Hubungan Sosial Budaya, Pengetahuan, Sumber Informasi dengan Pemberian Mp-Asi Dini Pada Bayi Usia 0-6 Bulan
Sari
ABSTRACT
Good complementary feeding must meet the requirements, namely the right time. Giving complementary foods too early can cause digestive disorders in infants because physiologically the baby's intestines are not ready for solid food, so it can result in diarrhea or constipation. The purpose of this study was to determine the relationship between socio-culture, knowledge, and information sources with early complementary feeding in infants aged 0-6 months. The type of research used was quantitative using an analytic observational design research design with a cross sectional approach. The population in this study were all mothers who had babies 0-6 months as many as 68 people. The technique of taking subjects using total sampling as many as 68 people. The instrument used in this study was a questionnaire to assess social culture, knowledge, information sources and early complementary feeding. Data analysis was univariate and bivariate analysis with chi square test. The results explained that there was a relationship between social culture (p=0.020), knowledge (p=0.001) and information sources (p=0.001) with early complementary feeding. The conclusion of this study is that there is a relationship between social culture, knowledge and information sources with early complementary feeding in infants 0-6 months.
Keywords:Socio-Culture, Knowledge, Information Source, Early Complementary Feeding, Infants
ABSTRAK
Pemberian MP-ASI yang baik harus memenuhi syarat yaitu waktu yang tepat. Pemberian MP-ASI terlalu dini dapat menyebabkan gangguan pencernaan pada bayi karen secara fisiologis usus bayi belum siap untuk makanan padat, sehingga dapat mengakibatkan diare atau konstipasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan sosial budaya, pengetahuan, sumber informasi dengan pemberian MP-ASI dini pada bayi usia 0-6 bulan. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan menggunakan desain penelitian desain observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah semua ibu yang memiliki bayi 0-6 bulan sebanyak 68 orang. Teknik pengambilan subjek menggunakan total sampling sebanyak 68 orang. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner untuk menilai social budaya, pengetahuan, sumber informasi dan pemberian MP-ASI dini. Analisa data penelitian adalah analisis univariat dan bivariat dengan uji chi square. Hasil penelitian menjelaskan bahwa terdapat hubungan social budaya (p=0,020), pengetahuan (p=0,001) dan sumber informasi (p=0,001) dengan Pemberian MP-ASI dini. Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat hubungan social budaya, pengetahuan dan sumber informasi dengan Pemberian MP-ASI dini pada bayi 0-6 bulan.
Kata Kunci: Sosial Budaya, Pengetahuan, Sumber Informasi, MP-ASI Dini, Bayi.
Kata Kunci
Teks Lengkap:
Download ArtikelReferensi
