Beban Orang Tua dalam Merawat Anak Berkebutuhan Khusus di Bali

Anak Agung Istri Wulan Krisnandari, Ni Made Sri Rahyanti, Ni Kadek Sriasih, Ni Made Candra Citra Sari

Sari


ABSTRACT

 

Children with special needs (ABK) are children who experience limitations both physically, mentally-intellectually, socially, and emotionally. So that these children tend to require special care from their parents. Where this often creates a burden for parents.This research aims to describe the burden on parents as the main caregiver in caring for children with special needs in Bali. The design used in this research is descriptive quantitative with a cross sectional approach. The research was conducted in August-September 2022 at 2 State SLNs in Bali. The inclusion criteria in this study were parents of children with special needs who were active as students at SLB Negeri 1 and SLB Negeri 3 Denpasar. Using purposive sampling method, the sample used was 97 people. The instrument used is the Zarit Burden Interview (ZBI). The data were then analyzed by using descriptive analysis test (frequency and percentage). The results showed that 51.5% of parents had little or no burden, 39.2% had a light-moderate burden, 7.2% had a moderate-severe burden, and 2.1% had a heavy burden in caring for children with needs special. Even though the majority of parents are known to have a minimal burden, efforts are still needed to help ease the burden that parents feel in caring for children with special needs.

 

Keywords: Burden, Parent, Children with Special Needs

 

 

ABSTRAK

 

Anak berkebutuhan khusus (ABK) adalah anak yang mengalami keterbatasan baik dari segi fisik, mental-intelektual, sosial, maupun emosional. Sehingga anak-anak ini cenderung memerlukan perawatan khusus dari orang tua. Dimana hal tersebut acapkali menimbulkan adanya beban bagi orang tua. Penelitian ini untuk bertujuan untuk menggambarkan beban orang tua sebagai caregiver utama dalam merawat anak berkebutuhan khusus di Bali. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Penelitian dilakukan pada Agustus-September 2022 di 2 SLB Negeri di Bali. Kriteria inklusi dalam penelitian ini adalah orang tua pada anak berkebutuhan khusus yang tercatat aktif sebagai siswa di SLB Negeri 1 dan SLB Negeri 3 Denpasar.  Menggunakan metode purposive sampling, sampel yang digunakan berjumlah 97 orang. Instrumen yang digunakan adalah Zarit Burden Interview (ZBI). Data kemudian dianalisis dengan uji analisis deskriptif (frekwensi dan persentase). Hasil penelitian didapatkan 51,5% orang tua memiliki beban sedikit atau tidak ada beban, 39,2 % memiliki beban ringan-sedang, 7,2%  memiliki beban sedang-berat, dan 2,1 % memiliki beban yang berat dalam merawat anak berkebutuhan khusus. Walaupun mayoritas orang tua diketahui memiliki beban yang minimal, namun masih diperlukan upaya-upaya untuk membantu meringankan beban yang dirasakan orang tua dalam merawat anak berkebutuhan khusus

 

Kata Kunci: Beban, Orang Tua, Anak Berkebutuhan Khusus


Kata Kunci


Beban, Orang tua, Anak berkebutuhan khusus

Teks Lengkap:

Download Artikel

Referensi


Ariesta, A. (2016). Kecemasan Orang Tua Terhadap Karier Anak Berkebutuhan Khusus. Jurnal Riset Mahasiswa Bimbingan Dan Konseling, 5(4).

Awad, A. G., & Voruganti, L. N. P. (2008). The Burden Of Schizophrenia On Caregivers: A Review. Pharmacoeconomics, 26, 149–162.

Darsana, G. M., & Suresh, V. (2017). Prevalence Of Caregiver Burden Of Children With Disabilities. Int J Inform Futuristic Res, 4, 7238–7249.

Desriyani, Y., Nurhidayah, I., & Adistie, F. (2019). Burden Of Parents In Children With Disability At Sekolah Luar Biasa Negeri Cileunyi. Nurseline Journal, 4(1), 21–30.

Garnida, D., & Sumayyah, D. (2015). Pengantar Pendidikan Inklusif.

Grant, M., Sun, V., Fujinami, R., Sidhu, R., Otis-Green, S., Juarez, G., Klein, L., & Ferrell, B. (2013). Family Caregiver Burden, Skills Preparedness, And Quality Of Life In Non-Small-Cell Lung Cancer. Oncology Nursing Forum, 40(4), 337.

Houle, J. N., & Berger, L. (2017). Children With Disabilities And Trajectories Of Parents’ Unsecured Debt Across The Life Course. Social Science Research, 64, 184–196.

Insani, M. F., Rusmana, A., & Hakim, Z. (2021). Kecemasan Orangtua Terhadap Masa Depan Anak Penyandang Disabilitas Intelektual Di Slb C Bina Asih Cianjur. Jurnal Ilmiah Rehabilitasi Sosial (Rehsos), 3(1), 40–57.

