Edukasi Strategi Koping Sebagai Upaya Dalam Menurunkan Tingkat Stres Pada Siswa Smkn 4 Garut Selama Pandemi Covid-19

Theresia Eriyani, Iwan Shalahuddin, Indra Maulana

Sari


ABSTRAK

 

Menanggapi bahayanya virus Covid-19, pemerintah Indonesia mengeluarkan beberapan peraturan mengenai protokol kesehatan, salah satunya ialah protokol mennjaga jarak atau social distancing yang kemudian ditindaklanjuti dengan kebijakan PSBB yang justru menyebabkan terganggunya kesehatan mental, terutama pada remaja sekolah yang diisukan mengalami stress dengan adanya sistem PJJ. Pada penkes ini kami memberikan edukasi pada siswa/i SMKN 4 Garut mengenai pengelolaan stres dengan strategi koping. Ruang lingkup dalam kegiatan Penkes ini ialah siswa dan siswi SMKN 4 Garut. Tujuan: Kegiatan penkes ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan siswa dan siswi SMKN 4 Garut dalam melakukan pengelolaan stress dengan strategi koping selama masa pandemi covid-19. Metode: Kegiatan penkes ini mengintegrasikan konsep teori HBM. Penkes ini menggunakan metode lecture atau ceramah dengan menggunakan media powerpoint yang dilaksanakan secara daring menggunakan platform Zoom Meeting. Hasil yang ditemukan dari kegiatan penkes ini ialah persentase pengetahuan peserta mengenai stress dan strategi koping meningkat setelah diberikan materi yang dapat dilihat dari hasil post test sebagian besar peserta penkes. Simpulan yang dapat diambil dari kegiatan penkes ini ialah, terdapat peningkatan pengetahuan pada siswa dan siswi SMKN 4 Garut mengenai stress dan pengelolaan stress dengan strategi koping, setelah peserta diberikan pretest sebelum pemberian materi dan diberikan post test setelah pemberian materi.

 

Kata Kunci: Health Belief Model, Pandemi Covid-19, Strategi koping, Stres

 

 

ABSTRACT

 

Responding to the dangers of the Covid-19 virus, the Indonesian government issued several regulations regarding health protocols, one of which is the social distancing protocol which is then followed up with the PSBB policy which actually causes mental health disruption, especially for school teenagers who are rumored to be experiencing stress with the PJJ system. . At this health center we provide education to students of SMKN 4 Garut about stress management with coping strategies. The scope of this Penkes activity is students and students of SMKN 4 Garut. Purpose: This Health Center activity aims to increase the knowledge of students and students of SMKN 4 Garut in managing stress with coping strategies during the Covid-19 pandemic. Methods: This health center activity integrates the HBM theory concept. This Health Center uses the lecture method or lectures using powerpoint media which are held online using the Zoom Meeting platform. The results found from this Health Center activity were that the percentage of participants' knowledge about stress and coping strategies increased after being given the material which can be seen from the post test results of most of the Health Center participants. The conclusions that can be taken from this Health Center activity are, there is an increase in knowledge of students of SMKN 4 Garut about stress and stress management with coping strategies, after participants are given a pretest before giving material and given a post test after giving the material.

 

Keywords: Health Belief Model, Covid-19 Pandemic, Coping Strategy, Stress

Kata Kunci


Health Belief Model, Pandemi Covid-19, Strategi koping, Stres

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Ahmad, K. (2012). Promosi Kesehatan Dengan Pendekatan Teori Perilaku, Media dan Aplikasinya (Untuk Mahasiswa dan Praktisi Kesehatan). Jakarta. Divisi Buku Perguruan Tinggi. PT Raja Grafindo Persada.

Ananda, S. S. D., & Apsari, N. C. (2020). MENGATASI STRESS PADA REMAJA SAAT PANDEMI COVID-19 DENGAN TEKNIK SELF TALK. Prosiding Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, 7(2), 248-256.

Amna, Z. (2020). SEHAT MENTAL PADA MASA PANDEMI COVID-19. Ragam Cerita Pembelajaran Dari COVID-19, 33.

Chatterjee, I. (2019). Impact Of Behavior On Student Responses To Online Ethical Surveys.