Alamsyah, P. R., Firdaus, D., Wahyuni, L. E. T., Damanik, M. F. D., Azizah, P. N., Wijayanti, L., Syahadah, M. M., & Widhi, A. S. (2024). Bangun Generasi Emas Dengan Pedoman Gizi 8000 Hpk (M. R. Kurnia (Ed.)). Sada Kurnia Pustaka. Https://Books.Google.Co.Id/Books?Id=6sl9eaaaqbaj&Pg=Pa150&Dq=Hubungan+Pengetahuan+Dengan+Mp+Asi+Dini&Hl=En&Newbks=1&Newbks_Redir=0&Sa=X&Ved=2ahukewje-7osp4glaxvvyjgghbicpeo4hhdoaxoecasqag#V=Onepage&Q=Hubungan Pengetahuan Dengan Mp Asi Dini&F=False
Andrian, M. W., Huzaimah, N., Satriyawati, A. C., & Lusi, P. (2021). Pemberian Makanan Pendamping Asi Secara Dini: Hubungan Pengetahuan Dan Perilaku Ibu. Jurnal Keperawatan, 10(2), 28–37. Https://Doi.Org/10.47560/Kep.V10i2.291
Ardhani, S., Perdani, R. R. W., & Tjiptaningrum, A. (2020). Hubungan Antara Faktor Pengetahuan Ibu, Sosial Budaya Dan Informasi Petugas Kesehatan Dalam Praktik Pemberian Mp-Asi Dini Dengan Kejadian Diare Akut Pada Bayi. Jurnal Medulla, 10(3), 398–403. Http://Www.Journalofmedula.Com/Index.Php/Medula/Article/View/86/5
Arsyad, G., Silfia, N. N., & Faina, F. (2021). Pemberian Makanan Pendamping Air Susu Ibu (Mpasi) (Tinjauan Melalui Emotional Demonstration, Pengetahuan Dan Sikap Ibu) (K. Kodri (Ed.)). Cv. Adanu Abimata. Https://Www.Google.Co.Id/Books/Edition/Pemberian_Makanan_Pendamping_Air_Susu_Ib/4bjveaaaqbaj?Hl=En&Gbpv=1&Dq=Mp+Asi&Pg=Pa43&Printsec=Frontcover
Fadillah, U. (2022). Hubungan Sumber Informasi Dengan Pengetahuan Dan Perilaku Ibu Dalam Pemberian Makanan Pendamping Asi (Mp-Asi) Pada Bayi Di Puskesmas Ambal Ii [Universitas Muhammadiyah Gombong]. In Universitas Muhammadiyah Gombong. Https://Repository.Unimugo.Ac.Id/2572/
Festi W, P. (2018). Buku Ajar Gizi Dan Diet . Umsurabaya Publishing. Https://Www.Google.Co.Id/Books/Edition/Buku_Ajar_Gizi_Dan_Diet/--Qvdwaaqbaj?Hl=En&Gbpv=1&Dq=Mp+Asi+Dini&Pg=Pa147&Printsec=Frontcover
Fitrayeni, F., Hermalinda, H., & Deswita, D. (2022). Pengenalan Makanan Pendamping Asi (A. Abdul (Ed.)). Cv. Adanu Abimata. Https://Books.Google.Co.Id/Books?Id=Wzkkeaaaqbaj&Pg=Pa8&Dq=Pengetahuan+Tentang+Mp+Asi&Hl=En&Newbks=1&Newbks_Redir=0&Sa=X&Ved=2ahukewjfu4xnhpkkaxx51zgghww7eiwq6af6bagkeai#V=Onepage&Q=Pengetahuan Tentang Mp Asi&F=False
Harnawati, R. A. (2023). Hubungan Budaya Dengan Mpasi Dini Pada Bayi 0-24 Bulan. Journal Of Technology And Food Processing (Jtfp), 3(2), 38–41. Https://Doi.Org/10.46772/Jtfp.V3i02.1279
Kasumayanti, E., Hotna, S., & Mayasari, E. (2023). Faktor – Faktor Yang Berhubungan Dengan Pemberian Makanan Pendamping Asi (Mp-Asi) Dini Pada Bayi 0-6 Bulan Di Desa Bukit Kemuning Wilayah Kerja Upt Puskesmas Sukaramai Tahun 2022. Jurnal Ners, 7(1), 770–775. Https://Doi.Org/10.31004/Jn.V7i1.13935
Latifah, N., Pujiasturi, S. E., & Sudirman, S. (2023). Potensi Brownies Ubi Jalar Ungu Terhadap Status Gizi Kurang Pada Balita. Deepublish. Https://Www.Google.Co.Id/Books/Edition/Potensi_Brownies_Ubi_Jalar_Ungu_Terhadap/X17geaaaqbaj?Hl=En&Gbpv=1&Dq=Kasus+Gizi+Buruk+Pada+Bayi+Di+Dunia&Pg=Pa1&Printsec=Frontcover
Maelissa, S. R. (2020). Status Pekerjaan Ibu Dan Sumber Informasi Berhubungan Dengan Pemberian Makanan Pendamping Asi Pada Bayi <6 Bulan. Moluccas Health Journal, 2(1), 19–26. Https://Doi.Org/10.54639/Mhj.V2i1.421
Marfuah, D., & Kurniawati, I. (2022). Buku Ajar Pola Pemberian Makanan Pendamping Air Susu Ibu (Mp-Asi) Yang Tepat (S. Aprilia (Ed.)). Cv Ae Media Grafika.
