Pemberdayaan Kader Kia dalam Meningkatkan Pengetahuan dan Keterampilan Ibu Bayi Tentang Anticipatory Guidance dan Pertolongan Pertama Kecelakaan Pada Bayi di Wilayah Kerja Puskesmas Perumnas

Misniarti Misniarti, Yossy Utario, Sri Haryani

Sari


ABSTRAK

 

Masa anak merupakan masa dimana rasa ingin tahu mereka terhadap lingkungan sekitar sangat tinggi. Anak akan mengeksplorasi lingkungan sekitar dengan menggunakan seluruh panca indaranya, tanpa memperhitungkan kemungkinan bahaya yang akan timbul sehingga dapat menyebabkan kecelakaan yang dapat melukai tubuh mereka bahkan bisa menyebabkan kematian. Untuk mencegah kecelakaan pada anak maka ibu sebagai pengasuh harus mengetahui tentang prinsip antipacitory guidance sesuai dengan tahap perkembangan anak dan ibu juga harus mengetahui cara pertolongan pertama kecelakaan pada bayi supaya mencegah kecacatan atau kematian.  Pengabdian  masyarakat ini bertujuan untuk meningkatan pengetahuan dan keterampilan kader KIA dan ibu bayi tentang anticipatory guidance dan pertolongan pertama kecelakaan pada bayi di Wilayah Kerja Puskesmas Perumnas. Pengabdian Masyarakat mengunakan metode cara ceramah, diskusi, simulasi dan praktik. Hasil kegiatan pengabdian masyarakat ditemukan peningkatan pengetahuan kader dan ibu bayi tentang anticipatory guidance dan disertai juga peningkatan kemampuan praktik kader dan ibu tentang pertolongan pertama kecelakaan pada bayi.  Kegiatan penyuluhan yang diberikan dapat meningkatkan pengetahuan kader KIA dan ibu bayi tentang anticipatory guidance dan pertolongan pertama kecelakaan pada bayi serta dapat meningkatkan keterampilan kader KIA dan ibu bayi tentang pertolongan pertama kecelakaan pada bayi yang ada di Wilayah kerja Puskesmas Perumnas.

 

Kata Kunci: Anticipatory Guidance, Kader KIA, Simulasi

 

 

ABSTRACT

 

Childhood is a time when their curiosity about the surrounding environment is very high. Children will explore the surrounding environment using all their five senses, without taking into account the possibility of danger that may arise which can cause accidents that can injure their bodies and even cause death. To prevent accidents in children, mothers as caregivers must know the principles of antipacitory guidance according to the child's development stage and mothers must also know how to provide first aid for accidents in babies to prevent disability or death. This community service aims to increase the knowledge and skills of KIA cadres and mothers of babies regarding anticipatory guidance and first aid for accidents in babies in the Perumnas Health Center Working Area. Community Service uses lecture, discussion, simulation and practice methods. The results of community service activities found an increase in the knowledge of cadres and mothers of babies regarding anticipatory guidance and this was also accompanied by an increase in the practical abilities of cadres and mothers regarding first aid for accidents in babies. The outreach activities provided can increase the knowledge of KIA cadres and mothers of babies about anticipatory guidance and first aid for accidents in babies and can improve the skills of KIA cadres and mothers of babies about first aid for accidents in babies in the working area of the Perumnas Community Health Center.

 

Keywords: Anticipatory Guidance, KIA Cadre, Simulation


Kata Kunci


Anticipatory Guidance;Kader KIA;Simulasi

Teks Lengkap:

Download Artikel

Referensi


Aprihatin. Y ., Y. E. (2021). Modul Keperawatan Anak. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 2013–2015.

Caldas, L. M., Matulewicz, A. T., Koenig, R. A., Hindle, M., & Donohoe, K. L. (2020). Using Immersive Simulation To Engage Student Learners In A Nonsterile Compounding Skills Laboratory Course. Currents In Pharmacy Teaching And Learning, 12(3), 313–319. Https://Doi.Org/10.1016/J.Cptl.2019.12.016

Damanik, S. M., Sitorus, E., & Mertajaya, I. M. (2021). Edukasi Kesehatan Tentang Upaya Pencegahan Dan Penanganan Aspirasi Benda Asing Dan Kejang Demam Pada Anak Di Rumah. Jurnal Comunitã Servizio : Jurnal Terkait Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat, Terkhusus Bidang Teknologi, Kewirausahaan Dan Sosial Kemasyarakatan, 3(2), 653–661. Https://Doi.Org/10.33541/Cs.V3i2.3352

Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu. (2018). Profil Kesehatan Provinsi Bengkulu. Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu, 1–200. Dinkes.Bengkuluprov.Go.Id

Direktorat Kesehatan Departmen Kesehatan Keluarga. (2016). Pedoman Pelaksanaan Stimulasi, Deteksi Dan Lntervensi Dini Tumbuh Kembang Anak. In Bakti Husada.

