Sosialisasi Penerapan Model Self Management Terhadap Peningkatan Pengertahuan dalam Upaya Meningkatkan Imunitas Tubuh Orang dengan HIV dan AIDS

I Made Raka, Oktovina Mobalen, Vera Iriani Abdullah

Sari


ABSTRAK

 

Salah satu upaya pengendalian yang dilakukan pada orang dengan HIV dan AIDS adalah dengan meningkatkan imunitas tubuh, pentingnya imunitas tubuh sebagai komponen yang mampu melawan Covid-19,  Imunitas merupakan sistem daya tahan tubuh terhadap serangan substansi asing yang terpapar ke tubuh kita. Angka kejadian HIV-AIDS terus meningkat, baik secara nasional maupun secara global data dari WHO , data yang di peroleh dari komisi Penanggulangan  AIDS dan Dinas Kesehatan Provinsi Papua Barat tahun 2019 tercatat sebanyak 7.234 terdiri dari kabupaten Manokwari. Tujuan ini untuk mengetahui Pengaruh Penerapan Model  Self Management terhadap Peningkatan Imunitas Tubuh  Orang dengan HIV dan AIDS di masa pandemic COVID 19 di Kota Sorong. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah  penyuluhan dengan memberikan kuesioner, sebelum dan sesudah dilakukan intervensi. Hasil diberikan pelatihan metode  Model  Self Management  terdapat peneingkatan pengetahuan sasaran. \ Model  Self Management  efektif dalam meningkatkan imunitas tubuh.

 

Kata Kunci: Kecemasan, Pola Hidup dan Manajemen Diri

 

 

ABSTRACT

 

One of the control efforts carried out for people with HIV and AIDS is to increase the body's immunity, the importance of the body's immunity as a component that is able to fight Covid-19. Immunity is the body's immune system against attacks by foreign substances that are exposed to our bodies. The incidence of HIV-AIDS continues to increase, both nationally and globally, according to data from WHO, data obtained from the AIDS Commission and the West Papua Provincial Health Service. IN 2019, it was recorded at 7,234, consisting of Manokwari district. This aim is to determine the effect of implementing the Self Management Model on increasing the body's immunity for people with HIV and AIDS during the COVID 19 pandemic in Sorong City. The method used in this activity is counseling by providing questionnaires, before and after the intervention. The results of training on the Self Management Model method showed an increase in target knowledge. Conclusion: The Self Management Model is effective in increasing the body's immunity.

 

Keywords: Anxiety, Lifestyle and Self-Management


Kata Kunci


kecemasan, Pola hidup dan manajemen diri

Teks Lengkap:

Download Artikel

Referensi


Abdullah, V. I. (2022). Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pencegahan Covid-19 Melalui Kuliah Kerja Lapangan Terpadu Metode Daring Dan Luring. Panrita Abdi-Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat.

Abdullah, V. I. (2021). Peran Perempuan Dalam Pemutusan Mata Rantai Covid-19 Melalui Gerakan Pembagian 1 Juta Masker. Jurnal Ilmiah Abdi Mas Tpb Unram. Https://Doi.Org/10.29303/Amtpb.V3i1.59

Cabecinha, M. A., & Saunders, J. (2022). Hiv Prevention Strategies. In Medicine (United Kingdom). Https://Doi.Org/10.1016/J.Mpmed.2022.01.007

Croxford, S., Stengaard, A. R., Brännström, J., Combs, L., Dedes, N., Girardi, E., Grabar, S., Kirk, O., Kuchukhidze, G., Lazarus, J. V., Noori, T., Pharris, A., Raben, D., Rockstroh, J. K., Simões, D., Sullivan, A. K., Van Beckhoven, D., & Delpech, V. C. (2022). Late Diagnosis Of Hiv: An Updated Consensus Definition. Hiv Medicine. Https://Doi.Org/10.1111/Hiv.13425

Elvina, S. N. (2019). Teknik Self Management Dalam Pengelolan Strategi Waktu Kehidupan Pribadi Yang Efektif. Islamic Counseling: Jurnal Bimbingan Konseling Islam, 3(2), 123. Https://Doi.Org/10.29240/Jbk.V3i2.1058

Gumantan, A., Mahfud, I., & Yuliandra, R. (2020). Tingkat Kecemasan Seseorang Terhadap Pemberlakuan New Normal Dan Pengetahuan Terhadap Imunitas Tubuh. Sport Science And Education Journal, 1(2), 18–27. Https://Doi.Org/10.33365/Ssej.V1i2.718

Isnaini, F. (2016). Strategi Self-Management Untuk Meningkatkan Kedisiplinan Belajar. Jurnal Penelitian Humaniora, 16(2), 33–42.

Kemenkes Ri. (2019). Situasi Tbc Di Indonesia. Https://Tbindonesia.Or.Id.

Lusa Rochmawati, L. R., Prabawati, S., & Nuranani, F. (2022). Peningkatan Pengetahuan Hiv-Aids Pada Remaja Melalui Media Leaflet “Aku Bangga Aku Tahu.” Jurnal Kebidanan Indonesia. Https://Doi.Org/ 10.36419/Jki.V13i1.559

Mahamboro, D. B., Fauk, N. K., Ward, P. R., Merry, M. S., Siri, T. A., & Mwanri, L. (2020). Hiv Stigma And Moral Judgement: Qualitative Exploration Of The Experiences Of Hiv Stigma And Discrimination Among Married Men Living With Hiv In Yogyakarta. International Journal Of Environmental Research And Public Health. Https://Doi.Org/10.3390/Ijerph17020636

Maharani, D., Hardianty, R., Ikhsan, W. M. N., & Humaedi, S. (2022). Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Hidup Orang Dengan Hiv/Aids (Odha). Focus : Jurnal Pekerjaan Sosial. Https://Doi.Org/ 10.24198/ Focus. V4i2.36798

Narayan, R. (2019). Encyclopedia Of Biomedical Engineering.

Sorong, D. K. K. (2018). Data Dinas Kesehatan.

Wion, R. K., & Miller, W. R. (2021). The Impact Of Covid-19 On Hiv Self-Management, Affective Symptoms, And Stress In People Living With Hiv In The United States. Aids And Behavior. Https://Doi.Org/10.1007/S10461-021-03335-4




DOI: https://doi.org/10.33024/jkpm.v7i3.13425

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Disponsori oleh : Universitas Malahayati Lampung dan DPW PPNI Lampung


Creative Commons License
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.