Penerapan Art Therapy dalam Menurunkan Masalah Psikososial pada Anak Dimasa Pandemic Covid-19 di Kabupaten Bungo

Erni Yuniati

Sari


ABSTRACT

 

Indonesia is currently facing a global problem, namely the condition of the Covid-19 pandemic, where this condition has a major impact on children. One of them and including the second order of five risks that children are vulnerable to due to the Covid-19 pandemic is child psychosocial problems. One of the therapies that can be applied to deal with psychosocial problems is art therapy. Art therapy according to the American Art Therapy Association is an intervention to support mental health by using art media, the creative process, and the resulting artwork to explore feelings, reconcile emotional conflicts, increase self-awareness, manage behavior, develop social skills, improve reality orientation and reduce anxiety. The purpose of this study was to determine the effect of art therapy in reducing psychosocial problems in children during the Covid-19 pandemic. This study uses a quasi-experimental design research method with a pretest- posttest design. The sampling technique used was purposive sampling with 34 respondents consisting of 2 groups, namely 17 respondents from the intervention group and 17 respondents from the control group. Assessment using the instrument from PSC-17 (Pediatric Symptom Checklist)-17. Analysis of the data used is the t test of 2 dependent samples and t test of 2 independent samples for bivariate. The results showed that there was an effect of art therapy on reducing children's psychosocial problems and there was a significant difference in the average decrease in children's psychosocial problems between the intervention group and the control group. Conclusion: Art therapy affects the reduction of children's psychosocial problems

 

Keywords:  Art Therapy, Child Psychosocial Problems in the Covid-19 Pandemi.

 

 

ABSTRAK

 

Di Indonesia saat ini sedang dihadapkan dengan permasalahan yang mendunia, yakni kondisi Pandemi Covid-19, dimana kondisi tersebut memberikan dampak yang besar bagi anak. Salah satunya dan termasuk urutan kedua dari lima risiko yang rentan dialami anak akibat pandemic Covid-19 adalah masalah psikososial anak. Salah satu terapi yang dapat diterapkan untuk menangani masalah psikososial adalah art therapy. Art therapy menurut American Art Therapy Association adalah suatu intervensi guna mendukung kesehatan mental dengan menggunakan media seni, proses kreatif, dan karya seni yang dihasilkan untuk mengeksplorasi perasaan, mendamaikan konflik emosional, meningkatkan kesadaran diri, mengelola prilaku, mengembangkan keterampilan sosial, meningkatkan orientasi realitas dan mengurangi kecemasan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh art therapy dalam menurunkan masalah psikososial pada anak dimasa Pandemic Covid-19. Penelitian ini menggunakan metode penelitian quasi experiment design dengan rancangan pretest-posttest. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling sejumlah 34 responden terdiri atas 2 kelompok yaitu 17 responden kelompok intervensi dan 17 responden kelompok control. Penilaian menggunakan instrument dari PSC- 17 (Pediatric Symptom Checklist)-17. Analisa data yang digunakan adalah uji t 2 sampel dependen dan uji t 2 sampel independen untuk bivariat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh art therapy terhadap penurunan masalah psikososial anak dan terdapat perbedaan yang signifikan rata-rata penurunan masalah psikososial anak antara kelompok intervensi dan kelompok control. Kesimpulan : Art therapy mempengaruhi penurunan masalah psikososial anak. 

 

Kata Kunci: Terapi Seni, Masalah Psikososial Dimasa Pandemi Covid,   Anak


Kata Kunci


art therapy, masalah psikososial

Teks Lengkap:

Download Artikel

Referensi


Adiputra N. (2013). Bimbingan Dan Konsling Aplikasi Di Sekolah Dasar Dan Taman Kanak Kanak, V. Yogyakarta:Graha Ilmu,

Adriani N S, Satiadarma M. (2011). Efektivitas Art Therapy Dalam Mengurangi Kecemasan Pada Remaja Pasien Leukemia. Indonesian Journal Of Cancer Vol. 5, No. 1 January - March 2011, 31-47.

Dharma, K.K. (2011). Metode Penelitian Keperawatan : Panduan Melaksanakan Dan Menerapkan Hasil Penelitian. Jakarta: Trans Info Media.

Fahlevi R, Dkk. (2019). Penerapan Cognitive Behavioral Art Therapy (Cbat) Untuk Menurunkan Agresivitas Pada Remaja Lpka X. Jurnal Muara Ilmu Sosial, Humaniora Dan Seni, Vol. 3, No. 2, Oktober 2019, Hlm 385-395, Issn : 2579-6356.

Giovani S, Dkk. (2021). Efektivitas Art Therapy Metode Ganim Dalam Menurunkan Tingkat Disregulasi Emosi Pada Siswa Sma Yang Menjadi Korban Bulyying. Jurnal Muara Ilmu Sosial, Humaniora Dan Seni, Vol. 5, No. 1, April Hlm47-54, Issn : 2579-6356.

Hakim L, Dkk. Pengaruh Art Therapy Untuk Menurunkan Kecemasan Sosial Korban Bullying Ditinjau Dari Jenis Kelamin. Program Studi Magister Psikologi Profesi Universitas Surabaya.

