Terapi Relaksasi Benson Terhadap Penurunan Nyeri Pada Pasien Post Operasi Apendiktomi di Ruang Bedah RSUD Dr. H. Abdul Moeloek

Yogi Kurniawan, Rika Yulendasari, Dessy Hermawan

Sari


ABSTRAK

 

Apendisitis  adalah  peradangan  yang  terjadi  pada  apendiks vermiformis, dan merupakan penyebab abdomen akut yang paling sering. Menurut World Health di Amerika Serikat apendisitis merupakan kedaruratan bedah abdomen yang paling sering dilakukan, dengan jumlah penderita pada tahun 2017 sebanyak 734.138 orang dan meningkat pada tahun 2018 yaitu 739.177 orang. Mengetahui Asuhan Keperawatan Terapi Relaksasi Benson Terhadap Penurunan Nyeri Pada Pasien Post Operasi Apendiktomi di Ruang Bedah RSUD Dr. H. Abdul Moeloek Provinsi Lampung Tahun 2024. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dan metode quasy eksperimental. Desain penelitian menggunakan One group pre test – post test desain tanpa kelompok control dimana desain penelitian ini termasuk dalam penelitian pre-eksperimental. Dalam asuan keperawatan ini terdapat 3 pasien yang mengalami tingkat nyeri derajat berat, setelah dilakukan teknik relaksasi Benson kurang lebih 3x pertemuan /hari selama 3 hari didapatkan hasil adanya penurunan tingkat nyeri pada Tn.S dan, Tn.M dan Ny.R yang semula tingkat nyeri berat menjadi tingkat nyeri ringan. Asuhan keperawatan yang dilakukan terhadap Tn.S dan, Tn.M dan Ny.R yaitu memberikan terapi teknik  relaksasi Benson untuk menurunkan tingkat nyeri yang dialami oleh klien sehingga tingkat nyeri dapat menurun.

 

Kata Kunci: Terapi Relaksasi Benson, Nyeri, Post Op Appendiktomi

 

 

ABSTRACT

 

Appendicitis is inflammation that occurs in the vermiform appendix, and is the most common cause of acute abdominal pain. According to World Health in the United States, appendicitis is the most frequently performed abdominal surgical emergency, with the number of sufferers in 2017 amounting to 734,138 people and increasing in 2018 to 739,177 people. Knowing Benson Relaxation Therapy Nursing Care for Reducing Pain in Post-Appendectomy Patients in the Surgical Room at RSUD Dr. H. Abdul Moeloek Lampung Province in 2024. This research uses quantitative research and quasi-experimental methods. The research design uses a One group pre test – post test design without a control group, where this research design is included in pre-experimental research. In this treatment, there were 3 patients who experienced severe levels of pain. After using the Benson relaxation technique approximately 3 times per day for 3 days, the results showed a reduction in pain levels in Mr. S and, Mr. M and Mrs. R, to their original levels. severe pain to mild pain level. The treatment provided to Mr.S and Mr.M and Mrs.R was to provide Benson relaxation technique therapy to reduce the level of pain experienced by the client so that the level of pain could decrease.

 

Keywords: Benson Relaxation Therapy, Pain, Post Op Appendectomy


Kata Kunci


Terapi Relaksasi Benson, Nyeri, Post Op Appendiktomi

Teks Lengkap:

Download Artikel

Referensi


A Potter, & Perry, A. G. (2015). Buku Ajar Fundamental Keperawatan: Konsep, Proses, Dan Praktik, Edisi 4, Volume.2. Jakarta: Egc

Afriyanti. (2016). Metodologi Penelitian Ilmu Kesehatan Edisi 2. Jakarta : Salemba Medika.

Alimul, Aziz H. (2011). Metode Penelitian Keperawatan Dan Teknik Analisis Data.Jakarta: Salemba Medika

Amin Huda Nurarif & Hardhi Kusuma. (2013). Aplikasi Asuhan Keperawatan Berdasarkan Diagnosa Medis & Nanda Nic-Noc. Yogyakarta: Medt Action Publishing

Apriyani, Et, Al. (2023). Penerapan Pendidikan Kesehatan Dalam Upaya Menurunkan Intensitas Nyeri Melalui Terapi Benson Di Rumah Sakit Tk Ii Dr. Ak Gani Palembang. Jurnal Mitra Rafflesia Volume 15 Nomor 1 Januari-Juni 2023.

Arifianto, Et, Al. (2019). “The Effect Of Benson Relaxation Technique On A Scale Of Post Operative Pain In Patients With Benign Prostat Hyperplasia At Rsud Dr. H Soewondo Kendal. Media Keperawatan Indonesia, Vol 2 No 1, February 2019/ Page 1-9.

Asmadi. (2013). Konsep Dasar Keperawatan. Jakarta. Egc

Baughman & Hackley (2016). Keperawatan Medikal Bedah. Jakarta: Egc.

Benson & Proctor. (2017). “Pengaruh Terapi Relaksasi Benson Terhadap Intensitas Nyeri Pasien Post Operasi Benigna Prostate Hiperplasia.

