, including Chronic Obstructive Pulmonary Disease (COPD), and are the basic structure of the human respiratory system which is responsible for facilitating the exchange of gases from the environment into the bloodstream (Haddad & Sharma, 2021 ). To determine the effect of oxygen administration using a nasal cannula on oxygen saturation in patients with chronic obstructive pulmonary disease in the emergency room at TK II Moh Ridwan Meuraksa Hospital in 2023. This type of research uses quantitative research design using experimental studies with a one group pretest-posttest approach. The sample in this study amounted to 30 respondents. The sampling technique uses Accidental Sampling. The instruments in this study consisted of demographic data sheets and observation sheets. From the results of data processing with the SPSS application in the table above, it is known that the Shapiro Wilk sign value of the Post test variable is 0.51, where the value is greater than > 0.05, it can be concluded that the data is normally distributed. There is an effect of giving oxygen using a nasal cannula on oxygen saturation in patients with chronic obstructive pulmonary disease at TK II Moh Ridwan Meuraksa Hospital in 2023 with a P value = 0.000 less than 0.05.

 

Keywords: Oxygen, COPD, ER, Oxygen Saturation, Nasal Cannula

 

 

ABSTRAK

 

Paru-paru adalah lokasi utama sebagian besar penyakit manusia, termasuk Penyakit Paru Obstruktif Kronis (COPD), dan merupakan struktur dasar sistem pernafasan manusia yang bertanggung jawab untuk memfasilitasi pertukaran gas dari lingkungan ke dalam aliran darah ( Haddad & Sharma, 2021). Untuk mengetahui Pengaruh Pemberian Oksigen Menggunakan Nasal Kanul Terhadap Saturasi Oksigen Pada Pasien Penyakit Paru Obstruktif Kronik Di IGD RS TK II Moh Ridwan Meuraksa Tahun 2023. Jenis penelitian ini menggunakan kuantitatif dengan desain penelitian menggunakan studi eksperimen dengan pendekatan one group pretest-posttest. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 30 responden. Teknik pengambilan sampel menggunanakan Accidental Sampling. Instrumen pada penelitian ini terdiri dari lembar data demografi dan lembar observasi. Dari hasil pengolahan data dengan aplikasi SPSS pada tabel di atas, diketahui bahwa nilai sign Shapiro Wilk variabel Post test sebesar 0,51, dimana nilai tersebut lebih besar dari > 0,05, maka dapat disimpulkan bahwa data tersebut berdistribusi normal. Terdapat Pengaruh pemberian Oksigen menggunakan Nasal Kanul terhadap Saturasi Oksigen pada pasien Penyakit Paru Obstruktif Kronis di IGD RS TK II Moh Ridwan Meuraksa Tahun 2023 dengan nilai P value=0,000 lebih kecil dari 0,05.

 

Kata Kunci: Oksigen, PPOK, IGD, Saturasi Oksigen, Nasal Kanul


Teks Lengkap:

Download Artikel

Referensi


Aji, J. Satria, & Susanti, I. H. (2022). Analisis Asuhan Keperawatan Gangguan Oksigenasi Pada Tn.S Dengan Diagnosa Medis Ppok Di Ruang Edelwis Atas Rsud Kardinah. 3(4), 5883–5892.

(Angeline Pieter 2021) Angeline Pieter, Desi Dan Theresia Pratiwi Elingsetyo Sanubari. (2021). “Jurnal Keperawatan Muhammadiyah Bengkulu.” Sereal Untuk 8(1): 51.

Arifin Nawas Faisal Yunus Penanggung Jawab, Penasehat M Et Al. (2014). 34 J Respir Indo Susunan Redaksi Respirologi Indonesia.

Astriani, N. M. D. Y., Sandy, P. W. S. J., Putra, M. M., & Heri, M. (2021). Pemberian Posisi Semi Fowler Meningkatkan Saturasi Oksigen Pasien Ppok. Journal Of Telenursing (Joting), 3(1), 128135.Https://Doi.Org/10.31539/Joting.V3i1.2113

Belakang, A. L. (2019). Bab 1 Pendahuluan A. Latar Belakang Penyakit Paru Obstruksi Kronik (Ppok) Menurut. 1–8.

