The Effect Of Consumption Of Dragon Fruit Juice And Fe Tablets On The Increase In Hb For Postpartum Mothers

Yuni Anggraini* -  Prodi DIV Kebidanan Universitas Malahayati, Indonesia
Dessy Hermawan -  Universitas Malahayati, Indonesia
Sunarsih Sunarsih -  Prodi DIV Kebidanan Universitas Malahayati, Indonesia

Latar Belakang: Hemoglobin (HB) adalah suatu protein yang mengandung senyawa besi henim. Hemoglobin mempunyai daya ikat terhadap oksigen dan karbondioksida. Dalam menjalankan fungsinya membawa oksigen keseluruh tubuh, hemoglobin dalam SDM mengikat oksigen melalui ikatan kimia khusus. (Yuni, 2015). Anemia merupakan suatu keadaan adanya penurunan kadar hemoglobin, hematokrit dan jumlah eritrosit dibawah nilai normal. Jus buah naga merupakan sumber vitamin c dan kaya akan zat besi didalamnya, akan tetapi penggunaannya tidak pernah dilakukan untuk mencegah terjadinya anemia masa nifas. Tujuan penelitian ini adalah diketahui pengaruh konsumsi jus buah naga dan FE dengan kenaikan Hb ibu nifas di Puskesmas Bangunrejo Kabupaten Lampung Tengah Tahun 2023.

Metode Penelitian: Jenis penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif. Rancangan penelitian yang digunakan adalah rancangan penelitian Quasi Eksperimental dengan pendekatan pretest – posttest with control group design. Populasi dalam penelitian ini adalah ibu nifas sebanyak 52 orang di Puskesmas Bangunrejo Kabupaten Lampung Tengah, pada 3 bulan terakhir, yaitu bulan Januari-Maret tahun 2023. Cara pengambilan sampel  dalam  penelitian  ini  adalah  menggunakan teknik  accidental  sampling. Analisa data menggunakan univariate dan bivariate menggunakan uji t-tes independen.

Hasil Penelitian: Didapatkan nilai rata-rata meningkatnya HB pada kelompok intervensi sebesar 1.04 dan pada kelompok kontrol sebesar 0,8.Analisis bivariate mendaPatkan perbedaan rata-rata meningkatnya HB pada kelompok intervensi yang diberi jus buah naga sebesar 1.04 dengan kelompok kontrol yang tidak diberi jus buah naga sebesar 0,8. Hasil uji statistik didapatkan nilai P-value = 0,000 yang artinya terdapat pengaruh konsumsi jus buah naga dan FE dengan kenaikan Hb ibu nifas di Puskesmas Bangunrejo Kabupaten Lampung Tengah Tahun 2023.

Kesimpulan dan Saran: Pemberian jus buah naga dengan tablet FE dapat meningkatkan HB pada ibu Nifas yang mengalami anemia sedang. Diharapkan bagi ibu nifas agar selalu mengkonsusmsi jus buah naga ditambah tablet FE agar tidak terjadi anemia di masa nifasnya karna alat-alat kandungan baru pulih selama 6 minggu untuk mencegah perdarahan post partum dan dapat mempengaruhi kegiatan sehari-hari

 

Kata Kunci : HB, Ibu Nifas, Jus Buah Naga

 

ABSTRACT

 

Background: Hemoglobin (HB) is a protein that contains heme zinc compounds. Hemoglobin has a binding capacity for oxygen and carbon dioxide. In carrying out its function of carrying oxygen throughout the body, hemoglobin in SDM binds oxygen through special chemical bonds. (Yuni, 2015). Anemia is a condition where there is a decrease in hemoglobin levels, hematocrit, and the number of erythrocytes below normal values. Dragon fruit juice is a source of vitamin C and is rich in zinc, but its use has never been done to prevent anemia during the puerperium. The aim of this research was to find out the effect of consumption of dragon fruit juice and FE on the increase in Hb for postpartum women at the Bangunrejo Health Center, Central Lampung, in 2023.

Research Method: It was quantitative research that used a quasi-experimental research design with a pretest-posttest approach and a control group design. The population in this study was 52 postpartum mothers at the Bangunrejo Health Center, Central Lampung, in the last 3 months, namely January– March 2023. The sampling method used in this research was an accidental sampling technique. The univariate and bivariate data were analyzed using an independent t-test.

Research results: The researcher obtained an average value of increasing HB in the experimental group of 1.04 and in the control group of 0.8. Bivariate analysis found that the average difference in HB increase in the experimental group that was given dragon fruit juice was 1.04, compared to the control group that was not given dragon fruit juice, which was 0.8. The results of the statistical test obtained a P-value of 0.000, which means that there is an effect of consumption of dragon fruit juice and FE on an increase in Hb for postpartum women at the Bangunrejo Health Center, Central Lampung, in 2023.