Novianti, E., Ramdhanie, G. G., & Purnama, D. (2021). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pemberian Makanan Pendamping Asi (Mp Asi) Dini – Studi Literatur. Jurnal Kesehatan Bakti Tunas Husada: Jurnal Ilmu-Ilmu Keperawatan, Analis Kesehatan Dan Farmasi, 21(2), 344. Https://Doi.Org/10.36465/Jkbth.V21i2.765
Petricka, G., Fary, V., & Hayuningsih, S. (2022). Hubungan Tingkat Pengetahuan Ibu Dengan Pemberian Mp-Asi Dini Pada Bayi 0-6 Bulan. Sentri: Jurnal Riset Ilmiah, 1(4), 979–985. Https://Doi.Org/10.55681/Sentri.V1i4.315
Raden, N. D. P., Laput, D. O., Manggul, M. S., Padeng, E. P., & Bebok, C. F. M. (2022). Dinamika Pelayanan Kebidanan Di Era 4.0. In Dinamika Pelayanan Kebidanan Di Era 4.0. Widina Bhakti Persada Bandung. Https://Www.Google.Co.Id/Books/Edition/Dinamika_Pelayanan_Kebidanan_Di_Era_4_0/Cooseaaaqbaj?Hl=Id&Gbpv=0
Rindengan, D. V., Anggraeni, M., & Ayu, R. (2023). Hubungan Sosial Budaya, Peran Orang Tua, Dan Kualitas Makanan Dengan Perilaku Pemberian Mp-Asi Dini Pada Bayi Usia 0-6 Bulan Di Pmb “A.” Sentri: Jurnal Riset Ilmiah, 2(8), 2943–2952. Https://Doi.Org/10.55681/Sentri.V2i8.1309
Rismayani, R., Sari, F., Rismawati, R., Hermawati, D., & Arlenti, L. (2023). Edukasi Makanan Pendamping Air Susu Ibu (Mp-Asi) Sebagai Upaya Peningkatan Daya Tahan Tubuh Balita Di Posyandu Desa Pematang Balam. Jurnal Besemah, 2(1), 27-36.
Sadli, M. (2019). Hubungan Sosial Budaya Dan Peran Petugas Kesehatan Dengan Perilaku Pemberian Mp-Asi Dini Pada Bayi Usia 0-6 Bulan. Jurnal Kebidanan, 11(01), 15. Https://Doi.Org/10.35872/Jurkeb.V11i01.326
Samrida, W. O. N. J. (2023). Hubungan Pengetahuan Ibu Dengan Pemberian Makanan Pendamping Asi (Mp-Asi) Dini Pada Bayi Usia 0-6 Bulan Di Kelurahan Lowu-Lowu. Jurnal Ners, 7(1), 585–593. Https://Doi.Org/10.31004/Jn.V7i1.13980
Septikasari, M. (2018). Status Gizi Anak Dan Faktor Yang Mempengaruhi . Uny Press. Https://Books.Google.Co.Id/Books?Id=Gjxsdwaaqbaj&Newbks=0&Printsec=Frontcover&Pg=Pa41&Dq=Mp+Asi+Dini&Hl=En&Source=Newbks_Fb&Redir_Esc=Y#V=Onepage&Q=Mp Asi Dini&F=False
Sudargo, T., & Kusmayanti, N. A. (2023). Pemberian Asi Eksklusif Sebagai Makanan Tambahan Sempurna Untuk Bayi. Gadjah Mada University Press. Https://Www.Google.Co.Id/Books/Edition/Pemberian_Asi_Ekslusif_Sebagai_Makanan_S/Bm7weaaaqbaj?Hl=En&Gbpv=1&Dq=Manfaat+Asi&Pg=Pr5&Printsec=Frontcover
Sukmawati, S., & Sirajudin, S. (2023). Pendampingan Pemberian Makan Anak (Pma). Nem. Https://Www.Google.Co.Id/Books/Edition/Pendampingan_Pemberian_Makan_Anak_Pma/Bc7deaaaqbaj?Hl=En&Gbpv=0
Tatar, N. K. S. S., Parwati, N. W. M., & Darmayanti, P. A. R. (2024). Studi Deskriptif: Faktor-Faktor Yang Terkait Dengan Pemberian Mp-Asi Dini Pada Bayi Di Uptd Puskesmas Iii Dinas Kesehatan Kecamatan Denpasar Utara. Jurnal Formil (Forum Ilmiah) Kesmas Respati, 9(2), 97–109.
Wahyuni, S. (2023). Hubungan Sosial Budaya, Pengetahuan, Sumber Informasi Terhadap Perilaku Ibu Dalam Pemberian Mp-Asi Dini Pada Bayi Usia 0-6 Bulan. Indonesia Journal Of Midwifery Sciences, 2(4), 321–328. Https://Doi.Org/10.53801/Ijms.V2i4.125
Wulandari, R. A. (2020). Kumpulan Resep Kelas Bayi Nyam-Nyam: Panduan Pemberian Mp-Asi Sejak Hari Pe (I. Hardiman (Ed.)). Pt Gramedia Pustaka Utama. Https://Www.Google.Co.Id/Books/Edition/Kumpulan_Resep_Kelas_Bayi_Nyam_Nyam_Pand/Vfjydwaaqbaj?Hl=En&Gbpv=1&Dq=Mp+Asi+Dini&Pg=Pa44&Printsec=Frontcover
DOI: https://doi.org/10.33024/mnj.v7i6.20161
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Penerbit: Universitas Malahayati
Semua artikel dapat digunakan dibawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License


Panduan Penulisan






