Efektivitas Pelvic Tilt Exercise terhadap Penurunan Nyeri Punggung pada Ibu Hamil Trimester III di Klinik Asti Medical Center Kota Karawang Tahun 2023

Qonita Ulima Rahma, Sahrudi Sahrudi

Sari


ABSTRACT

 

Pregnancy is a new experience for a woman, physical and psychological changes and social changes cause their own discomfort. The prevalence of discomfort during pregnancy is around 3-17%, in developed countries 10% and in developing countries 25%, in Indonesia the incidence of discomfort in pregnancy ranges from 28.7%. (Ministry of Health RI, 2019). Back pain can interfere with the daily activities of pregnant women. Therefore, back pain can be overcome by giving exercise. Exercise is effective in preventing back pain in the hip, reducing the intensity of the pain and the possibility of disability. Knowing the effectiveness of pelvic tilt exercise in reducing back pain in third trimester pregnant women at the Asti Medical Center clinic in Karawang City in 2023. This research is a quantitative study using experimental methods with a one group pre-test post-test design and the sample in this study were pregnant women in their third trimester who experienced back pain with a sample size of 38 respondents. Sampling in this study by purposive sampling method and the measuring tool used is the Visual Analog Scale (VAS). The results of this study indicate that there is a significant effect on reducing back pain in third trimester pregnant women who have been given pelvic tilt exercise with a p value (0.000) <α (0.05) indicating that there is a significant difference in decreasing pain before and after being given pelvic Tilit exercise in third trimester pregnant women.Conclusions and There is a significant effect of the implementation of pelvic tilt exercise on reducing back pain in third trimester pregnant women so as to obtain optimal results. It is hoped that pelvic tilt exercise can be implemented in third trimester pregnant women, especially to reduce back pain.

 

Keywords: Pelvic Tilt Exercise, Back Pain, Pregnant Women

 

 

ABSTRAK

 

Kehamilan menjadi pengalaman baru bagi seorang perempuan, perubahan fisik serta psikologis dan perubahan sosial menimbulkan ketidaknyamanan tersendiri. Prevalensi ketidaknyamanan selama kehamilan sekitar 3- 17%, di negara maju 10% dan di negara berkembang 25%, di Indonesia angka kejadian ketidaknyamanan pada kehamilan berkisar 28,7%.(Kemenkes RI, 2019).Nyeri punggung dapat mengganggu aktivitas sehari-hari dari ibu hamil. Oleh karena itu, nyeri punggung dapat diatasi dengan pemberian exercise. Exercise efektif dalam pencegahan nyeri punggung pada kehamilan, mengurangi intensitas nyerinya dan kemungkinan disability. Mengetahui efektivitas pelvic tilit exercise terhadap penurunan nyeri punggung pada ibu hamil trimester III di klinik Asti Medical Center Kota Karawang Tahun 2023. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang menggunakan metode eksperimental dengan desain penelitian one group pre-test post-test design   dan sampel dalam penelitian ini yaitu ibu hamil trimester III yang mengalami nyeri punggung dengan besar sampel 38 responden. Pengambilan sampel dalam penelitian ini dengan metode purposive sampling dan alat ukur yang digunakan adalah Visual Analog Scale (VAS). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh signifikan penurunan rasa nyeri punggung ibu hamil trimester III yang telah diberilakan pelvic tilit exercise dengan p value (0,000) < α (0,05) menunjukkan bahwa ada perbedaan signifikan terhadap penurunan rasa nyeri sebelum dan sesudah di berikan pelvic tilit exercise pada ibu hamil trimester III. Terdapat pengaruh yang signifikan pelaksanaan pelvic tilit exercise terhadap penurunan nyeri punggung ibu hamil trimester III sehingga mendapatkan hasil yang optimal. Diharapkan pelvic tilit exercise dapat diimplementasikan pada ibu hamil trimester III, khususnya untuk mengurangi nyeri punggung.

          

Kata Kunci: Pelvic Tilt Exercise, Nyeri Punggung, Ibu Hamil


Teks Lengkap:

Download Artikel

Referensi


Ahmed, Hinman, Et Al. (2015). “Effect Of Modified Hold-Relax Stretching And Static Stretching On Hamstring Muscle Flexibility”. Journal Of Physical Therapy Science, 27 (2), Pp. 535-8

Andarmoyo, Sulistyo. (2017). Konsep Dan Proses Keperawatan Nyeri. Yogyakarta: Arruzzmedia.

Anggraeni, D.M & Saryono. (2013). Metodologi Penelitian Kualitatif Dan Kuantitatif Dalam Bidang Kesehatan. Yogyakarta: Nuha Medika.