Conclusions and Suggestions: Administering dragon fruit juice with FE tablets can increase HB in postpartum women who experience moderate anemia It is hoped that postpartum mothers will always consume dragon fruit juice and FE tablets so that anemia does not occur during the puerperium because the obstetrical organs have only recovered for 6 weeks to prevent postpartum hemorrhage and can affect daily activities.

 

Keywords: HB, Postpartum Mother, Dragon Fruit Juice

Keywords : HB, Postpartum Mother, Dragon Fruit Juice

  1. Amalia, E. (2021). Kajian Konsentrasi Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) Dan Buah Pisang Ambon Lumut (Musa Acuminata Colla) Terhadap Mutu Fisikokimia Dan Organoleptik Selai Sebagai Topping Pizza. (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Malang).
  2. Amanda, S., Setyawardani, T., & Sumarmono, J. (2022, June). Pengaruh Penambahan Pektin Terhadap Viskositas, Warna Dan Water Holding Capacity Yoghurt Susu Sapi Low Fat. In Prosiding Seminar Nasional Teknologi Agribisnis Peternakan (STAP) (Vol. 9, pp. 621-628).
  3. Ani, L. S., & Utami, N. W. A. (2015). Konsumsi besi folat, tingkat kecukupan energi dan zat besi berhubungan dengan kejadian anemia ibu hamil di Kabupaten Jember. Public Health and Preventive Medicine Archive, 3(1), 3-10.
  4. Ani, M. (2022). Pengaruh Pemberian Jus Buah Naga Terhadap Kadar Hemoglobin Pada Ibu Hamil Trimester III. Jurnal Kebidanan, 11(2), 155-163.
  5. Arisman. (2010). Gizi dalam Daur Kehidupan: Buku Ajar Ilmu Gizi. Jakarta: EGC.
  6. Bakta. (2017). Hematologi Klinik Ringkas. Jakarta: EGC.
  7. Chendriany, E. B., Kundaryanti, R., & Lail, N. H. (2021). Pengaruh Pemberian Jus Buah Naga terhadap Kadar Hb Pada Ibu Hamil Trimester III dengan Anemia di UPTD Puskesmas Taktakan Serang-Banten Tahun 2020. Journal for Quality in Women's Health, 4(1), 56-61.
  8. Defrin, D. (201). Relationship of Ferritin Levels and Vitamin B12 Levels Pregnant Women Anemia on Baby Birth Weight. Journal of Midwifery, 3(2), 94-102.
  9. Dinas Kesehatan Propinsi Lampung. (2021). Profil Kesehatan Propinsi Lampung 2021. Lampung.
  10. Erlita, O., Martika, N. T., & Rahma, I. R. (2011). Hubungan Antara Tingkat Kontrol Asma dengan Kualitas Hidup Pasien Asma Umur Delapan Belas Sampai Dengan Lima Puluh Lima Tahun di BBKPM Surakarta. (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).
  11. Harahap, J. R., & Juliani, F. (2021). The Effect of Dragon Fruit (Hylocereus Polyrhizus) on Hemoglobin Levels in Pregnant Women. Jurnal Ibu Dan Anak, 9(1), 7-12.
  12. Idawati, N. (2012). Budidaya Buah Naga Hitam. Yogyakarta: Pustaka Baru.
  13. Janah, Nurul. (2012). Buku Ajar Asuhan Kebidanan Kehamilan. Yogyakarta: Cv Andi Ofset.
  14. Manuaba, Ibg. (2010). Ilmu Kebidanan, Penyakit Kandungan Dan Keluarga Berencana Untuk Pendidikan Bidan. Jakarta: Egc.
  15. Manuaba, Ibg. (2014). Ilmu Kebidanan, Penyakit Kandungan Dan Keluarga Berencana Untuk Pendidikan Bidan. Jakarta: Egc.
  16. Mellyani, M., & Syalaisa, S. (2022). Pengaruh Konsumsi Jus Buah Naga Terhadap Parameter Hemoglobin Pada Kehamilan Trimester Ketiga. Edu Masda Journal, 6(2), 141-151.
  17. Mochtar. (2013). Sinopsis Obstetri (Jilid I). Jakarta: Egc.
  18. Notoatmojo, S. (2018). Metodelogi Penelitian Kesehatan. Rineka Cipta: Jakarta.
  19. Nugroho, Taufan. (2012). Obsgyn : Obstetri Dan Ginekologi. Yogyakarta: Nuha. Medika.
  20. Prawirohardjo. (2016) Ilmu Kebidanan. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.
