Analisis Minat Peserta Didik dengan Tes SDS-Holland
Sari
ABSTRAK
Pengenalan potensi diri adalah hal yang utama dalam peningkatan jenjang karir seseorang. Seseorang dikatakan adaptif apabila ia mampu bekerja sesuai dengan bidang ilmu yang ia minati atau gemari. Dengan demikian, penting untuk mengetahui minat seseorang dalam menunjang karirnya kedepan. Di masyarakat banyak sekali permasalahan yang muncul seperti mahasiswa merasa salah jurusan saat berkuliah, ataupun pekerjaan yang dijalani tidak sesuai dengan bidang ilmu yang dipelajari sehingga mengakibatkan stres dan depresi. Permasalahan ini muncul akibat minimnya pengetahuan dan kesadaran akan pentingnya melakukan pemeriksaan bakat minat. Dengan adanya pemeriksaan psikologis berupa tes bakat dan minat pada siswa akan menambah referensi bagi siswa dalam memilih jurusan saat berkuliah serta memilih pekerjaan sesuai bidang ilmu yang diminati. Dari hasil pemeriksaan didapatkan hasil bahwa siswa di SMA Laboratorium Unversitas Pattimura memiliki minat pada bidang Ilmiah dan matematika. Hal ini menunjukkan bahwa mereka menyukai pekerjaan yang berfokus pada sains eksperimen. Hasil ini kemudian akan diberikan kepada guru dan orang tua sebagai pertimbangan dalam mengarahkan anak untuk memilih masa depannya. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan pada siswa SMA Laboratorium Universitas Pattimura.
Kata Kunci: Tes Minat SDS-Holland , Minat Siswa
ABSTRACT
Recognition of self-potential is the main thing in improving one's career path. A person is said to be adaptive if he is able to work in accordance with the field of knowledge that he is interested in or passionate about. Thus, it is important to know one's interests in supporting his future career. In society, there are many problems that arise, such as students feeling that they have the wrong major while studying, or the work they do is not in accordance with the field of knowledge studied, resulting in stress and depression. This problem arises due to the lack of knowledge and awareness of the importance of conducting an interest aptitude examination. With the psychological examination in the form of aptitude and interest tests on students, it will add references for students in choosing majors at college and choosing jobs according to their fields of study. From the results of the examination, it was found that students at Pattimura University Laboratory High School have an interest in the fields of science and mathematics. This shows that they like jobs that focus on experimental science. These results will then be given to teachers and parents as a consideration in directing children to choose their future. This service activity was carried out on students of Pattimura University Laboratory High School.
Keywords: SDS-Holland Interest Test, Student Interest
Kata Kunci
Teks Lengkap:
Download ArtikelReferensi
Afdal, S. M., Uman, & Syamsu. (2014). Bimbingan karir kolaboratif dalam pemantapan perencanaan karir siswa SMA. Jurnal Konseling Dan Pendidikan, 2(3), 1–7. http://jurnal.konselingindonesia.com.
Briones, S. K. F., Dagamac, R. J. R., David, J. D., & Landerio, C. A. B. (2022). Factors Affecting the Students’ Scholastic Performance: A Survey Study. Indonesian Journal of Educational Research and Technology, 2(2), 97–102. https://doi.org/10.17509/ijert.v2i2.41394
Dewey, J. (1913). Interest and effort in education. New York: Houghton Mifflin.
Eksplor. Karya Sist. Inf. dan Sains, (2013).
Krishnamurthi, S. (2021). What is an education paper? Journal of Functional Programming, 31(June). https://doi.org/10.1017/s0956796821000150
Nurrohmah, A. S. (2018). layanan bimbingan dan konseling dalam pemantapan pilihan jurusan ke perguruan tinggi siswa kelas XII SMA Muhammadiyah 3 Yogyakarta. (Skripsi tidak diterbitkan). Fakultas Dakwah dan Komunikasi, Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga.
Ndolu, S. H., Keraf, M. K. P. A., & Damayanti, Y. (2021). The Influence of the Choice Of Majors on Student Interest in Learning at State Vocational High School of 4 Kupang City Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Nusa Cendana Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Nusa Cendana. 3(3), 243–260.
Perta, W. P. (2021). Dampak Pemilihan Jurusan Terhadap Belajar Siswa di SMA Negeri I Batusangkar.
Reardon, R. C., Lenz, J. G., Peterson, G. W., & Sampson, J. P. (2017). Career development & planning : A comprehensive approach. Iowa: Kendall Hunt Pub Co.
R. Baqri, J. S. Putra, and K. Karimullah. (2021), “Hubungan Antara Dukungan Religius Dengan Kualitas Hidup Pada Remaja Miskin,” Indones. J. Psychol. Relig., , doi: 10.24854/ijpr395
Renninger, K. A., & Hidi, S. (2002). Student interest and achievement: Developmental issues raised by a case study. In Development of achievement motivation. (pp. 173– 195). Academic Press. https://doi.org/10.1016/B978-012750053-9/50009-7
Rostiana, Hapsari, K. D., & Saraswati. (2018). Penelusuran Minat-Bakat Untuk Siswa Sma Di Yogyakarta. Jurnal Bakti Masyarakat Indonesia, 1(1), 188–193.
Schiefele, U. (2009). Situational and individual interest. In Handbook of motivation at school. (pp. 197–222). Routledge/Taylor & Francis Group.
Syarqawi Ahmad & Dina Nadira Amelia. (2019). Bimbingan dan Konseling Karir (Teori dalam Perencanaan dan Pemilihan Karir). Widyapuspita.
Sari, Yusuf, Iswari, M. & Afdal. (2021). Analisis Teori Karir Krumboltz: Literature Review. Jurnal Ilmiah Bimbingan Konseling Undiksha, 12 (1), 116–121.
Sulusyawati, Yusuf, A. M. & Daharnis. (2017). Perencanaan Karier Siswa di SMA ditinjau dari Status Sosial Ekonomi, Jenis Kelamin, dan Jurusan. Jurnal Bikotetik, 1 (1), 0–36.
Supriatna, M. (2009). Layanan Bimbingan Karir di Sekolah Menengah. Depdiknas.
Silvana, H., & Wibisono, A. (2016). Penerapan Model Brain Based Learning dalam Pembelajaran di SMAN 10 Bandung. ETHOS: Jurnal Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, 303-310.
Widiasuti, N. (2017). Aspirasi Karier siswa berdasarkan status sosial ekonomi dan gender. Indonesia Jurnal of Education Counseling, 1 (2).
Winanta, Y. Oslan, G. Santoso Abstrak, and K. Kunci, “Implementasi Metode Bayesian Dalam Penjurusan Di Sma Bruderan Purworejo Studi Kasus: Sma Bruderan Purworejo,” J. Syarifudin, A. (2020). Pengaruh Minat Mahasiswa Terhadap Keputusan Dalam Memilih Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makassar (Vol. 2507, Issue February, pp. 1–9).
DOI: https://doi.org/10.33024/jkpm.v7i4.13777
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Disponsori oleh : Universitas Malahayati Lampung dan DPW PPNI Lampung
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.