FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA USIA LANJUT DI KAMPUNG PAGAR JAYA KEC. LAMBU KIBANG KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT.
Abstract
Hipertensi menjadi penyebab kematian sekitar 7,1 juta orang di seluruh dunia atau sekitar 13 % dari total kematian, sedangkan di Indonesia hipertensi merupakan penyebab kematian nomor 3 setelah stroke dan tuberkulosis, yakni mencapai 6,7% dari populasi kematian. Jumlah penderita hipertensi di Kecamatan Lambu Kibang tahun 2009 yaitu 630 orang. Faktor resiko yang berhubungan dengan kejadian hipertensi adalah usia, keturunan, jenis kelamin, obesitas, konsumsi natrium, konsumsi lemak, kelainan ginjal, merokok, dan kurang olahraga.Tujuan penelitian ini diketahuinya faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian hipertensi pada lanjut usia di Kampung Pagar Jaya, Tulang Bawang Barat.
rvei analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi adalah seluruh usia lanjut berjumlah 94 orang dengan sampel total populasi. Pengumpulan data wawancara, dengan alat bantu kuesioner, selain itu juga pengukuran tekanan darah, serta lingkar pinggang dan lingkar panggul. Berdasarkan hasil univariate diperoleh 55,3% orang menderita hipertensi dan 44,7% orang tidak hipertensi, 50% orang berjenis kelamin laki-laki dan 50% perempuan, 55,3% orang obesitas dan 44,7% tidak obesitas, serta 40,4% orang merokok dan, 59,6% tidak merokok. Sedangkan bivariate ada hubungan antara jenis kelamin (p-value = 0,002), obesitas (p-value = 0,017) dengan kejadian hipertensi, dan tidak ada hubungan antara perilaku merokok (p-value = 0,137) dengan kejadian hipertensi. Saran bagi institusi pendidikan perlu dilakukan penelitian lebih lanjut dan bagi masyarakat informasi dapat dipergunakan untuk mencegah terjadinya penyakit hipertensi.
Full Text:
PDFReferences
Bustan M.N, Epidemiologi Penyakit Tidak Menular. Rineka Cipta, Jakarta, 1995.
Azwar Azawar, Pengantar Epidemiologi, Binarupa Aksara, Jakarta, 1999.
Armilawati, Amalia & Amiruddin, Hipertensi dan Faktor Resikonya Dalam Kajian Epidemiologi, FKM UNHAS, Makasar, 2007.
Basha & Adnil, Aspek Kardiovaskuler Pada Obesitas, Simposium Obesitas Ditinjau dari Berbagai Aspek, Jakarta, 1990.
Dewi Sofia & Familia Digi, Hidup Bahagia Dengan Hipertensi, A Plus Books, Jogyakarta, 2010. 54 Jurnal Kesehatan HOLISTIK Departemen Kesehatan, Indonesia Sehat 2010. Biro Perencanaan Departemen Kesehatan RI, Jakarta, 1999.
Puskesmas Kibang Budi Jaya, Profil Kesehatan Puskesmas Kibang Budi Jaya tahun 2009, Lambu Kibang 2009. Priyatno Duwi, 5 Jam Belajar Olah Data Dengan SPSS 17, Andi, Yogyakarta, 2009. GOGOGOGO -------- Pendidikan, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta , 1990.
Dinas Kesehatan Propinsi Lampung, Profil Kesehatan Provinsi Lampung tahun 2008, Lampung 2008.
Ridwan Muhammad, Mencegal Mencegah Mengatasi Silent Killer Hipertensi, Pustaka Widyamara, Semarang, 2009, ----- Kabupaten Tulang Bawang, Profil Kesehatan Kabupaten Tulang Bawang tahun 2008, Tulang Bawang 2008.
Rumiyati Siti, Hubungan Indeks Massa Tubuh (obesitas) Dan Asupan Gizi (Protein, Lemak, Natrium Dan Serat) Dengan Tekanan Darah Diastolik Tahun 2006, Skripsi, FKM-UNDIP, Semarang, 2006. Gibson Rosalind, Nutritional Assessment A Laboratory Manual, Oxford University, New York; 1993.
http://www.asybalulfidaa multiply.com, di peroleh tanggal 5 Oktober 2010, penulis Yessy Yoyoh Yusroh. Supariasa I Dewa Nyoman., Bakri Pachyar., Fajar Ibnu., Penilaian Status Gizi, EGC, Jakarta, 2001.
http://www.diyoyen.blog.friendster.com, diperoleh tanggal 30 Januari 2011, penulis Dian Ibnu Wahid Tjokronegoro Arjatmo & Utama Hendra, Ilmu Penyakit Dalam, Gaya Baru, Jakarta, 2001.
Martuti, Merawat dan Menyembuhkron Hipertensi Penyakit Tekanan Darah Tinggi, Kreasi Wacana, Bantul, 2009.
Tjokronegoro Arjatmo, Pengkajian Status Gizi Studi Epidemiologi , FKUI, Jakarta, 2003 Murti Bhisma, Prinsip dan Metode Riset Epidemiologi, Gadjah Mada University Press, Surakarta, 1997.
Widiastuti Devi, Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Hipertensi Pada Usia Lanjut Di Wilayah Kerja Puskesmas Ngeplak II Kabupaten Sleman Tahun 2006, Skripsi, FKM UNDIP, Semarang, 2006.
Notoatmodjo Soekidjo, Kesehatan Masyarakat Ilmu dan Seni, Rineka Cipta, Jakarta, 2007.
Metodologi Penelitian Kesehatan, Rineka Cipta, Jakarta, 2005.
Wardlaw, Gordon M, & Paul M, Perspective in Nutrition, Times Mirror/Mosby College and Publishing, St. Lois-Toronto-Boston, 1992. Nugroho Adi, Mewaspadai Hipertensi, Aneka, Solo, 1995.
Yuliana Sukeni, Hubungan Antara kebiasaan merokok dengan kejadian hipertensi di Rumah Sakit Umum Daerah Cepu, Skripsi, FKM-UNDIP, Semarang, 2007.
DOI: https://doi.org/10.33024/hjk.v5i1.854
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 HOLISTIK JURNAL KESEHATAN
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.