Hasanah F N, Borualogo I S, Wahyudi H. (2017). Efektivitas Cognitive Behavior Art Therapy Untuk Meningkatkan Self- Esteem Remaja Obesitas Yang Menjadi Korban Perundungan. Journal Of Psychological Science And Profesion (Jpsp) Vol.1, No.1, Desember.

Indrawati S A, Mamesah M, Putri P A. (2018). Penerapan Cognitive Behavioral Play Therapy Untuk Anger Expression Pada Anak. Insight: Jurnal Bimbingan Dan Konseling 7(1). Juni.

Koentjoro N. (2014). Efektivitas Psikoterapi Interpersonal Untuk Menurunkan Depresi Pada Remaja Putri Dengan Orangtua Bercerai. Jurnal Intervensi Psikologi, Vol. 6, No. 1 Juni 2014, Hlm 117-130.

Lolombula N O, Dkk. (2020). Art Therapy Untuk Menurunkan Gejala Depresi Pada Emerging Adult Dengan Ketidakpuasan Pada Tubuh. Ristekdik (Jurnal Bimbingan Dan Konseling), Vol. 5, No. 1, Hlm 94-102, Issn : 2541-206x.

Livana Ph, Anggraeni R. (2018). Pendidikan Kesehatan Tentang Perkembangan Psikososial Sebagai Upaya Pencegahan Kekerasan Fisik Dan Verbal Pada Anak Usia Sekolah Di Kota Kendal. Jurnal Ners Dan Kebidanan, Volume 5, No. 2, Agustus. 97- 104.

Marcia S, Dkk. Perancangan Buku Panduan Art Therapy Sebagai Sarana Relaksasi Pada Anak Usia Taman Kanak- Kanak Sampai Anak Kelas 1 Sd. Program Studi Desain Komunikasivisual, Fakultas Seni Dan Desain, Universitas Kristen Petra.

Masruhah U. (2019). Efektifitas Kegiatan Menggambar (Modifikasi Art Therapy) Untuk Mereduksi Stres Akademik Siswa Kelas Xii Sma Negeri 1 Pati.

Murdiyanti D. (2019). Modul Art Therapy Pada Lansia Dengan Demensia. Unit Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat Akademi Keperawatan “Yky” Yogyakarta.

Noviza & Koentjoro. (2014). Efektivitas Psikoterapi Interpersonal Untuk Menurunkan Depresi Pada Remaja Putri Dengan Orang Tua Bercerai. Jurnal Intervensi Psikologi Vol. 6 No. 1 Juni.

Pujiastuti E, Adlyana E, Garna H. (2013). Perbandingan Masalah Psikososial Pada Remaja Obes Dan Gizi Normal Menggunakan Pediatric Symptom Checklist (Psc)-17. Sari Pediatri, Vol. 15, No. 4, Desember (201-206).

Putri D R, Dkk. Implementasi Art Therapy Untuk Meningkatkan Coping Stress Terkait Permasalahan Perkembangan Di Usia Remaja. Jurnal Talenta Psikologi Volume Xvi Nomor 2. Hlm 35-43.

Riyanto A. (2011). Pengolahan Dan Analisis Data Kesehatan. Yogyakarta : Nuha Medika.

Saputra A, Kartasasmita S, Subroto U. (2018). Penerapan Art Therapy Untuk Mengurangi Gejala Depresi Pada Narapidana. Jurnal Muara Ilmu Sosial, Humaniora Dan Seni, Vol. 2, No. 1, April Hal. 181-188, Issn-L 2579-6356.

Setiadi A, Dkk. (2020). Tata Laksana Terapi Pasien Dengan Covid-19: Sebuah Kajian Naratif. Jurnal Farmasi Klinik Indonesia, Maret 2020 Tersedia Online Pada: Vol. 9 No. 1, Hlm 70–94 Http://Ijcp.Or.Idissn: 2252–6218, E- Issn:2337-5701.Doi:15416/Ijcp.9.1.70.

Sujarweni, W. (2012). Metodologi Penelitian Keperawatan. Yogyakarta: Penerbit Gava Media.

Sugiyono. (2012). Statistik Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta Cv.

Syaodih, Ernawulan. Bimbingan Di Taman Kanak-Kanak.(Jakarta:Depdiknas Ditjen Dikti), Hal.532.

Widiyawati N, Dkk. Pengaruh Art Therapy Kolase Terhadap Kecemasan Hospitalisasi Pada Anak Prasekolah Di Rsud Surakarta. Fakultas Ilmu Kesehatan Program Studi Keperawatan Program Sarjana Universitas Kusuma Husada Surakarta.

Wulandari R Dan Hermawati. Upaya Menurunkan Tingkat Kecemasan Masyarakat Pemukiman Rawan Bencana Tanah Longsor Dengan Art Therapy.




DOI: https://doi.org/10.33024/mnj.v5i6.9129

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Penerbit: Universitas Malahayati


 Creative Commons License

Semua artikel dapat digunakan dibawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License