Arikunto, Suharsimi. (2014). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Arummega, M. N., Rahmawati, A., & Meiranny, A. (2022). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Nyeri Punggung Ibu Hamil Trimester Iii: Literatur Review. Oksitosin : Jurnal Ilmiah Kebidanan, 9(1), 14–30. Https://Doi.Org/10.35316/Oksitosin.V9i1.1506

Aspiani, Reny Yuli. (2017). Buku Ajar Asuhan Keperawatan Maternitas Aplikasi Nanda, Nic, Dan Noc. Jakarta: Trans Info Media.

Casagrande, J. Danielle., Gugala, Zhibgniew., Clark, Shannon M., Dan Lindsey, Ronald. (2015). Low Back Pain And Pelvic Girdle Pain In Pregnancy. The Journal Of The American Academy Of Orthopaedic Surgeons. 00:1-11

Cunningham. (2013). Obstetri Williams. Jakarta: Egc.

Deepthi, Et Al. (2016). “Does Sitting Pelvic Tilt Influence Quality Of Pain In Low Back Pain And Quality Of Sleep Among Primigravida Indian Mothers”. Journal Of Women’s Health Care. 5(5) : 1-5

Elkheshen, S. A., Mohamed, H. S., Dan Abdelgawad, H. A. (2016). “The Effect Of Practicing Pelvic Rocking On Lowering Disability Level Through Decreasing Pregnancy Related Lower Back Pain”. Journal Of American Science. 12(5) : 98 – 103

Fiana, D. N., Nisa, K., & Rahmayani, F. (2022). Korelasi Intensitas Nyeri Dengan Paritas Kehamilan Pada Ibu Hamil Yang Mengalami Nyeri Punggung Bawah Di Puskesmas Kedaton Kota Bandar Lampung Correlation Of Pain Intensity With Pregnancy Parity In Pregnant Women Experiencing Lower Back Pain At Kedaton Health Center , Bandar Lampung. 6, 84–88.

Gultom, Syamsul. (2013). Senam Hamil Untuk Mengurangi Nyeri Punggung Selama Hamil. Jurnal Generasi Kampus. Unimed.

Hawari, D. (2016). Manajemen Stress Cemas & Depresi. Jakarta: Fku.

Hidayat, A.A.. (2014). Metode Penelitian Keperawatan Dan Teknis Analisis Data.Jakarta: Salemba Medika.

Jannah, Nurul. (2012). Buku Ajar Asuhan Kebidanan : Kehamilan. Yogyakarta: Andy.

Judha, Dkk. (2012). Teori Pengukuran Nyeri & Nyeri Persalinan. Yogyakarta: Nuha Medika

Lina, F. (2018). Penurunan Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester Iii. Jurnal Kesehatan Masyarakat (E-Journal), 4(9), 72–76. Https://Media.Neliti.Com/Media/Publications/283679-Efektivitas-Senam-Hamil-Dan-Yoga-Hamil-T-95437f87.Pdf

Mahmudi, F. A. (2020). Terapi Musik Sebagai Metode Untuk Menurunkan Intensitas Nyeri Pasien Post Operasi: A Literature Review M. Nursing Sciences Journal, 4(2), 58-64.

Mayasari, C. D. (2020). Pentingnya Pemahaman Manajemen Nyeri Non Farmakologi Bagi Seorang Perawat. Jurnal Wawasan Kesehatan, 1(1), 35–42. Https://Stikessantupaulus.E-Journal.Id/Jwk/Article/View/13/5

Megasari, M. (2015). Hubungan Senam Hamil Dengan Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester Iii. Jurnal Kesehatan Komunitas, 3(1), 17–20. Https://Doi.Org/10.25311/Keskom.Vol3.Iss1.95

Mulyadi, A., & Nurjannah, M. (2021). Pengaruh Inovasi Aromaterapi Lavender Terhadap Penurunan Intensitas Nyeri Pada Pasien Post Sectio Caesarea: Metode Literature Review.

Netty Julita Siahaan, Adelina Sembiring, & Retno Wahyuni. (2022). Pengaruh Senam Hamil Terhadap Penurunan Nyeri Punggung Bawah Pada Ibu Hamil Trimester Ii Dan Iii Di Kecamatan Panei Tahun 2021. Jurnal Riset Rumpun Ilmu Kesehatan, 1(2), 142–151. Https://Doi.Org/10.55606/Jurrikes.V1i2.435

Netty Julita Siahaan, Adelina Sembiring, & Retno Wahyuni. (2022). Pengaruh Senam Hamil Terhadap Penurunan Nyeri Punggung Bawah Pada Ibu Hamil Trimester Ii Dan Iii Di Kecamatan Panei Tahun 2021. Jurnal Riset Rumpun Ilmu Kesehatan, 1(2), 142–151. Https://Doi.Org/10.55606/Jurrikes.V1i2.435

