Efektifitas Enpowerment Education terhadap pengetahuan Melakukan Vaksinasi HPV pada Remaja Putri
Sari
ABSTRACT
Cervical cancer is one of the leading causes of death in developing countries such as Indonesia. One of the government prevention programs is HPV vaccination. HPV vaccination in adolescents has not been widely practiced by adolescents in Indonesia. Many factors influence the acceptance of HPV vaccination in adolescents. Efforts to increase HPV vaccination behavior in schools through Empowerment Education, can be an alternative intervention that can be done. Objective of the study: To analyze the effectiveness of Enpowerment Education on knowledge of HPV vaccination among adolescent girls. Research method: The research design was Quasi Experimental Design using Pre Post Design With A Comparison Group conducted from December 2023 to June 2024. Quantitative instruments using the knowledge questionnaire to do HPV vaccination have gone through validity and reliability tests with an Alpha Cronbach value> 0.6 Quantitative data analysis with the Wilcoxon Signed Test (paired) and the Mann Whitney Test (unpaired). Results: There is a difference in knowledge (P=0.000) to vaccinate Pre test and Post test in the Intervention group. There is a difference in knowledge (p=0.000) to do HPV vaccination (p=0.675) in the Post Test Group of Control and Intervention Groups Conclusion: Enpowerment Education has an effect on increasing knowledge of HPV vaccination. Enpowerment education can be used to improve the knowledge female students that can be used in schools.
Keywords: Enpowerment Education, Knowledge, HPV
ABSTRAK
Latar belakang: Kanker serviks menjadi salah satu penyebab kematian terbanyak di negara berkembang seperti Indonesia. Salah satu pencegahan program pemerintah adalah vaksinasi HPV. Vaksinasi HPV pada remaja belum banyak dilakukan oleh remaja di Indonesia. Banyak faktor yang mempengaruhi penerimaan untuk vaksinasi HPV pada remaja. Upaya peningkatan perilaku vaksinasi HPV di Sekolah melalui Empowerment Education, dapat menjadi suatu alternatif intervensi yang dapat dilakukan. Tujuan penelitian: Menganalisis Efektifitas Enpowerment Education terhadap pengetahuan melakukan vaksinasi HPV pada remaja putri. Metode penelitian: Desain penelitian adalah Quasi Experimental Design menggunakan Pre Post Design With A Comparison Group yang dilakukan dari Desember 2023 hingga Juni 2024 Instrumen kuantitatif menggunakan kuesioner pengetahuan melakukan vaksinasi HPV telah melalui uji validitas dan reliabilitas dengan nilai Alpha Cronbach >0.6 Analisis data dengan kuantitatif dengan uji Wilcoxon Signed Test (berpasangan) dan uji Mann Whitney Test (tidak berpasangan). Hasil : Terdapat perbedaan pengetahuan ( P=0.000) melakukan vaksinasi Pre test dan Post test pada kelompok Intervensi. Terdapat perbedaan pengetahuan (p=0.000 melakukan vaksinasi HPV pada kelompok Post Test Kelompok Kontrol dan Intervensi Kesimpulan : Enpowerment Education berpengaruh terhadap pengetahuan melakukan vaksinasi HPV. Enpowerment education dapat digunakan untuk meningkatkan pengetahuan remaja putri di lingkungan sekolah.
Kata Kunci: Enpowerment, Education, Pengetahuan, Vaksinasi, HPV
Teks Lengkap:
Download ArtikelReferensi
American Cancer Society (2013). Cancer Facts & Figures. Atlanta: American Cancer Society.
American Cancer Society. (2022). The Role Of Health Care Providers In Hpv Prevention.
Braaten, K. P., & Laufer, M. R. (2018). Human Papillomavirus (Hpv), Vaccines. In Statpearls [Internet]. Statpearls Publishing.
Dusek, L., Masek, L., & Maly, M. (2018). Cancer Incidence And Mortality In The Czech Republic. Klinicka Onkologie: Casopis Ceske A Slovenske Onkologicke Spolecnosti, 31(Supplementum2), 2s99-2s110.
