PENYULUHAN PENYAKIT DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) DI PUSKESMAS GADINGREJO PRINGSEWU

Ade Maria Ulfa, Nesti Narista, Sobirin Sobirin

Sari


Penyakit demam berdarah dengue (DBD) merupakan salah satu penyakit yang cukup tinggi di Kecamatan Gadingrejo yaitu pada tahun 2018 kasus DBD mencapai 104 kasus. Pada tahun 2019 sampai bulan April terjadi 210 kasus DBD. Penyakit demam berdarah dengue (DBD) adalah penyakit yang disebabkan oleh virus dengue dan penularannya terjadi melalui gigitan nyamuk Aedes aegepti. Kebiasaan masyarakat yang tergolong sederhana dan pengetahuan masyarakat tentang pencegahan DBD yang masih belum maksimal membuat masyarakat sulit untuk keluar dari permasalahan yang berkaitan dengan kesehatan teruma masalah kesehatan  yang  timbul  akibat  pengetahuan  yang minim tentang DBD.  Oleh karena itu perlu dilakukan penyuluhan tentang pencegahan dan penyakit DBD. Penyuluhan menggunakan metode ceramah, diskusi dan tanya jawab. Terdapat pengaruh yang signifikan terhadap pengetahuan lansia sebelum  (66,4%) dan sesudah (93,75%) penyuluhan. Dengan demikian penyuluhan dapat memberikan peningkatan pengetahuan berkaitan tentang pencegahan dan penyakit DBD

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Ambarwati, Sri Darnoto, Dwi Astuti. 2006 . Fogging Sebagai upaya memberantasDemam Berdarah Di Dukuh Tuwak Desa Gonilan, Kartasura,

Sukoharjo. E-Jurnal.Vol .9.No. 2.Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Arcani, Sudarmaja dan Swastika. 2017. Efektifitas Ekstrak Etanol Serai Wangi (Cymbopogon nardus L) Sebagai Larvasida Aedes aegypti.E-Jurnal Medika. Vol. 6 No. 1.

Chandra, A. 2010. Demam Berdarah Dengue: Epidemiologi, Patogenesis, dan

Faktor Risiko Penularan. Jurnal Vol. 2 No. 2. Semarang.

Dewi M., Tri W. 2014. Vaksin Dengue, Tentang, Perkembangan dan Strategi

Dengunge Vanccine, Challenges, Development and strategies. Jurnal kesehatan.Vol. 10 No. 01.

Endah Tri Suryani. 2018 . Gambaran Kasus Demam Berdarah Dengue di Kota

Blitar Tahun 2015-2017. Jurnal Kesehatan. Vol 6 no 3. Universitas

Airlangga

Ernawati,Cicilia dan Siska.2018.Gambaran Praktik Pencegahan Demam

Berdarah Dengue(DBD) Diwilayah Endemik DBD.Jurnal Ilmiah Farmasi. Vol 9.nomor 1.Jakarta.

Hastuti, O. 2008. Demam Berdarah Dengue. Yogyakarta: Kanisius

Hasyim, Deddy Maulana. "Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Tindakan Pemberantasan Sarang Nyamuk Demam Berdarah Dengue (PSN DBD)."Jurnal Kesehatan 4.2 (2016).

Hilman Z.A,Saleha S.2013.Perkembangan Mutakhir Vaksin Demam Berdarah

Dengue. Jurnal Kedokteran. Vol. 1, No. 3.Universitas Indonesia.

Hsu, Yen dan Wang. 2013. Formula Komponen Minyak Sereh Terhadap

Nyamuk (Aedes aegypti). J Environ Sci Health B : 48(11) : 1014-9.

Misnadiarly. 2009. Demam Berdarah (Dengue DBD): Ekstrak Daun Jambu Biji

Bisa untuk Mengatasi. Jakarta : Yayasan Pustaka Obor Indonesia.

Made A.N, Ade K. 2017. Preferensi Aedes aegypti Meletakkan Telur pada Berbagai Warna Ovitrap di Laboratorium Preferensi of Aedes aegypti Lay Eggs in Various Colors Ovitrap in The Laboratory.Vol. 13.No.1.




DOI: https://doi.org/10.33024/jpfm.v2i2.3224

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##