Edukasi Pengembangan Menu Gizi Seimbang Berbasis Pangan Lokal Papua Barat Daya dengan Sajian Isi Piringku Sebagai Upaya Peningkatan Konsumsi bagi Balita Gizi Kurang di Wilayah Kerja Puskesmas Remu Kota Sorong
Sari
ABSTRAK
Konsumsi gizi seimbang sangat penting dalam Upaya mencegah dan mengatasi masalah gizi kurang pada balita. Program pengabdian Masyarakat ini bertujuan untuk memberikan edukasi tentang pengembangan menu gizi seimbang berbasis pangan lokal Papua Barat Daya dengan konsep “Isi Piringku” sebagai pendekatan untuk meningkatkan konsumsi gizi pada balita yang mengalami gizi kurang. Pendekatan ini melibatkan identifikasi pangan lokal yang tersedia, edukasi kepada ibu balita, serta penyusunan menu yang sesuai dengan prinsip gizi seimbang. Kegiatan ini meliputi penyuluhan mengenai pentingnya konsumsi makanan bergizi untuk tumbuh kembang anak. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan tentang pengembangan menu berbasis pangan lokal dengan metode isi piringku dalam Upaya penurunan kasus gizi kurang pada balita di Papua Barat Daya.
Kata Kunci: Edukasi, Gizi Seimbang, Pangan Lokal, Isi Piringku, Balita Gizi Kurang
ABSTRACT
Consumption of balanced nutrition is very important in efforts to prevent and overcome malnutrition problems in toddlers. This community service program aims to provide education on the development of a balanced nutritional menu based on local food in Southwest Papua with the concept of "Isi Piringku" as an approach to increasing nutritional consumption in toddlers who are malnourished. This approach involves identifying available local food, educating mothers of toddlers, and preparing a menu that is in accordance with the principles of balanced nutrition. This activity includes counseling on the importance of consuming nutritious food for child growth and development. The results of the activity showed an increase in knowledge about the development of a local food-based menu with the isi Piringku method in efforts to reduce cases of malnutrition in toddlers in Southwest Papua.
Keywords: Education, Balanced Nutrition, Local Food, Isi Piringku, Malnourished Toddler
Kata Kunci
Teks Lengkap:
Download ArtikelReferensi
Ade, Irwan, Nadia, Dessy, & A. (2024). Pengenalan Isi Piringku Dengan Metode Pendekatan Seni Gambar Di Smp Yari Padang. 3(8), 54–59.
Alita, S. T. P. A. D. A. B. (2022). P Entingnya E Dukasi G Izi S Eimbang U Ntuk P Encegahan. 4, 155–162.
Angga, P. D., Makki, M., Putra, G. P., Indraswati, D., Studi, P., Guru, P., Dasar, S., & Mataram, U. (2023). Pregi ( Program Edukasi Gizi Dan Aktivitas Fisik ): Peningkatan Pemahaman Perilaku Hidup Sehat. 3(2), 111–125.
Anjarsari, I., Listyaningsih, P., Linawati, R., & Dewi, R. S. I. (2021). Peningkatan Kesadaran Diri Pada Makanan Bergizi Melalui Metode “Isi Piringku” Pada Anak Usia 4-5 Tahun Di Tk Pgri Payungan Kecamatan Kaliwungu Kabupaten Semarang. Sentra Cendekia, 2(2), 56. Https://Doi.Org/10.31331/Sencenivet.V2i2.1765
Arifin, S., Hariyani, S., Ika, Y., Pranyata, P., & Susilo, D. A. (2024). Pembuatan Kerupuk Sagu. 6, 104–113. Https://Doi.Org/10.30656/Ps2pm.V6i1.8188
Ginting, M., Mustafa, A., & Jaladri1, I. (2020). Pedoman Gizi Seimbang Berbasis Pangan Lokal Terhadap Pengetahuan, Asupan Dan Status Gizi Ibu Hamil. 104–108.
