Pengaruh pendidikan kesehatan terhadap sikap dan praktik pada pertolongan pertama penanganan luka bakar

Risa Herlianita, Faqih Ruhyanudin, Indri Wahyuningsih, Chairul Huda Al Husna, Zaqqi Ubaidillah, Ahmad Try Theovany, Yunika Era Pratiwi

Abstract


First‐aid management of minor burns: attitude, and practice among high school students

Background: Burns have become a global public health problem that cause about 180,000 deaths per year. The majority of burns are 20 years old and most occur at home. One of the efforts to improve public attitudes and practice about burn first aid is to teach first aid techniques when burns occur to students using video media and demonstration methods.

Purpose: To determine the effect of health education on first‐aid management of minor burns: attitude, and practice among high school students. 

Method: A quasi experimental design with one group pre-posttest. The sample that was used from students of grade X and IX which accounted to 52 High School students on March 2020. The observed variable was the change in student attitudes and practice. The data analysis used the Wilcoxon test with α = 0.05.

Results: Show that the attitude score obtained was a pre-test score of 32.7, while the post-test score was obtained a score of 98.1. While the practice obtained an median score of pre-test at 25 and the post-test showed the median score reached 80. The significance value (p-value) obtained by using Wilcoxon data analysis on attitudes and practice <0,05 which means there is an influence of health education on first‐aid management of minor burns: attitude, and practice among high school students by using video media and demonstration methods.

Conclusion: There is an evidence influence of health education on first‐aid management of minor burns. The advantage of this program to be continued to some other a high school student as part of community services from university staff.

Keywords: First‐aid management; Minor burns; Attitude; Practice; High school students

Pendahuluan: Luka bakar telah menjadi masalah kesehatan masyarakat global yang menyebabkan kematian sekitar 180.000 orang per tahun yang diakibatkan oleh luka bakar. Kejadian luka bakar mayoritas berusia 20 tahun dan sebagian besar terjadi di rumah. Salah satu upaya untuk meningkatkan sikap dan praktik masyarakat mengenai pertolongan pertama luka bakar yaitu dengan mengajarkan teknik pertologan pertama saat terjadi luka bakar pada siswa dengan menggunakan media video dan metode demonstrasi.

Tujuan: Untuk mengetahui pengaruh Pendidikan Kesehatan terhadap sikap dan praktik pada pertolongan pertama penanganan luka bakar pada siswa SMA.

Metode: Penelitian quasi eksperimental dengan metode penelitian one grup pre-post test. Sampel yang digunakan siwa kelas X dan IX berjumlah 52 Siswa pada bulan Maret 2020. Variabel yang diamati yaitu perubahan pada sikap dan praktik siswa. Data analisis menggunakan uji Wilcoxon dengan α = 0.05.

Hasil: Menunjukkan bahwa nilai sikap diperoleh skor pre-test 32.7, sedangkan skor post-test diperoleh skor 98.1. Sedangkan nilai praktik didapatkan nilai median pre-test sebesar 25 dan saat post-test didapatkan nilai median sebesar 80. Nilai signifikasi (p-value) yang didapatkan dengan menggunakan analisa data Wilcoxon pada sikap adalah <0.05 pada sikap dan praktik maka dapat disimpulkan ada pengaruh pendidikan kesehatan terhadap sikap dan praktik pada pertolongan pertama penanganan luka bakar meggunakan media video dan metode demonstrasi.

Simpulan: Terdapat pengaruh pendidikan kesehatan pada sikap dan praktik siswa SMA dalam pertolongan pertama penanganan luka bakar.


Keywords


Pendidikan kesehatan; Sikap; Praktik; Luka Bakar; Pelajar

Full Text:

PDF

References


Aeni, N & Yuhandini D.S. (2018).Pengaruh Pendidikan Kesehatan Dengan Media Video Dan Metode Demonstrasi Terhadap Pengetahuan SADARI.Jurnal Care, 6(2), 162–174

Departemen Kesehatan Republik Indonesia (2013). Riset kesehatan dasar. Jakarta: Badan Penelitian dan pengembangan Kesehatan Kementrian Kesehatan RI. Diakses dari: https://depkes.go.id/resources/download/general/Hasil%20Riskesdas%202013.pdf

Febrina, F. (2015). Proses Penyembuhan Luka Bakar Dengan Gerusan Daun Kedondong (Spondias Dulcis F.) Dan Vaselin Pada Tikus Putih (Rattus Norvegicus) Secara Histopatologi. ETD Unsyiah.

Green, L. W. (2005). Health program planning. An educational and ecological approach.

Hamdiya, A., Pius, A., Ken, A., & Hoyte-williams, P. E. (2015). The trend of acute burns pre-hospital management. Journal of Acute Disease, July, 1–4. https://doi.org/10.1016/j.joad.2015.03.002

Laksmi, I. A. A. (2016). Analisis Korelasi Waktu Pemberian Resusitasi Cairan terhadap Mortalitas Pasien Luka Bakar Berat Fase Emergency. Dunia Kesehatan, 5(2009), 11–14.

LeMone, P., Burke, K. M., & Bauldoff, G. (2015). Keperawatan Medikal Bedah (5th ed.). Jakarta: EGC.

Lubis, P., Hasanah,O., & Dewi, A. P. (2015). Gambaran Tingkat Risiko Cedera pada Anak Usia Sekolah (Doctoral dissertation, Riau University).

Mardika, R. (2019). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang Bls Menggunakan Media Video Dan Metode Demonstrasi Cpr Terhadap Tingkat Pengetahuan Dan Sikap Siswa Sma (Doctoral dissertation, University of Muhammadiyah Malang).

Murti, V. K. (2019). Pengaruh Metode Pendidikan Kesehatan Demonstrasi dengan Media Short Education Movie (SEM) terhadap Perilaku Perawatan Luka pada Anak Usia Sekolah. Universitas Airlangga

Muteara, A. (2016). Perbedaan Efektivitas Media Video dan Teks Card Tentang Basic Life Support Terhadap Perubahan Pengetahuan Remaja Tentang Basic Life Support di SMAN 2 Pamekasan. Universitas Muhammadiyah Malang

Muthohharoh, L. (2015). Gambaran perilaku masyarakat terhadap kejadian luka bakar ringan di perumahan bagasasi cikarang.

Notoatmodjo, S. (2010). Promosi Kesehatan Teori & Aplikasi. Jakarta: Rineka Cipta.

Nursalam, S. (2013). Metodologi penelitian ilmu keperawatan pendekatan praktis. Jakarta: Salemba Medika.

Rahayuningsih, T. (2012). Penatalaksanaan Luka Bakar. Jurnal Profesi, 8.

Thygerson, A. (2009). First Aid: Pertolongan Pertama Edisi Kelima. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Wawan, A., & Lubis, P., Hasanah,O., & Dewi, , M. (2010). Teori dan pengukuran pengetahuan, sikap dan perilaku manusia. Yogyakarta: Nuha Medika, 11-18.

Wiroatmojo, P., & Sasonoharjo.S. (2002). Media Pembelajaran: Bahan ajar diklat kewidyaiswaraan berjenjang tingkat pertama. Jakarta: LAN RI.

Wood, M. F., Phillips, M., Jovic, T., Cassidy, T. J., Cameron, P., & Edgar, W. D. (2016). Water First Aid Is Beneficial In Humans Post Burn : Evidence from a Bi-National Cohort Study. Retrieved from https://doi.org/10.1371/journa.pone.0147259




DOI: https://doi.org/10.33024/hjk.v14i2.2825

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Holistik Jurnal Kesehatan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.