Himpunan Onkologi Ginekologi Indonesia (Hogi) (2012). Pelatihan Iva Dan Pencegahan Kanker Serviks. Semarang.
Ida Ayu, S.P.S. (2014). Hubungan Pengetahuan Dan Persepsi Motivasi Untuk Melakukan Vaksinasi Kanker Serviks Pada Siswi Sma Program Vaksinasi Dan Non Program Vaksinasi Hpv Kanker Serviks Di Kabupaten Bandung.. Solo: Fakultas Kedokteran Universitas Surakarta.
International Agency For Research On Cancer. (2005). Iarc Hanbooks Of Cancer Prevention. Lyon France: Iarc Press.
Juanda, A., Akbar, N., & Setiawan, D. (2015). Buku Ajar Ilmu Kebidanan. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.
Kemenkes Ri. (2015). Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2015. Profil Kesehatan Ri 2015.
Kollar Lm, Kahn Ja. (2018). Education About Human Papillomavirus And Human Papillomavirus Vaccines In Adolescents. Curr Opin Obstet Gynecol. 20:479–83.
Ladner, J. (2014). Effectiveness Of Human Papillomavirus Vaccination Against Cervical Cancer: A Systematic Review And Meta-Analysis. Journal Of Infectious Diseases, 210(3), 385-397.
Liu Y, Di N, Tao X. (2020). Knowledge, Practice And Attitude Towards Hpv Vaccination Among College Students In Beijing, China. HumVaccinImmunother. ;16(1):11623.Doi: 10.1080/21645515.2019.1638727
Marlow La, Waller J, Wardle J. (2017). Public Awareness That Hpv Is A Risk Factor For Cervical Cancer. Br J Cancer. 97(5):691–4.
Marth C, Landoni F, Mahneir S, Mccormack M, Gonzaleiz-Martina, Colombo N. Ceirvical Canceir: Eismo Clinical Practicei Guiideilineis For Diagnosis, Treiatmeint And Follow-Uip. Ann Oncol. 2017;28(Suippleimeint 4):Iv72-Iv83. Doi:10.1093/Annonc/Mdx220
Navalpakam A, Dany M, Hajj Hi. Behavioral Perceptions Of Oakland University Female College Students Towards Human Papillomavirus Vaccination. Plos One. 2016;11(5):E155955. Doi: 10.1371/Journal.Pone.0155955.
Rusmil, K. (2018). Imunisasi Di Indonesia Edisi 3. Jakarta : Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia
Setiawan, A. (2020). Mencegah Kanker Serviks Dengan Vaksinasi Pada Anak Perempuan Usia 10 Tahun Di Indonesia: Perbandingan Quadrivalent, Bivalent, Dan Nonavalent
Setiawati, S. & Darmawan, A.C. 2018. Proses Pembelajaran Dalam Pendidikan Kesehatan. Jakarta: Trans Info Media.
Setiyaningsih, R., Tamtono, D., & Suryani, N. 2016, 'Health Belief Model : Determinants Of Hypertension Prevention Behavior In Adults At Community Health Center , Sukoharjo , Central Java', Journal Of Promotion And Behavior, 1, 161–171.
Slameto. . Belajar Dan Faktor-FaktorYang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta;
Wang R, Huang X, Zhang Y. (2020) Involvement Of Human Papillomaviruses In Cervical Cancer. Front Microbiol. 9:2896
Wawan, A. (2010). Teori Dan Pengukuran Pengetahuan, Sikap Dan Perilaku. Jakarta. Rineka Cipta.
Yingnan Liu 1, Na Di 2, Xia Tao 1 2 (2020). Knowledge, Practice And Attitude Towards Hpv Vaccination Among College Students In Beijing, China. 16(1):116-123. Doi: 10.1080/21645515.2019.1638727. Epub 2019 Aug 8.
DOI: https://doi.org/10.33024/mahesa.v4i10.15780
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Publisher: Universitas Malahayati Lampung
Semua artikel dapat digunakan dibawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
kostenlose besucherzähler