Hasanah, N.R., E. A. (2022). Pendidikan Dan Promosi Kesehatan. In Pendidikan Dan Promosi Kesehatan (Issue September 2022). Https://Doi.Org/10.52574/Syiahkualauniversitypress.224

Kemenkes Ri. (2020). Injeksi 2018. In Health Statistics. Https://Www.Kemkes.Go.Id/Downloads/Resources/Download/Pusdatin/Profil-Kesehatan-Indonesia/Profil-Kesehatan-Indonesia-2018.Pdf

Kementerian Kesehatan. (2020). Peraturan Menteri Kesehtan Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2020. 2507(February), 1–9.

Kementerian Kesehatan Ri. (2020). Buku Kia Revisi 2020 Lengkap.Pdf. In Kementrian Kesehatan Republik Indonesia (P. 53).

Pemerintah Indonesia. (1992). Undang Undang No. 23 Tahun 1992 Tentang Kesehatan. Lembaran Ri Tahun 1992. 23.

Salim, M. A., Gabrieli, P., & Millanzi, W. C. (2022). Enhancing Pre-School Teachers’ Competence In Managing Pediatric Injuries In Pemba Island, Zanzibar. Bmc Pediatrics, 22(1), 1–13. Https://Doi.Org/10.1186/S12887-022-03765-6

Salim, R. M. A., & Shahnaz, S. (2009). Pengasuhan Anak Usia 0-12 Tahun. 123(10), 2176–2181.

Sari, S. A. E., & . S. A. Y. (N.D.). Pengaruh Edukasi Keluarga Tentang Pencegahan Perawatan Cedera Tersedak Pada Anak Terhadap Pengetahuan Dan Keterampilan Keluarga.

Setiawan, A. (2017). Belajar Dan Pembelajaran Tujuan Belajar Dan Pembelajaran. Uwais Inspirasi Indonesia, August 2017, 185. Https://Www.Coursehero.Com/File/52663366/Belajar-Dan-Pembelajaran1-Convertedpdf/

Song, Y., Cui, S., Qian, Z., Yu, H., Hu, Z., Wang, J., Wu, Y., & Wu, H. (2022). [Asr4cl][Ge3s10] (A = Na, K) And [Kba4cl][Ge3s10]. Inorganic Chemistry Frontiers, 9(22), 5932–5940.

Sudiyanto, Daud T., F. E. (2017). Factors Associated With Behavioral Accident Prevention In. 5(1), 11–15.

Sukamti. (2020). Perkembangan Motorik (Issue July).

Tama, N. A., & Handayani, H. (2021). Determinan Status Perkembangan Bayi Usia 0 -12 Bulan Jurnal Mahasiswa Bk An-Nur : Berbeda , Bermakna , Mulia Volume 7 Nomor 3 Tahun 2021 Tersedia Online : Https://Ojs.Uniska-Bjm.Ac.Id/Index.Php/An-Nur Upt Publikasi Dan Pengelolaan Jurnal Universitas Islam. November. Https://Doi.Org/10.31602/Jmbkan

Wibawati, F. H., Laia, J., Redjeki, S., Santi, R. D., Ana, Y., & Purba, S. (2022). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang P3k Terhadap Tingkat Pengetahuan Orang Tua Dalam Penanganan Cedera Anak Balita. Jurnal Insan Cendekia, 9(1), 1–8. Https://Doi.Org/10.35874/Jic.V9i1.923

Yuliastati., & A. (2016). Modul Keperawatan Anak. 282.




DOI: https://doi.org/10.33024/jkpm.v7i2.12941

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Disponsori oleh : Universitas Malahayati Lampung dan DPW PPNI Lampung


Creative Commons License
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.