PENGGUNAAN CANGKANG KELAPA SAWIT UNTUK BATA BETON RINGAN

Devi Oktarina, Natalina Natalina

Abstract


Berkembangnya industri minyak kelapa sawit menyebabkan meningkatnya limbah cangkang kelapa sawit yang merupakan salah satu limbah pengolahan minyak kelapa sawit yang cukup besar, yaitu mencapai 60% dari produksi minyak. Limbah cangkang kelapa sawit dalam peneliti an ini dimanfaatkan untuk campuran bata beton sebagai bahan bangunan berupa dinding dengan menggunakan beton ringan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan membuat benda uji berupa balok dengan ukuran 40 cm x 10 cm x 20 cm untuk uji penyerapan air dan uji kuat tekan dengan perbandingan campuran 1Pc : 7Ps, dimana campuran ini akan diberi tambahan cangkang kelapa sawit sebagai bahan tambah dengan mengurangi jumlah persentase dari berat pasir. Hasil pengujian untuk kuat tekan bata beton ringan CKS persentase CKS 3%, dan 6% mengalami peningkatan dari bata beton normal sebesar 9,49% dan 18,64%. Bata beton persentase CKS 3% dan CKS 6% yang kuat tekannya sebesar 27,47 kg/cm2 dan 29,76 kg/cm2 melampaui kuat tekan tingkat mutu bata beton pejal IV dan berdasarkan standar PUBI 1989 melampaui kuat tekan tingkat mutu bata beton pejal A1.


Kata kunci : bata beton ringan, cangkang kelapa sawit (CKS), kuat tekan dan penyerapan air


ABSTRACT: The Use of Palm Oil Shell For Brick Light Concrete.

The expansion of the the oil industry that stole oil palm resulted in the increasingly any type of waste palm shell oil which is one of waste processing crude palm oil that is large enough , even up to 60 % of the production of oil. The shell of a waste oil palm in research that it was used to a mixture of brick concrete as building material in the form of a wall by using light concrete. Methods used in research this is the method his experiments with make things test the form of bars with size 40 cm x 10 centimeters x 20 cm to test the absorption of water and the strong press with comparison a mixture of 1pc: 7ps, where a mixture of this will given additional shells palm oil as a added by reducing the number of the percentage of heavy sand. The results of testing for vigorous press brick light concrete cks the percentage of cks 3 % , and 6 % has increased in number from brick concrete normal as much as 9,49 % and 18,64 % . Brick concrete the percentage of cks 3 % and cks 6 % well known fact that you tekannya as much as 27,47 kg/cm2 and 29,76 kg/cm2 beyond strong press level of quality brick concrete pejal iv of rp trillion and based on the standard PUBI 1989 beyond compression strength of quality brick concrete A1.


Key words : brick light concrete, the shell of a palm oil ( CKS ), compression strength and water absorption


Keywords


teknik,lingkungan,sipil

References


Balitbang DPU. (1982). Peraturan Umum Bahan Bangunan Indonesia (PUBI 1982). Jakarta: Pusat Penelitian dan Pengembangan Pemukiman, Badan Penelitian dan Pengembangan Pekerjaan Umum. DPU.

Departemen Perindustrian RI. (1980). Mutu dan Cara Uji, Bata Beton Pejal. SII No. 0248-80. Jakarta : Departemen Perindustrian RI.

Dewan Standardisasi Nasional. (1989). Bata Beton Untuk Pasangan Dinding. SNI 03-0349-1989. Jakarta : Dewan Standarisasi Nasional.

Danag Prakoso. (2013). Batu Cetak Beton (BATAKO), http://sukatekniksipil.blogs, diakses 15 Oktober 2013.

Krishna Raju, N. (1983). Design Of Concrete Mixes. CBS Publisher & Distributor.

Kardiyono Tjokrodimulyo. (2007). Teknologi Beton. Yogyakarta : Biro Penerbit KMTS FT UGM.

Mulyono, Tri. (2004). Teknologi Beton. Yogyakarta : Andi.

Samekto, Wuryati dan Rahmadiyanto. Candra. (2001). Teknologi Beton. Yogyakarta : Kanisius.

Subiyanto, B.; Subyakto Y. Rosalita. (2005). Pemanfaatan Limbah Cangkang Sawit untuk produk Bahan Bangunan. Laporan Teknis

Program Kompetitif UPT BPP Biomaterial – LIPI. Tidak diterbitkan.

Eki.riana blogs




DOI: https://doi.org/10.33024/jrets.v2i1.1111

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Rekayasa Teknologi dan sains

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Jurnal Rekayasa, Teknologi, dan Sains View My Stats

 Jurnal Rekayasa, Teknologi, dan Sains  indexed by:


Secretariat Office:
UNIVERSITAS MALAHAYATI
Mail  : Jl. Pramuka No. 27, Kemiling, Kota Bandar Lampung
Telp  : 0811729009
email: jurnalrts.ft@malahayati.ac.id

<" Copyright UNIVERSITAS MALAHAYATI
 
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License