  21. Puspita, R. R. (2019). Pengaruh Pemberian Buah Naga Terhadap Peningkatan Kadar Hemoglobin Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Sindang Jaya Kabupaten Tangerang. Edu Dharma Journal: Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 3(2), 32-43.
  22. Rahayu, S. (2014). Budidaya Buah Naga Cepat Panen. Jakarta: Infra Hijau.
  23. Rahmawati, M., & Yulendasari, R. (2019). Penyuluhan Manfaat Buah Naga Merah Dalam Menurunkan Kadar Gula Darah Pada Penderita Diabetes Melitus. Indonesia Berdaya, 1(2), 89-94.
  24. Rilyani., Aryanti., W. (2016). Sistem Reproduksi (Lengkap Dengan Latihan Uji Kompetensi Perawat). Jakarta: Salemba Medika
  25. Rukiyah, Ai, Yeyeh. (2019) Asuhan Kebidanan Patologi Kebidanan 4. Jakarta: Trans Infomedia.
  26. Safitri, D., Yunola, S., & Farida, T. (2023). Relationship Between Parity, Anemia And Chronic Energy Deficit (Ced) With Incidence Of Low Birth Weight. Jurnal Kesehatan Dan Pembangunan, 13(25), 15-21.
  27. Saleha, Siti. (2009). Asuhan Kebidanan Pada Masa Nifas. Jakarta: Salemba Medika.
  28. Suhartini, S., & Mutia, J. S. (2021). Pengaruh Pemberian Buah Naga Terhadap Kadar Haemoglobin Pada Ibu Hamil. Jurnal Kebidanan Flora, 14(2), 49-59.
  29. Supariyasa, I D. (2012). Penilaian Status Gizi. Jakarta: Penerbit Buku. Kedokteran EGC.
  30. Septiawan, Y., & Sugerta, E. (2016). Hubungan Kebiasaan Minum Teh dengan Kejadian Anemia pada Ibu Hamil Trimester II di Puskesmas Kotabumi II Kabupaten Lampung Utara. Jurnal Kesehatan, 6(2).
  31. Tusiana, Y., Febriyanti, H., & Andika, T. H. (2021). Pengaruh Jus Naga Merah Terhadap Kadar Haemoglobin Pada Ibu Hamil Trimester Iii Di Wilayah Kerja Upt Puskesmas Tri Karya Mulya Kabupaten Mesuji Tahun 2021. Jurnal Maternitas Aisyah (JAMAN AISYAH), 2(2), 99-108.
  32. Utami, V. W., & Wulandari, D. R. (2021). Penyuluhan Tentang Cara Mengkonsumsi Madu Yang Benar Untuk Meningkatkan Kadar Haemoglobin (Hb) Pada Ibu Hamil Di Desa Jati Baru Lampung Selatan. Jurnal Perak Malahayati, 3(1), 21-28.
  33. Wahyuningsih, U. (2021). Pengaruh Penambahan Ekstrak Bunga Telang Terhadap Kadar Antosianin, Kalium, dan Sifat Organoleptik Jeli Buah Naga Merah. Ghidza: Jurnal Gizi dan Kesehatan, 5(2), 187-196.
  34. Wasnidar, D., & Padila, P. (2018). Hubungan Pola Makan dengan Kejadian Anemia pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas. Jurnal Keperawatan Silampari, 1(2), 108-122.
  35. Widyaningsih, A., Setiyani, O., Umaroh, U., Sofro, M. A. U., & Amri, F. (2017). Effect of consuming red dragon fruit (Hylocereus costaricensis) juice on the levels of hemoglobin and erythrocyte among pregnant women. Belitung Nursing Journal, 3(3), 255-264.
  36. Yasin, F. M., Zam, Z. Z., & Rakhman, K. A. (2022). Analysis Of Antioxidant Content Of Anthocyanin In The Lobi-Lobi Fruit (Flacourtian Inermis) And Jamblang Fruit (Syzygium Cumini L Skeel) Using The Dpph Method With Spectrophotometry. Jurnal Biosains Pascasarjana Vol, 24.
  37. Yulianti, E. S., Nurfauzi, I. N., & Winarni, W. (2019). Karakteristik dan aktivitas antioksidan sabun padat dengan penambahan ekstrak kulit buah naga (Hylocereus polyrizhus). Indonesian Chemistry and Application Journal, 3(1), 14-23.
  38. Yuni, Erlina Natalia. (2015). Kelainan Darah. Yogyakarta: Nuha Medika..

Open Access Copyright (c) 2024 Jurnal Kebidanan Malahayati

Policies

Submissions

Other

Focus and Scope
Section Policies
Peer Review Process
Publication Frequency
Open Access Policy
Online Submissions
Author Guidelines
Copyright Notice
Privacy Statement
Author Fees
Journal Sponsorship
Journal History
Site Map
About this Publishing System
JKM (Jurnal Kebidanan Malahayati)
slot gacor slot gacor hari ini slot gacor 2025 demo slot pg slot gacor slot gacor