“Midwinerslion” Jurnal Kesehatan Stikes Beleleng Hal : 46-50 Vol 4

Tahun 2018.

Benson, H., & Proctor, W. (2000). Dasar-Dasar Respons Relaksasi. Bandung: Kaifa.

Brunner & Suddarth. (2010). Keperawatan Medical Bedah, Edisi 8, Vol 2, Jakata; Egc

Budiarto, Eko. (2017). Biostatistika Untuk Kedokteran Kesehatan Masyarakat. Jakarta:Egc

Dharma. (2011). Metodologi Penelitian Keperawatan. Jakarta :Cv. Trans Info Media.

Dimas, Et. Al. (2024). Penerapan Tehnik Relaksasi Benson Dalam Menurunkan Skala Nyeri Pada Pasien Post Operasi Appendiktomi Di Ruang Bedah Rsud. Jenderal Ahmad Yani Kota Metro. Jurnal Cendikia Muda Volume 4, Nomor 4, Desember 2024

Elisabhet, Maria, Et Al. (2023). “Asuhan Keperawatan Medikal Bedah Pada Pasien Post Apendiktomi Dengan Penerapan Terapi Relaksasi Benson Untuk Menurunkan Nyeri Di Ruang Dahlia Rsud Dr. T.C Hillers Maumere”

Grece, Et. Al. (2017). “Pengaruh Teknik Relaksasi Benson Terhadap Skala Nyeri Pada Pasien Post Operasi Benigna Prostate Hiperplasia Di Rsup. Prof. Dr. R. D. Kandou Dan Rs Tk.Iii R.W Mongosidi Teling Manado” E-Journal Keperawatan(E-Kp) Volume : 5 Nomor : 1 Tahun 2017

Hammersley & Alkinson. (2016). Konsep Metodologi Keperawatan. Jakarta : Egc

Hananida, Et. Al. (2023). “Penerapan Teknik Relaksasi Benson Terhadap Skala Nyeri Pada Pasien Post Op Appendiktomi Diruang Bedah Di Rsud Jend. Ahmad Yani Metro”. Jurnal Cendikia Muda Volume 3, Nomor 4, Desember 2023.

Hanifah, Evi. (2019). Asuhan Keperawatan Pada Klien Post Operasi Apendektomi Dengan Masalah Nyeri Akut. Jombang: Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Insan Cendekia Medika

Haryono, Rudi. (2012). Keperawatan Medikal Bedah Sistem Pencernaan. Yogyakarta: Gosyen Publishing.

Heriyanda, Et. Al. (2023). Perbandingan Teknik Relaksasi Genggam Jari Dengan Teknik Relaksasi Benson Terhadap Penurunan Nyeri Pada Pasien Post Operasi Apendiktomi. Journal Getsempena Health Science Journal Volume 2, Number 2, 2023 Pp. 83-92.

Inayati, Nur. (2012). Pengaruh Teknik Relaksasi Benson Terhadap Tingkat Depresi Lanjut Usia Awal (Early Old Age) Umur 60-70 Tahun Di Upt Pelayanan Sosial Lanjut Usia Jember. Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Jember. Skripsi.

Inggil, Ikhtiarani. Et. Al. (2023). Penerapan Evidence – Based Nursing Practice Relaksasi Benson Pada Pasien Kanker Yang Menjalani Kemoterapi Terhadap Penurunan Mual Dan Peningkatan Kualitas Tidur: Case Report. Jhcn Journal Of Health And Cardiovascular Nursing’ Volume 3, Nomor 2 Desember Tahun 2023

Irpan, Et. Al. (2023). Intervensi Teknik Relaksasi Benson Terhadap Penurunan Skala Nyeri Pasien Unstable Angina Pectoris. Jurnal Keperawatan Volume 15 Nomor 1, Maret 2023.

Istifa, Hikmaharidha. (2011). Pengaruh Senam Thai Chi Terhadap Penurunan Tekanan Darah Wanita Berusia 50 Tahun Keatas. Http://Eprints.Undip.Ac.Id/33315/1/Istifa.Pdf Di Unduh Pada 27 Oktober 2013.

Joko ,T. A. Et. Al. (2019). Efektifitas Terapi Relaksasi Benson Terhadap Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi. Jurnal Terpadu Ilmu Kesehatan, Volume 8, No 1, Mei 2019, Hlm 01-129

Jones, M. W., Lopez, R. A. And Deppen, J. G. (2019). Apendisitis, Statpearls Publishing, [Book On- Line], Accessed 3 Mei 2020; Available From Https://Www.Ncbi.Nlm.Nih.Gov/Books/Nbk493193/

Kartikasari, A., Hudiyawati, D. (2021). Literature Study: Effectiveness Of Benson Relaxation On Anxiety In Hemodialysis Patients. Journal Of Nursing Science.2021;9(2):15867.Doi:Https://Doi.Org/10.21776/Ub.Jik.2021.009.02.3.

