Analisis Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Kesehatan di Puskesmas Kebun Kopi
Sari
ABSTRACT
The management of Health Operational Assistance funds at Puskesmas is crucial so that budget planning for each program can be carried out as needed. Based on information obtained from the DJPK of the Ministry of Finance (2020), there is a difference between the allocation and realization of the BOK budget in all provinces, with some areas experiencing budget overruns. Puskesmas with the lowest realization of BOK funds in Jambi City are Puskesmas Kebun Kopi and Puskesmas Talang Bakung with the realization of the use of BOK funds only reaching 57%. This study aims to determine how the management of BOK funds at the Kebun Kopi Health Center. This research is a qualitative research with a descriptive approach. The location of this research is at the Kebun Kopi Health Center with a total of 7 informants. In the context aspect, the objectives of the BOK Fund have been aligned with the basic service needs of the community. However, in terms of input, the human resources who manage the funds are not competent. In the process, the main obstacles lie in the delay of technical guidelines, cross-sector coordination, and double workload. In terms of products, the realization of funds is still not optimal. Conclusion: The management of BOK funds at Puskesmas Kebun Kopi still faces challenges in the aspects of human resources, planning, and reporting. Training and strengthening the capacity of managers are needed so that BOK funds can be used more efficiently and on target.
Keywords: BOK Fund, Management, Puskesmas, CIPP, Qualitative
ABSTRAK
Pengelolaan dana Bantuan Operasional Kesehatan di Puskesmas menjadi krusial agar perencanaan anggaran untuk tiap program dapat terlaksana sesuai kebutuhan. Berdasarkan informasi yang diperoleh dari DJPK Kemenkeu (2020), tercatat adanya perbedaan antara alokasi dan realisasi anggaran BOK di seluruh provinsi, dengan beberapa daerah mengalami kelebihan anggaran. Puskesmas dengan realisasi Dana BOK paling rendah di Kota Jambi adalah Puskesmas Kebun Kopi dan Puskesmas Talang Bakung dengan realisasi penggunaan Dana BOK yang hanya mencapai 57%. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengelolaan dana BOK di Puskesmas Kebun Kopi. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Lokasi penelitian ini di Puskesmas Kebun Kopi dengan jumlah informan sebanyak 7 orang. Pada aspek konteks, tujuan Dana BOK telah selaras dengan kebutuhan pelayanan dasar masyarakat. Namun, dari sisi input, SDM yang mengelola dana tidak sesuai kompetensi. Pada proses, kendala utama terletak pada keterlambatan juknis, koordinasi lintas sektor, serta beban kerja ganda. Dari sisi produk, realisasi dana masih belum optimal. Pengelolaan Dana BOK di Puskesmas Kebun Kopi masih menghadapi tantangan pada aspek SDM, perencanaan, dan pelaporan. Diperlukan pelatihan dan penguatan kapasitas pengelola agar dana BOK dapat digunakan lebih efisien dan tepat sasaran.
Kata Kunci: Dana BOK, Pengelolaan, Puskesmas, CIPP, Kualitatif
Kata Kunci
Teks Lengkap:
Download ArtikelReferensi
Aulia, R., Yaswinda, & Movitaria, M. A. (2022). Penerapan Model Evaluasi Cipp Dalam Mengevaluasi Peyelenggaraan Lembaga Paud Tentang Pendidikan Holistik Integratif Di Negari Taram. Jip:Jurnal Inovasi Penelitian, 2(8), 2363–2372.
Dapamudang, F. U. ., Wulandari, D. A., & Lesmana, T. C. (2021). Implementasi Bantuan Operasional Kesehatan Puskesmas Wairasa Untuk Pencegahan Stunting. Jurnal Kesehatan Masyarakat.
Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. (2023). Permendagri Nomor 12 Tahun 2023 Tentang Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Kesehatan Pusat Kesehatan Masyarakat Pada Pemerintah Daerah. Https://Www.Ncbi.Nlm.Nih.Gov/Books/Nbk558907/
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2019). Permenkes Nomor 43 Tahun 2019 Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat.
Khairunnisa, Said, M., & Arifin, Z. (2024). Evaluasi Kebijakan Penerapan Mekanisme Salur Langsung Dana Bantuan Operasional Kesehatan Puskesmas Di Kabupaten Pulang Pisau. Jurnal Kebijakan Pembangunan, 19, 125–140.
