FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PHBS DALAM TATANAN RUMAH TANGGA DI GAMPONG MULIA BANDA ACEH

Poppy Sri Nengsi, Farrah Fahdhienie, Hafnidar Hafnidar

Abstract


Abstrak: Faktor Yang Berhubungan Dengan PHBS Dalam Tatanan Rumah Tangga Di Gampong Mulia Banda Aceh. PHBS merupakan perilaku yang di praktekan oleh individu dengan kesadaran sendiri untuk meningkatkan kesehatanya. Gampong Mulia adalah Gampong yang paling rendah capaian rumah tangga yang berPHBS yaitu sebesar 18%. Studi ini bertujuan untuk mengetahui faktor apa saja yang berhubungan dengan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat (PHBS) dalam tatanan rumah tangga. Penelitian ini merupakan descriptive analitik. Seluruh ibu yang memiliki balita di Gampong Mulia yag berjumlah 128 orang menjadi populasi dalam penelitian ini. Sampel diambil secara propotional sampling sebanyak 56 sampel. Penelitian dilaksanakan pada 04-08 November 2022 dengan menggunakan kuesioner dan dianalisis dengan uji Chi-Square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 55,4% responden berPHBS, 64,3% responden berpengetahuan baik, 60,7% responden bersikap positif, 55,4% responden mengatakan ada peran kepala Gampong dan 53,6% responden mengatakan ada peran petugas kesehatan. Analaisis bivariat diperoleh bahwa hubungan pengetahuan p value = 0.004, sikap p value = 0.021, peran kepala Gampong p value = 0.009 dan peran petugas kesehatan p value = 0.004 dengan PHBS dalam tatanan rumah tangga. Maka dapat disimpulkan bahwa ada hubungan pengetahuan, sikap, peran kepala Gampong dan peran petugas kesehatan dengan PHBS dalam tatanan rumah tangga di Gampong Mulia Banda Aceh.


Keywords


PHBS, pengetahuan, sikap, peran kepala Gampong, peran patugas kesehatan

Full Text:

PDF

References


Badan Pusat Statistik Aceh. (2022). Aceh Dalam Angka. Banda Aceh: BPS Aceh.

Imbar, A. G. (2018). Gambaran Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Tatanan Rumah Tangga di Gampong Koreng Kecamatan Tareran Kabupaten Minahasa Selatan. Jurnal Kesmas.

Irasti, E., & Widodo, S. (2017). Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Dengan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Di Rw 04 Kelurahan Pekayon Kecamatan Pasar Rebo Jakarta Timur Tahun 2016. Jurnal Bidang Ilmu Kesehatan, 10(2), 634–641.

Kemenkes RI. (2020). Profil kesehatan Indonesia tahun 2020. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI.

Lili Suryani. (2013). Hubungan Pengetahuan dan Sikap Ibu Rumah Tangga Terhadap PHBS di Kelurahan Payo Selincah Tahun 2013. Skripsi. Universitas Jambi.

Puput. (2020). Perilaku Hidup Bersih dan Sehat pada Masyarakat di Kelurahan Rangkah Kota Surabaya. Jurnal Promkes: The Indonesian Journal of Health Promotion and Health Education. Vol. 8 No. 1.

Wawan dan Dewi. (2010). Teori dan Pengukuran Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Manusia.

Syafni. (2011). Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Keluarga Tentang PHBS Dengan Penerapan PHBS di Tatanan Rumah Tangga.

Dedek Mulyanti, 2009. Faktor-faktor yang berhubungan dengan perilaku.

Hidup bersih dan sehat (PHBS) di Desa Kualu Kecamatan Tambang Kampar.

Notoatmodjo S. (2012). ‘Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku’, Jakarta: Rineka Cipta.

Putri, R. M. (2019). Gambaran Penerapan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Lansia Pada Tatanan Rumah Tangga. Jurnal Kesehatan Masyarakat.

Rosidin, U., & Iwan Shalahuddin. (2017). Gambaran Pengetahuan Masyarakat Tentang PHBS Rumah Tangga di RW 04 Gampong Jayaraga Kecamatan Tarogong Kidul Kabupaten Garut Tahun 2017. Jurnal Kesehatan Bakti Tunas Husada.

Saini, S., & Aminah, S. (2016). Pengetahuan Dan Sikap Keluarga Dalam Pelaksanaan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat di Wilayah Kerja Puskesmas Sombaopu Gowa. Jurnal Kesehatan, 1(1), 40–52.

Salmon, Y., & dkk. (2019). Hubungan Antara Pengetahuan dan Sikap dengan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Tatanan Rumah Tangga di Kelurahan Kima Atas Kota Manado. jurnal KESMA.

Soekanto (2011). Penelitian Hukum Normatif, Suatu. Tinjauan Singkat, Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Supit, F. A., Fransien Tompunu, & Joy A.M Rattu. (2019). Gambaran Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Tatanan pada Rumah Tangga di Kelurahan Sindulang Satu Kecamatan Tuminting Manado. Paradigma Sehat, 1-8.

Widyastuti dan Hilal. (2017). Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Dengan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Rumah Tangga. Jurnal Sulolipu: Media Komunikasi Sivitas Akademika dan Masyarakat. Buletin Keslingmas, 37(2), pp. 192–198. doi:10.31983/ keslingmas. v37i2.3864.




DOI: https://doi.org/10.33024/jmm.v7i4.12445

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Jurnal Medika Malahayati

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

PRODI KEDOKTERAN

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MALAHAYATI