Kemdikbud. (2021). Penuhi Hak Pendidikan Anak Melalui Pendidikan Inklusif. Https://Ditpsd.Kemdikbud.Go.Id/Artikel/Detail/Penuhi-Hak-Pendidikan-Anak-Melalui-Pendidikan-Inklusif#

Kemenkes. (2018a). Riskesdas 2018: Laporan Provinsi Bali. Http://Repository.Litbang.Kemkes.Go.Id/3900/1/Laporan Riskesdas Bali 2018.Pdf

Kemenkes. (2018b). Riskesdas 2018. Https://Kesmas.Kemkes.Go.Id/Assets/Upload/Dir_519d41d8cd98f00/Files/Hasil-Riskesdas-2018_1274.Pdf

Kosasih, H. (2017). Gambaran Penerimaan Orang Tua Dengan Anak Retardasi Mental Di Sekolah Luar Biasa (Slb) C “Dg” Dan Slb C “Sj.” Psibernetika, 9(1).

Naufal, W. I., & Rahmandani, A. (2020). Pengalaman Pengasuhan Ibu Yang Memiliki Anak Disabilitas Fisik Berprestasi: Sebuah Studi Fenomenologis Deskriptif. Jurnal Empati, 10(2), 122–133.

Oh, H., & Lee, E. O. (2009). Caregiver Burden And Social Support Among Mothers Raising Children With Developmental Disabilities In South Korea. International Journal Of Disability, Development And Education, 56(2), 149–167.

Perempuan, K. P. (2013). Panduan Penanganan Anak Berkebutuhan Khusus Bagi Pendamping (Orang Tua, Keluarga, Dan Masyarakat). Kementrian Perlindungan Anak Dan Perempuan: Jakarta.

Prihati, D. R., & Supriyanti, E. (2021). Pemberdayaan Paguyuban “Semar Cakep” Dalam Upaya Perawatan Anak Penyandang Disabilitas Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(5), 1067–1073.

Rahayu, E. W. (2019). Resiliensi Pada Keluarga Yang Mempunyai Anak Disabilitas. Psikovidya, 23(1), 22–45.

Ratnawati, D. M., & Loebis, M. S. H. B. (2014). Relationship Of Burden With Characteristic Sociodemographic Caregiver In Schizophrenic Patients. Age, 18(40), 28.

Richardson, E. W., & Stoneman, Z. (2015). The Road To Membership: The Role Of Resilience In Seeking And Maintaining Membership In A Faith Community For Families Of Children With Disabilities. Journal Of Disability & Religion, 19(4), 312–339.

Rohner, R. P., Khaleque, A., & Cournoyer, D. E. (2012). Introduction To Parental Acceptance-Rejection Theory, Methods, Evidence, And Implications. Journal Of Family Theory & Review, 2(1), 73–87.

Sartore, G.-M., Pourliakas, A., & Lagioia, V. (2021). Peer Support Interventions For Parents And Carers Of Children With Complex Needs. Cochrane Database Of Systematic Reviews, 12.

Shilling, V., Morris, C., Thompson‐Coon, J., Ukoumunne, O., Rogers, M., & Logan, S. (2013). Peer Support For Parents Of Children With Chronic Disabling Conditions: A Systematic Review Of Quantitative And Qualitative Studies. Developmental Medicine & Child Neurology, 55(7), 602–609.

Singh, K., Kumar, R., Sharma, N., & Nehra, D. K. (2014). Study Of Burden In Parents Of Children With Mental Retardation. Journal Of Indian Health Psychology, 8(2), 13–20.

Sujito, E., & Prihartanti, N. (2017). Dinamika Penerimaan Orang Tua Yang Memiliki Anak Berkebutuhan Khusus. Universitas Muhammadiyyah Surakarta.

Susanti, F., Iskandar, I., & Yuni, I. (2019). Beban Keluarga Dalam Merawat Anak Berkebutuhan Khusus (Abk) Di Sdlb Negeri Kota Banda Aceh. Prosiding Semdi-Unaya (Seminar Nasional Multi Disiplin Ilmu Unaya), 3(1), 465–474.

Walsh, F. (2016). Family Resilience: A Developmental Systems Framework. European Journal Of Developmental Psychology, 13(3), 313–324.

Yusri, Y., & Fithria, F. (2016). Caregiver Burden Pada Keluarga Dengan Anak Berkebutuhan Khusus (Abk) Di Sdlb Labui Banda Aceh. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Fakultas Keperawatan, 1(1).




DOI: https://doi.org/10.33024/mnj.v5i4.9585

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Penerbit: Universitas Malahayati


 Creative Commons License

Semua artikel dapat digunakan dibawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License