Kurniawan, I., Misnaniarti, M., & Flora, R. (2021). Analisis Implementasi Intervensi Gizi Spesifik Dalam Penanganan Stunting Di Puskesmas Wilayah Kabupaten Bengkulu Utara. Jumantik (Jurnal Ilmiah Penelitian Kesehatan), 6(4), 328. Https://Doi.Org/10.30829/Jumantik.V6i4.10089
Masta Hothasian, J., Suryawati, C., Yunila, F., & Eka. (2019). Evaluasi Pelaksanaan Program Upaya Kesehatan Jiwa Di Puskesmas Bandarharjo Kota Semarang Tahun 2018. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 7(1), 2356–3346. Http://Ejournal3.Undip.Ac.Id/Index.Php/Jkm
Muin, I. A., Musiana, & Marwati, E. (2021). Evaluasi Manajemen Penatalaksanaan Program Gizi Pada Pencegahan Stunting Di Wilayah Kerja Puskesmas Kalumpang. Jurnak Ummu, 3, 12–20.
Naftalin, F., Ayuningtyas, D., & Nadjib, M. (2020). Analisis Implementasi Bantuan Operasional Kesehatan (Bok) Dengan Cakupan Penanganan Komplikasi Kebidanan Di Puskesmas Kota Bekasi Tahun 2019. Jukema (Jurnal Kesehatan Masyarakat Aceh), 6(2), 154–164. Https://Doi.Org/10.37598/Jukema.V6i2.906
Nasywa, C., Dany, K., Adinda, F., Octavelia, A. T., Aldona, C., Program, ), Ilmu, S., & Masyarakat, K. (2024). Analisis Implementasi Pengelolaan Dan Pemanfaatan Dana Bok Di Puskesmas X Kota Medan. Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(3), 4323–4329. Http://Journal.Universitaspahlawan.Ac.Id/Index.Php/Cdj/Article/View/28549
Nuryana, H., Usman, A., & Rahayu, S. (2023). Implementasi Dana Bantuan Operasional Kesehatan (Bok) Di Puskesmas X Kota Bogor Tahun 2022. Promotor, 6(1), 16–25. Https://Doi.Org/10.32832/Pro.V6i1.91
Ponno, H., Marampa, A. M., Ta, Y. L., Kristen, U., Toraja, I., Kristen, U., Toraja, I., Kristen, U., Toraja, I., & Kunci, K. (2024). Analisis Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Kesehatan Di Puskesmas Awan Rantekarua. 7(2), 896–901. Https://Doi.Org/10.56338/Jks.V2i1.787
Salwa, F., Dwi Fitria, A., Hasibuan, I. D., Khairani, K., Sahilla, R., Studi, P., Kesehatan, I., & Fakultas Kesehatan, M. (2024). Analisis Pengelolaan Dana Bok Dalam Upaya Pencegahan Stunting Di Puskesmas Sentosa Baru Kota Medan. Jurnal Kesehatan Saintika Meditory, 7(1), 104–113. Https://Jurnal.Syedzasaintika.Ac.Id
Somaliggi, N., Kamalia, K., & Munir, S. (2020). Faktor – Faktor Yang Berhubungan Dengan Realisasi Anggaran Bantuan Operasional Kesehatan(Bok) Di Puskesmas Kota Kendari. Jurnal Keperawatan Dan Kesehatan Masyarakat Cendekia Utama, 9(1), 37. Https://Doi.Org/10.31596/Jcu.V9i1.513
Suawa, P. J., Pioh, N. R., & Waworundeng, W. (2021). Manajemen Pengelolaan Dana Revitalisasi Danau Tondano Oleh Pemerintah Kabupaten Minahasa (Studi Kasus Di Balai Wilayah Sungai Sulawesi). Jurnal Governance, 1(2), 1–10. Https://Ejournal.Unsrat.Ac.Id/Index.Php/Governance/Article/Viewfile/36214/33721
Taufiqi, S. S. P., Jati, S. P., & Fatmasari, E. Y. (2020). Analisis Pemanfaataan Dana Bantuan Operasional Kesehatan (Bok) Di Puskesmas Jetak Kabupaten Semarang. Jurnal Kesehatan Masyarakat (E-Journal), 8(1), 9–15.
Wibowo, H., Nurcihikita, T., & Kurniawan, J. (2023). Analisis Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Kesehatan Puskesmas (Bok) Terhadap Pelayanan Kesehatan Di Wilayah Kerja Dinas Kesehatan Tahun 2023. Jurnal Informatika Medis (J-Informed), 1(2), 53–60. Https://Doi.Org/10.52060/Im.V1i2.1635
Yhola, E. A. M., & Husada, Y. B. (2023). Penerapan Penyaluran Dana Bok Secara Cashless Melalui Bni Direct. Jurnal Mahasiswa Akuntansi Unita, 3(1), 124–135. Https://Journal.Unita.Ac.Id/Index.Php/Jamanta/Article/View/801%0ahttps://Journal.Unita.Ac.Id/Index.Php/Jamanta/Article/Download/801/554
DOI: https://doi.org/10.33024/mnj.v7i7.20977
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Penerbit: Universitas Malahayati
Semua artikel dapat digunakan dibawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License