Kemenkes. (2019). Pedoman Nasional Pelayanan Kedokteran Tata Laksana Nyeri.Https://Yankes.Kemkes.Go.Id/Unduhan/Fileunduhan_1610416719_691239.Pdf

Kemenkes. (2022). Https://Yankes.Kemkes.Go.Id/View_Artikel/960/Mengenal-Nyeri-Akut-Dan-Mencegah-Timbulnya-Nyeri-Kronis-Pasca-Operasi

Ketut. Swasri, Anakagung. (2021). Asuhan Keperawatan Nyeri Akut Pada N.Y Y Dengan Carsinoma Mammae Post Operasi Modified Radical Mastectomy Di Ruang Angsoka 2 Rsup Sanglah Denpasar Tahun 2021

Kozier, B., Glenora. Erb, Audrey Berman Dan Shirlee J.Snyder. (2010). Buku Ajar Fundamental Keperawatan ( Alih Bahasa : Esty Wahyu Ningsih, Devi Yulianti, Yuyun Yuningsih. Dan Ana Lusyana ). Jakarta :Egc

Manurung, Melva. 2019. Pengaruh Teknik Relaksasi Benson Terhadap Penurunan Skala Nyeri Post Appendixtomy Di Rsu D Porsea. Http://Jurnal.Unprimdn.Ac.Id/Index.Php/Jukep/Article/View/541

Mubarak, I.W., Et Al., (2015). Buku Ajar Ilmu Keperawatan Dasar (Buku 1). Salemba Medika : Jakarta

Riskesdas. (2018). “Www.Kesmas.Go.Id>...Pdf Hasil Web Riskesdas 2018- Kesmas Kemkes”, Tanggal Akses 20 Maret 2020.

Saifullah. (2017). Konsep Asuhan Keperawatan Klien Dengan Ganggguan Nyeri. Jakarta : Egc.

Sambut. (2019). Asuhan Keperawatan Klien Hernia Dengan Gangguan Nyeri

Dengan Penerapan Relaksasi Benson. Tapanuli Tengah : Akper Tapteng.

Smeltzer & Bare, 2016. Keperawatan Medikal Bedah Edisi 5. Jakarta : Egc.

Schwartz, Seymor. I. (2000). Intisari Prinsip-Prinsip Ilmu Bedah. Edisi 6. Jakarta: Egc.

Setiadi & Irawandi, D. (2020). Keperawatan Dasar. Indomedia Pustaka

Setiadi. (2013). Konsep Dan Praktek Penulisan Riset Keperawatan (Ed.2) Yogyakarta: Graha Ilmu

Smeltzer, S. C., & Bare B. G. ( 2009). Buku Ajar Keperawatan Medikal Bedah Brunner & Suddarth ( Edisi 8 Volume 1). Jakarta: Egc

Soeharto. (2009). Pengaruh Teknik Relaksasi Benson Terhadap Kualitas Tidur Pasien Yang Mendapatkan Terapi Hemodialisis Di Unit Hemodialisis Rsup Dr M Djamil Padang. Skripsi, Program Studi Keperawatan, Fakultas Keperawatan, Universitas Andalas, Padang.

Solehati & Kokasih. (2018). “ Hubungan Relaksasi Benson Terhadap Intesnsitas Nyeri Post Operasi Turp Di Rs. Adam Malik Medan”. Jurnal Keperawatan Usu Vol 2 No 2 Januari 2018.

Sugiyono. (2017). Konsep Metodogi Keperawatan. Yogyakarta : Nuha Medika

Suryani & Soesanto. (2020). “Penurunan Intensitas Nyeri Pada Pasien Fraktur Tertutup Dengan Pemberian Terapi Kompres Dingin”. Ners Muda, Vol 1 No 3, Desember 2020/ Page 172-177

Susilo. Et. Al. (2016). Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan. Bandung : Refika Aditama.

Tasmin, Anita, W., Hesti, K., Katrin, Wanodya, H., Samsider, S. S., Julietta, H., & Wahyuni. (2020). Ketrampilan Dasar Kebidanan.

Tety. (2016). Konsep Nyeri Edisi 2. Yogyakarta : Nuha Medika.

Tim Pokja Sdki Dpp Ppni. (2018). Standar Diagnosis Keperawatan Indonesia (Sdki), Edisi 1, Jakarta, Persatuanperawat Indonesia

Tim Pokja Siki Dpp Ppni. (2018). Standar Intervensi Keperawatan Indonesia (Siki), Edisi 1, Jakarta, Persatuan Perawat Indonesia

Tim Pokja Slki Dpp Ppni. (2018). Standar Luaran Keperawatan Indonesia (Slki), Edisi 1, Jakarta, Persatuan Perawat Indonesia

Waisani Siti Et Al. (2020). Penurunan Intensitas Skala Nyeri Pasien Appendiks Post Appendiktomi Menggunakan Teknik Relaksasi Benson. E-Journal: Ners Muda, Vol 1 No 1, April 2020

Wijaya,A.S & Putri Y. (2013). Keperawatan Medikal Bedah (Keperawatan Dewasa) Teori Dan Contoh Askep. Yogyakarta: Nuha Medika




DOI: https://doi.org/10.33024/jkpm.v7i9.15698

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Disponsori oleh : Universitas Malahayati Lampung dan DPW PPNI Lampung


Creative Commons License
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.