PENYULUHAN BENTUK SEDIAAN OBAT DAN CARA PEMBERIAN OBAT DI POSYANDU LANSIA MANDIRI SENTOSA PEKON JOGJAKARTA PUSKESMAS GADINGREJO PRINGSEWU

Ade Maria Ulfa, Nyoman Agus Dwipayana

Sari


Bentuk sediaan obat merupakan sediaan farmasi dalam bentuk tertentu sesuai dengan kebutuhan, sehingga di dapat suatu sediaan yang stabil, efektif dan aman. Tujuan KLH ini untuk menambah pengetahuan mengenai bentuk sediaan obat (BSO) dan cara penguaan obat pada usia lansia agar tepat guna dan tepat sasaran, serta mendapatak efek terapi yang diinginkan. Observasi dilakukan untuk mengidentifikasi kondisi lingkungan yang ada di Kecamatan Gading Rejo. Program kegiatan dilaksanakan pada hari Jumat 18 Mei 2018 sampai dengan hari Selasa 22 Mei 2018 bertempat di posyandu lansia Mandiri Sentosa di Pekon Jogjakarta. Adapun hasil yang di dapat dari kegiatan ini adalah lansia dapat langsung mendapatkan informasi kesehatan dan dapat meningkatkan pengetahuan serta kepedulian terhadap kesehatan dan meningkatnya prilaku hidup sehat dan status kesehatan pada lansia

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Anief M, 2007, Apa yang Diketahui tentang Obat. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Ditjen POM. (1995). Farmakope Indonesia. Edisi IV. Depkes RI. Jakarta.

Ditjen POM. 1979. Farmakope Indonesia. Edisi III. Depkes RI. Jakarta.

Dwi, F.Y. 2010. Efek samping obat. Jakarta: Hilal Ahmar.

Howard C. Ansel. Pengantar Bentuk Sediaan Farmasi. Ed. 4. Jakarta : 2008

Ikawati, Z. 2010. Cerdas mengenali obat. Yogyakarta:

Kanisius Katzung, Bertram G.1995.Farmakologi Dasar dan Klinik Edisi 5,EGC:Jakarta

Kee dan Hayes.1994.Farmakologi. Pendekatan Proses Keperawatan,EGC:Jakarta

Moh. Anief, Prof. Dr. Apoteker. 2006. Ilmu Meracik Obat. Yogyakarta: Gadjah Mada Iniversity Press

Syamsuni. 2005. Farmasetika Dasar & Hitungan Farmasi. Penerbit Buku Kedokteran EGC : Jakarta




DOI: https://doi.org/10.33024/jpfm.v1i1.1236

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##