Darmawan, I., & Milasari. (2019). Efektivitas Terapi Oksigenasi Nasal Kanul Terhadap Saturasi Oksigen Pada Penyakit Acute Coronary Syndrome (Acs) Di Instalasi Gawat Darurat Rsud Ulin Banjarmasin. Caring Nursing Journal, 3(2), 68–73.

Darmini, Jeanne Valentina Natassa Bely Anak Agung Ayu Yuliati. (2020). “Jurnal Riset Kesehatan Nasional.” Riset Kesehatan Nasional 59(1): 36–40.

Dasuki, Dasuki. (2018). Pengaruh Dukungan Keluarga Terhadap Efikasi Diri Pasien Ppok Di Poliklinik Paru Rsud Kota Jakarta Utara. Jurnal Mutiara Ners, 1(1), 19–23

Devi, I. M., & Widodo, A. (2022). Case Study : Program Fisioterapi Pada Kasus Penyakit Paru Obstruktif Kronis ( Ppok ). Jurnal Kesehatan Dan Fisioterapi, 2(3), 60–66. Https://Ejournal.Insightpower.Org/Index.Php/Kefis/Article/View/126

El Naser, Fadhil, Irvan Medison, And Erly Erly. (2016). “Gambaran DerajatMerokokPada Penderita Ppok Di Bagian Paru Rsup Dr. M. Djamil.” Jurnal Kesehatan Andalas 5(2): 306–11.

Faraby Lus Prastyan, F. A. R. A. B. Y. "Asuhan Keperawatan Pada Pasien Ppok Dengan PemenuhanKebutuhanOksigenasi." Phd Diss., Universitas Kusuma Husada, (2022).

Handoyo, Muhammad Aldy. (2019). “Bab Ii Tinjauan Pustaka Bab Ii Tinjauan Pustaka 2.1. 1–64.” Gastronomía Ecuatoriana Y Turismo Local. 1(69): 5–24.

Laksono, Adi. "Pengaruh Pemberian Oksigen Menggunakan Nasal Kanul Terhadap Saturasi Oksigen Pada Pasien Penyakit Paru Obstruksi Kronik Di Instalasi Gawat Darurat." (2021).

Mardiyati, Nurlaily, Ari Pebru, & Vioneery, D. (2022). Asuhan Keperawatan Gawat Darurat Pada Pasien Penyakit Paru Obstruktif Kronik (Ppok) Dengan Masalah Pemenuhan Kebutuhan Oksigenasi. 37, 1–12.

Mertha, I. M., Putri, P. J. Y., & Suardana, I. Ketut. (2018). Pengaruh Pemberian Deep Breathing Exercise Terhadap Saturasi Oksigen Pada Pasien Ppok. Jurnal Gema Keperawatan, 1, 1–9.

Ratnaningtyassih, Arif, S., Jurusan, D., Poltekkes, K., & Semarang, K. (2016). Efektifitas Pursed Lip Breathing Dan Deep Breathing Terhadap Penurunan Frekuensi Pernapasan Pada Pasien Ppok Di Rsud Ambarawa. Jurnal Ilmu Keperawatan Dan Kebidanan (Jikk), 5(1), 1–7.

Samantha, Ruth, And Diaz Almalik. (2019). “Program Studi Keperawatan Program Diploma Tiga Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Kusuma Husada Surakarta 2021.” Asuhan Keperawatan Pasien Stroke Non Hemoragik Dalam Pemenuhan Kebutuhan Aktivitas Dan Latihan 3(2): 58–66.Http://Www.Tjyybjb.Ac.Cn/Cn/Article/Downloadarticlefile.Do?Attachtype=F&Id=998.

Sholihah, Maratus, Suradi, And Jatu Aphridasari. (2019). “Pengaruh Pemberian Quercetin Terhadap Kadar Interleukin 8 (Il- 8) Dan Nilai Copd Assessment Test (Cat) Pasien Penyakit Paru Obstruktif Kronik (Ppok) Stabil.” Jurnal Respirologi Indonesia 39(2): 104.




DOI: https://doi.org/10.33024/mnj.v6i1.10549

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Penerbit: Universitas Malahayati


 Creative Commons License

Semua artikel dapat digunakan dibawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License