Hendriadi, A., Ariani, M., Tentara, J., No, P., & Barat, J. (2024). Pengentasan Rumah Tangga Rawan Pangan Dan Gizi : Besaran , Penyebab , Dampak , Dan Kebijakan Food And Nutrition Insecure Household Alleviation : Magnitude , Causes , Impacts , And Policies. 38(1), 13–27.
Indonesia, S. K. (2023). Dalam Angka.
Irab, S. P., Tingginehe, R. M., & Ruru, Y. (2022). Urban And Rural Food Limitations Of The Province Of Papua Indonesia During The Covid-19 Pandemi. 4(1), 36–47.
Kemenkes. (2023). Hasil Survei Status Gizi Indonesia (Ssgi) 2022. 1–7.
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2014). Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 2014 Tentang Pedoman Gizi Seimbangر. Pontificia Universidad Catolica Del Peru, 8(33), 44.
Lalla, N. N., Suprapto, S., & Agustang, A. (2023). Analisis Pengaruh Status Kurang Gizi Pada Balita Analysis Of The Effect Of Malnutrition Status On Toddlers Pendahuluan Metode Hasil.
Litaay, C., Paotiana M., Elisanti E., Dan F. D. (2021). Kebutuhan Gizi Seimbang. Zahir.
Mahaputri, C., Gede, I. D., & Wisana, H. (2022). Pengenalan Makanan Tradisional Nusantara Dengan Introductional To Traditional Archipelago Foods Using Menggunakan Metode Convolutional Neural Network ( Cnn ) The Cpnvolutional Neural Network ( Cnn ). 1.
Nirvana Sabila Nuban*, Sofyan Musyabiq Wijaya, Aprin Nabila Rahmat, W. Y. (2020). Makanan Tradisional Dari Ulat Sagu Sebagai Upaya Mengatasi Malnutrisi Pada Anak. 1, 25–36.
Padang, O. S., & Mudjirahayu, G. A. P. (2023). Produksi Tangkapan Ikan Layang (Decapterus Spp.) Yang Didaratkan Di Ppi Kota Sorong Papua Barat Daya. 3(6), 108–119.
Sambriong, M., & Maria, Y. (2021). Peningkatan Status Gizi Anak Melalui Pendekatan Pemberdayaan Keluarga Dalam Memanfaatkan Pangan Lokal. 6(1), 52–62.
Simamora, R. S., & Kresnawati, P. (2021). Pemenuhan Pola Makan Gizi Seimbang Dalam Penanganan Stunting Pada Balita Di Wilayah Puskesmas Kecamatan Rawalumbu Bekasi. 11(1), 34–45.
Susanti, S., Avicenna, E., Mulyati, S., & Marliana, L. (2022). Pemanfaatan Sumber Pangan Lokal Dalam Pemenuhan Gizi Balita Pada Keluarga Prasejahtera Di Desa Pejaten Utilization Of Local Food Sources In The Fulfillment Of Nutrition To Children In Pre-Prosperous. 1(2), 117–121.
Tambaip, B., & Alexander Phuk Tjilen. (2023). Analisis Kebijakan Publik Dalam Derajat Kesehatan Di Papua. 14(1), 101–110.
Tuhuteru Et Al. (2022). Pemberdayaan Masyarakat Kampung Kama Distrik Wesaput Dalam Memaksimalkan Singkong Dan Ubi Jalar Sebagai Solusi Sebagai Ketahanan Pangan Di Masa Pandemik. 94–105.
Wilma Florensia1*, Mustamir Kamaruddin2, Inchi3, R. A. A., & Sevilian5. (2022). Peningkatan Kapasitas Pekarangan Sebagai Sumber Pangan Suku Kokoda Untuk Pencegahan Kek Di Masa Pandemi Covid-19. 3973–3989.
DOI: https://doi.org/10.33024/jkpm.v7i12.17595
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Disponsori oleh : Universitas Malahayati Lampung dan DPW PPNI Lampung
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.