Hubungan Metode Mengajar Dosen Terhadap Motivasi Belajar Mahasiswa DIII Keperawatan Akper Hermina Manggala Husada Jakarta

Junita Maratur Silitonga, Ria Anugrahwati

Sari


ABSTRACT

 

Teaching methods are the methods used by lecturers in establishing relationships with students during teaching. This study was conducted with the purposes to determine the relationship between lecturers' teaching methods and the learning motivation of DIII Nursing students in AKPER Hermina Manggala Husada Jakarta. This study used a cross sectional approach. The sampling technique used purposive sampling technique. The number of samples in this study was 270 respondents. The analysis used was univariate and bivariate analysis. The results showed that there was a relationship between teaching methods based on providing information and the intrinsic learning motivation of DIII Nursing students and there was a relationship between teaching methods based on providing information and the extrinsic learning motivation of DIII Nursing students. There was a relationship between teaching methods based on problem solving and the intrinsic learning motivation of DIII Nursing students and there was a relationship between teaching methods based on problem solving and the extrinsic learning motivation of DIII Nursing students. There was a relationship between teaching methods based on assignments and the intrinsic learning motivation of DIII Nursing student and there was a relationship between assignment-based teaching methods and extrinsic learning motivation of DIII Nursing students at AKPER Hermina Manggala Husada Jakarta. In conclusion, the findings highlight thatdeveloping a lecture curriculum and making teaching methods effective in the learning process is important to increase student learning motivation.

 

Keywords: Teaching Methods, Learning Motivation, Nursing Students.

 

 

ABSTRAK

 

Metode mengajar merupakan cara yang dipergunakan oleh dosen seorang dosen dalam mengadakan hubungan dengan mahasiswa pada saat berlangsungnya pengajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan metode mengajar dosen terhadap motivasi belajar mahasiswa DIII Keperawatan AKPER Hermina Manggala Husada Jakarta. Desain penelitian menggunakan pendekatan cross sectional. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Jumlah sampel dalam penelitian ini 270 responden. Analisis yang digunakan adalah analisis univariat dan bivariat. Hasil analisis bivariat menunjukkan terdapat hubungan antara metode mengajar berdasarkan pemberian informasi dengan motivasi belajar intrinsik mahasiswa DIII Keperawatan dan terdapat hubungan antara metode mengajar berdasarkan pemberian informasi dengan motivasi belajar ekstrinsik mahasiswa DIII Keperawatan. Terdapat hubungan antara metode mengajar berdasarkan pemecahan masalah dengan motivasi belajar instrinsik mahasiswa DIII Keperawatan dan terdapat hubungan antara metode mengajar berdasarkan pemecehan masalah dengan motivasi belajar ekstrinsik mahasiswa DIII Keperawatan. Terdapat hubungan antara metode mengajar berdasarkan penugasan dengan motivasi belajar instrinsik mahasiswa DIII Keperawatan dan terdapat hubungan antara metode mengajar berdasarkan penugasan dengan motivasi belajar ekstrinsik mahasiswa DIII Keperawatan di AKPER Hermina Manggala Husada Jakarta. Pengembangan kurikulum perkuliahan dan mengefektifkan metode mengajar dalam proses pembelajaran penting untuk meningkatkan motivasi belajar mahasiswa.

 

Kata Kunci: Metode Mengajar, Motivasi Belajar, Mahasiswa Keperawatan


Kata Kunci


Metode mengajar, motivasi belajar, mahasiswa keperawatan

Teks Lengkap:

Download Artikel

Referensi


Abdinegara. (2016, Maret). Gambiyo.Blogspot. Retrieved Juli 21, 2020, From Klasifikasi Metode Pembelajaran: Http://Gambiyo.Blogspot.Com/2016/03/Klasifikasi-Metode-Pembelajaran.Html?M=1

Aly, A. (2016). Studi Deskriptif Kinerja Dosen Dalam Proses Pembelajaan Di

Universitas Muhammadiyah Surakarta. Profetika, Jurnal Studi Islam, 17(1),

-79

Arief, Hs., Maulana., Sudin, A. (2016). Meningkatkan Motivasi Belajar Melalui

Pendekatan Poblem Based Learning (Pbl). Jurnal Pena Ilmiah. 1(1)

Http://Ejournal.Upi.Edu/Index.Php/Penailmiah/Article/View/2945/1974

Alfarisi, M. S. (2018, Februari 19). Blog.Uad. Retrieved Mei 15, 2020, From Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Motivasi Belajar Mahasiswa: Https://Blog.Uad.Ac.Id/M1500018063/Faktor-Faktor-Yang-Mempengaruhi-Motivasi-Belajar-Mahasiswa/

Djamarah, S. B. And Zain, A. (2016) Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Gasong, D. (2018). Belajar Dan Pembelajaran. Yogyakarta: Penerbit

Deepublish (Group Penerbitan Cv Budi Utama).

Huriah, Titih. (2018). Metode Student Center Learning Aplikasi Pada Pendidikan

Keperawatan. Edisi Pertama. Jakarta: Prenadamedia Group

Husamah., Paantiwati, Y., Restian, A., Sumarsono,P., (2018). Belajar Dan

Pembelajaran. Malang: Universitas Muhamadiyah Malang Umm Press

Imron , I. (2019). Analisa Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Konsumen Menggunakan Metode Kuantitatif Pada Cv. Meubele Berkah Tangerang. On Software Engineering, 5(1), 19-28.

Kurniawan, Ma., Miftahilah, Agus., Nasihah, Nm. (2018). Pembelajaran

Berbasis Student-Centered Learning Di Perguruan Tinggi: Suatu Tinjauan Di

Uin Sunan Kalijaga Yogyakarta. Lentera Pendidikan. 21(1),

Http://Journal.Uinalauddin.Ac.Id/Index.Php/Lentera_Pendidikan/Article/View/4

Manis, S. (2019). Pelajaran. Retrieved Juli 21, 2020, From Pengertian Metode Pembelajaran, Fungsi, Tujuan Dan Jenis Pembelajaran Lengkap: Http://Www.Pelajaran.Co.Id/2019/13/Pengertian-Metode-Pembelajaran-Fungsi-Tujuan-Dan-Jenis-Metode-Pembelajaran.Html

Masni, H. (2016). Strategi Meningkatkan Motivasi Belajar Mahasiswa. Dikdaya, 34-35.

Nursalam. (2017). Metologi Penelitian Ilmu Keperawatan (Vol. 4). Jakarta: Salemba Medika.

Pramita, D. And Haifatulrahma (2016) ‘Pengaruh Metode Mengajar Dosen Terhadap Motivasi Belajar Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika’, Paedagoria, 12(2), Pp. 63–65.

Suprihatin , S. (2016). Upaya Guru Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar. Pendidikan Ekonomi, 3, 73-82.

Suwarni, E. (2016). Hubungan Gaya Mengajar Dosen Dalam Proses Pembelajaran Dengan Motivasi Belajar Mahasiswa Fakultas Fisikologi Dan Pendidikan Universitas Al-Ashar Indonesia. Al-Ashar Indonesia, 1(4), 246-256.

Tung, Ky. (2015). Pembelajaran Dan Perkembangan Belajar. Jakarta: Penerbit

Indeks

Wulandari, H. (2016). Kajian Tentang Motivasi Belajar Seni Tari Melalui Kegiatan Apresiasi Seni Pada Mahasiswa Pgsd. Metode Didaktik, 10, 1-8




DOI: https://doi.org/10.33024/mnj.v7i6.19696

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Penerbit: Universitas Malahayati


 Creative Commons License

Semua artikel dapat digunakan dibawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License