Pinem, S. B., Tarigan, E. F., Marliani, Sari, F., Br Bangun, E., & Mary, E. (2022). Pengaruh Senam Hamil Terhadap Penurunan Nyeri Punggung Bawah Pada Ibu Hamil Trimester Ii Dan Iii. Indonesian Health Issue, 1(1), 131–137. Https://Doi.Org/10.47134/Inhis.V1i1.21

Purnamasari & Widyawati, 2019. (2021). Gambaran Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Puskesmas Puspo. Stikes Bina Sehat Ppni Mojokerto, August, 1–13. Https://Repositori.Stikes-Ppni.Ac.Id/Handle/123456789/237

Resmi, D. C., Saputro, S. H., & Runjati. (2017). Pengaruh Yoga Terhadap Nyeri Punggung Bawah Ibu Hamil Trimester Iii Di Puskesmas Kalikajar I Kabupaten Wonosobo. Jurnal Ilmiah Kesehatan, 8(1), 1–10.

Rosita, S. D., Purbanova, R., & Siswanto, D. (2022). Pengaruh Prenatal Yoga Terhadap Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester Iii. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 11939–11945. Https://Akbid-Dharmahusada-Kediri.E-Journal.Id/Jkdh/Index%0apengaruh

Rusniawati, N. (2022). Efektivitas Pelvic Tilt Exercise Terhadap Penurunan Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Desa Cimanggu Wilayah Kerja Puskesmas Cimanggu Kabupaten Pandeglang Tahun 2021. Jurnal Kebidanan, 11(2), 118–122. Https://Doi.Org/10.35890/Jkdh.V11i2.212

Salsabila, S., Faizah, Z., & Prasetyo, B. (2022). Faktor Sosial Budaya Yang Memengaruhi Kesehatan Ibu Dan Anak (Studi Etnografi). Oksitosin : Jurnal Ilmiah Kebidanan, 9(1), 67–79. Https://Doi.Org/10.35316/Oksitosin.V9i1.1651

Sari, Y., Hajrah, W. O., & Zain, V. R. (2023). Perbandingan Efektivitas Akupresur Dan Prenatal Yoga Terhadap Penurunan Nyeri Punggung Bawah Ibu Hamil. Muhammadiyah Journal Of Midwifery, 3(2), 72. Https://Doi.Org/10.24853/Myjm.3.2.72-79

Setiya, V. I., So'emah, E. N., & Meuthia, R. (2022). Asuhan Keperawatan Dengan Masalah Nyeri Akut Pada Pasien Appendicitis Di Rsud Bangil Kabupaten Pasuruan (Doctoral Dissertation).

Sulastri, U., Politeknik, M., Penelitian, M., Nurakilah, H., Marlina, L., & Nurfikah, I. (2022). Penatalaksanaan Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester Iii Dengan Metode Kinesio Tapping Berdasarkan Standar Profesi Bidan. 18, 145–151.

Syalfina, A. D., Sari Priyanti, & Dian Irawati. (2022). Studi Kasus: Ibu Hamil Dengan Nyeri Punggung. Jurnal Ilmiah Kebidanan (Scientific Journal Of Midwifery), 8(1), 36–42. Https://Doi.Org/10.33023/Jikeb.V8i1.1061

Ulfah, M., & Wirakhmi, I. N. (2017). Perbedaan Manfaat Sebelum Dan Sesudah Latihan Pelvic Tilt Terhadap Nyeri Punggung Ibu Hamil Trimester Iii. Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Kesehatan, 15(2), 80–83.

Wilujeng, A. D. (2021). Pengaruh Teknik Pelvic Tilting Terhadap Nyeri Punggung Bawah Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Pmb Dinar Nacita Wajak Kabupaten Malang (Doctoral Dissertation, Itsk Rs Dr. Soepraoen).

Wulandari, D. A., Ahadiyah, E., & Ulya, F. H. (2020). Prenatal Yoga Untuk Mengurangi Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester Iii. Jurnal Smart Kebidanan, 7(1), 9. Https://Doi.Org/10.34310/Sjkb.V7i1.349

Yosefa, F., Misrawati, & Hasneli, Y. (2022). Efektifitas Senam Hamil Terhadap Penurunan Nyeri Punggung Pada Hamil. Jurnal Online Mahasiswa Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Riau, 1(1), 1–7. Https://Media.Neliti.Com/Media/Publications/189233-Id-Efektifitas-Senam-Hamil-Terhadap-Penurun.Pdf




DOI: https://doi.org/10.33024/mnj.v6i3.11441

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Penerbit: Universitas Malahayati


 Creative Commons License

Semua artikel dapat digunakan dibawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License