HUBUNGAN MUTU PELAYANAN DENGAN MOTIVASI BERKUNJUNG ULANG PADA PASIEN RAWAT JALAN DI RSUD DEMANG SEPULAU RAYA KABUPATEN LAMPUNG TENGAH

Yulianti Yulianti, Triyoso Triyoso, Lina Novikasari

Abstract


Rumah sakit merupakan salah satu institusi yang menyediakan pelayanan kesehatan secara merata dengan mengutamakan sakit yang berorientasi pada kepuasan pelanggan (customer satisfaction). Jumlah kunjungan ulang pasien ke RSUD Demang Sepulau Raya mengalami penurunan, jumlah kunjungan rawat jalan pada tahun 2010 sebesar 2000 (49,4%) dan menurun ditahun 2011 menjadi sebesar 1873 (47,4%), menurun lagi ditahun 2012 menjadi sebesar 1622 (45,2%) dan kemudin menurun lagi ditahun 2013 menjadi sebesar 1583 (44,3%). Tujuan dalam penelitian ini adalah diketahui hubungan mutu pelayanan dengan motivasi berkunjung ulang pada pasien rawat jalan di RSUD Demang Sepulau Raya Kabupaten Lampung Tengah tahun 2014. Jenis penelitian kuantitatif, desain analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi adalah seluruh pasien di Poli Rawat Jalan RSUD Demang Sepulau Raya Kabupaten Lampung Tengah yang di wajibkan kontrol ulang periode Desember 2014 sebesar 98 orang, besar sampel total populasi, teknik pengambilan sampel menggunakan accidental sampling. Analisis data menggunakan uji chi square.  Hasil univariat didapat mutu pelayanan lebih tinggi pada kategori kurang baik sebesar 55 orang (56,1%), motivasi berkunjung ulang pada pasien rawat jalan lebih tinggi pada kategori rendah sebesar 65 orang (66,3%). Hasil uji chi square didapat ada hubungan mutu pelayanan dengan motivasi berkunjung ulang pada pasien rawat jalan (p value =  0,002 < 0,05). Diharapkan petugas kesehatan RSUD Demang Sepulau Raya Kabupaten Lampung Tengah untuk meningkatkan motivasi pasien agar mau berobat secara teratur. Selain itu perlu dilakukan evaluasi mutu pelayanan kesehatan secara periodik untuk memastikan apakah mutu pelayanan kesehatan yang diberikan petugas kesehatan konsisten dan sesuai standar rumah sakit serta mampu memenuhi kepuasan pasien.

Full Text:

PDF

References


Abdillah, 2011. Data konsulat jenderal RI di Penang Malaysia. www.icwgroup.com diakses tanggal 23 September 2014.

Andhika, 2010. Jaminan Mutu Layanan Kesehatan. Jakarta. EGC

Andre, Susanto. 2010. Gambaran motivasi berkunjung ulang pasien di RSUD Surabaya Tahun 2010. Dalam www.eprints.com diakses tanggal 17 Desember 2014

Arikunto, Suharsini. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Rineka Cipta. Jakarta

Arinda, 2007. Kunjungan ulang pasien. Yogyakarta. Liberty

Atmojo, Yunianto Tri. 2009. Mengukur Kepuasan Pelanggan. Jakarta. PT Gramedia Pustaka Utama.

Ayu, 2008. Faktor yang mempengaruhi kunjungan ulang.Jakarta.

Depkes RI, 2010. Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Departemen Kesehatan. Jakarta.

Depkes RI, 2011. Pedoman Kegiatan Petugas kesehatan di RS. Jakarta.

Dinas Kesehatan Provinsi Lampung, 2012. Profil Dinas Kesehatan Provinsi Lampung, Provinsi Lampung.

Gronroos, 2009. Relationship Approach to Marketing in Service Contents: The. Marketing and Loyalty. Alih bahasa Arief Subiyanto, Jakarta. Bayumedia Publishing.

Hamsar, 2012. Analisis hubungan mutu pelayanan dengan motivasi kunjungan ulang pada pasien Rawat Jalan di Rumah Sakit Umum Permata Bunda Medan. www.icwgroup.com diakses tanggal 23 September 2014

Hamsar, 2012. Analisis hubungan mutu pelayanan dengan motivasi kunjungan ulang pada pasien Rawat Jalan di Rumah Sakit Umum Permata Bunda Medan. www.icwgroup.com diakses tanggal 23 September 2014

Hurriyati, 2009. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia, Yogyakarta. BPFE UGM.

Indra, 2006. Mutu pelayanan rumah sakit. Jakarta. Rineka Cipta.

Kusumaningsih, 2012. Layanan.rumah sakit masih berbelit-belit. Dalam www.kompas.com diakses tanggal 12 September 2014

LeBoeuf, 2011. Mengukur Kepuasan Pelanggan. Jakarta. PT Gramedia Pustaka Utama.

Muninjaya, Gde AA. 2011. Manajemen Mutu Pelayanan Kesehatan. Jakarta., EGC.

Notoatmodjo, Soekidjo. 2010. Metodologi penelitian kesehatan. Jakarta. Rineka Cipta

Nursalam, 2014.Manajemen keperawatan. Jakarta Gramedia Medika

Parasuraman et al, 2008. Quality counts in services. alih bahasa Arief Subiyanto, Jakarta. Bayumedia Publishing.

Purwadarminta, 2006. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta. Balai Pustaka.

Quinn, 2009. Motivasi. Jakarta. Gramedia.

Robbins, 2008. Teori Organisasi. Jakarta. Salemba Empat.

RSUD Demang Sepulau Raya,2013. Jumlah kunjungan ulang pasien ke RSUD Demang Sepulau Raya. Kabupaten Lampung Tengah.

Santori, 2009. Hubungan mutu pelayanan dengan loyalitas kunjungan ulang pasien di Poli Rawat Jakan RSUD Bawang Latak Temanggung. Dalam www.scribd.com diakses tanggal 12 September 2014

Soeparman, 2010. Kepala Pusat Pengembangan Pembangunan Kesehatan Departemen Kesehatan. Jakarta.

Supranto, 2010. Pendekatan Mutu dan Kepuasan Pelanggan dalam Pelayanan. Yogyakarta. Liberty.

Supriyanto & Ernawaty, 2011. Manajemen Strategik. Bandung. CV Mandar Maju

Suroso, 2009. Manajemen Strategik. Bandung. CV Mandar Maju.

Tjandra, 2008. Kunjungan pasien. Jakarta. Agung Seto.

Tjiptono, Fandy. 2008. Manajemen jasa. Yogyakarta. Andi Offset.

Wijono, Djoko. 2007. Manajemen Mutu Pelayanan Kesehatan Teori, Strategi dan Aplikasi. Surabaya, Airlangga Press.

Yudi, 2009. Analisis Mutu Pelayanan Kepuasan Pasien di RS Permata Bunda Medan. Dalam www.respiratori.com diakses tanggal 14 Desember 2014

Zimmerman, 2011. Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia, Bandung. Jakarta. PT. Refika Aditama.

Zuchrady, 2010. Analisis mutu pelayanan dengan kunjungan ulang pasien di Poli Rawat RSUD Deli Serdang Lubuk Pakam. Dalam www.scribd.com diakses tanggal 12 September 2014




DOI: https://doi.org/10.33024/hjk.v9i2.247

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 HOLISTIK JURNAL KESEHATAN

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.