Compas, B. E., Jaser, S. S., Dunbar, J. P., Watson, K. H., Bettis, A. H., Gruhn, M. A., & Williams, E. K. (2014). Coping and emotion regulation from childhood to early adulthood: Points of convergence and divergence. Australian journal of psychology, 66(2), 71-81.

Fadilah, M., Pariyana, P., Ningsih, W. I. F., Berlin, O., Azlin, A. W., & Syakurah, R. A. (2020). PENGARUH SEMINAR ONLINE TERHADAP PENGETAHUAN DALAM MENINGKATKAN IMUNITAS UNTUK MENGHADAPI COVID-19 DAN PERSEPSI MENGENAI NEW NORMAL PADA MASYARAKAT AWAM. J-KESMAS: Jurnal Kesehatan Masyarakat, 6(2), 134-149.

Fitria, L., & Ifdil, I. (2020). Kecemasan remaja pada masa pandemi Covid-19. Jurnal EDUCATIO: Jurnal Pendidikan Indonesia, 6(1), 1-4.

Fitriani, S. (2011). Promosi kesehatan.

Gaol, N. T. L. (2016). Teori stres: stimulus, respons, dan transaksional. Buletin psikologi, 24(1), 1-11.

Lestari, S. M. P., Oktia, D., & Sudiadnyani, N. P. (2016). HUBUNGAN ANTARA KEMANDIRIAN DAN PENYESUAIAN DIRI DENGAN STRES PADA MAHASISWA/I BARU ANGKATAN 2015 FAKULTAS KEDOKTERAN UMUM UNIVERSITAS MALAHAYATI YANG MERANTAU DI BANDAR LAMPUNG. Jurnal Medika Malahayati, 3(2), 65-70.

Lyon, B. L. (2000). Stress, coping, and health. Handbook of stress, coping and health: Implications for nursing research, theory, and practice, 3-23.

Machfoedz, I., & Suryani, E. (2003). Pendidikan kesehatan bagian dari promosi kesehatan. Fitramaya.

Musradinur, M. (2016). Stres dan Cara Mengatasinya dalam Perspektif Psikologi. JURNAL EDUKASI: Jurnal Bimbingan Konseling, 2(2), 183-200.

Nasut, N. B., & Nasrun, N. (2020). PELATIHAN KOPING ADAPTIF UNTUK MENURUNKAN DAMPAK PSIKOLOGI VIRUS COVID-19 DI SD PLUS JABAL RAHMAH MULIA, JL. BALAI DESA NO. 16-27, SUNGGAL, KEC. MEDAN SUNGGAL, KOTA MEDAN. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 26(4), 248-253.

RI, K. S. N. (2020). KEPRES Nomor 9 Tahun 2020 Tentang PERUBAHAN ATAS KEPUTUSAN PRESIDEN NOMOR 7 TAHUN 2020 TENTANG GUGUS TUGAS PERCEPATAN PENANGANAN CORONA VIRUS DISEASE 2019 (COVID-19).

Riyanto, A. (2013). Kapita selekta kuesioner pengetahuan dan sikap dalam penelitian kesehatan. Jakarta: Salemba Medika, 66-69.

Sari, W., Rifki, A. M., & Karmila, M. (2020). Analisis Kebijakan Pendidikan Terkait Implementasi Pembelajaran Jarak Jauh Pada Masa Darurat Covid 19.

Shalahuddin, I., Rosidin, U., & Purnama, D. (2021). Edukasi Pada Masyarakat Desa Mekarbakti Kecamatan Pamulihan Kabupaten Sumedang Tentang Pentingnya Upaya-Upaya Pencegahan Penularan Penyakit Covid-19. JURNAL KREATIVITAS PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (PKM), 4(1), 1-9.

Sugiyono, S. (2013). Metode penelitian kualitatif. Bandung: Alfabeta.

Suryaatmaja, D. J. C., & Wulandari, I. S. M. (2020). Hubungan Tingkat Kecemasan Terhadap Sikap Remaja Akibat Pandemik Covid-19. Malahayati Nursing Journal, 2(4), 820-829.

Susilowati, D. (2016). Promosi Kesehatan (Modul Bahan Ajar Cetak Keperawatan).

World Health Organization. (2020). Doing what matters in times of stress: an illustrated guide.




DOI: https://doi.org/10.33024/jkpm.v4i3.3838

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Disponsori oleh : Universitas Malahayati Lampung dan DPW PPNI Lampung


Creative Commons License
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.