Promosi Kesehatan dalam Meningkatkan Pengetahuan dan Kemampuan Satgas Covid 19 dalam Penyebaran Covid 19 di Paroki Roh Kudus Babakan Desa Canggu Kabupaten Badung Bali

Yustina Ni Putu Yusniawati, I Gede Agus Shuarsedana Putra, Ahmad Robani

Sari


ABSTRAK

 

Virus Corona merupakan wabah penyakit yang masuk ke Indonesia tahun 2019, dan menyerang sistem pernafasan. Penyebaran virus ini sangat cepat sehingga membutuhkan penanganan dengan baik.Dalam pencegahan penularan covid 19 ini, dibentuklah Satgas covid 19 yang bertugas mengawasi masyakrat untuk menerapkan protokol kesehatan. Pengawasan Prokes dari satgas covid dirasa kurang maksimal karena pengetahuan yang dimiliki berasal dari media elektronik berupa TV. Proses edukasi dan sosialisasi pencegahan penyebaran covid 19 juga kurang efektif karena kurangnya rasa percaya diri dari anggota satgas dalam memberikan promosi Kesehatan kepada masyakrat. Tujuan setelah dilakukan penyuluhan dan pelatihan dapat meningkatkan aspek pengetahuan dan aspek keterampilan satgas covid 19 dalam melakukan promosi Kesehatan berbasis multimedia. Metode Penyuluhan dan pelatihan dilakukan adalah dengan melakukan penyuluhan tentang cuci tangan yang baik dan benar, cara menggunakan masker yang benar dan 5 M (menjaga jarak, mencuci tangan, menggunakan masker, meenghindari krumunan, dan mengurangi mobilitas) dengan menggunakan poster online dan vidio. Terdapat peningkatan pengetahuan sebanyak 100% dan keterampilan sebanyak 80% dari Satgas Covid-19 Paroki Roh Kudus Babakan terhadap pencegahan covid 19.  

 

Kata kunci: Pengetahuan, Keterampilan, Satgas, Penanganan Covid 19

 

 

 

ABSTRACT

 

Corona virus is a disease outbreak that entered Indonesia in 2019, and attacks the respiratory system. The spread of this virus is very fast, so it requires good handling. In preventing the transmission of covid 19, the Covid 19 Task Force was formed to oversee the community to implement health protocols. Prokes supervision from the covid task force is considered less than optimal because the knowledge it has comes from electronic media such as TV. The education and socialization process for preventing the spread of COVID-19 is also less effective due to a lack of confidence from task force members in providing health promotion to the community. The goal after conducting counseling and training can improve aspects of knowledge and skills aspects of the COVID-19 task force in carrying out multimedia-based health promotions. The method of counseling and training carried out is by conducting counseling on good and correct hand washing, how to use the correct mask and 5 M (keeping distance, washing hands, using masks, avoiding crowds, and reducing mobility) using online posters and videos. There is an increase in knowledge of 100% and skills as much as 80% of the Covid-19 Task Force of the Paroki Roh Kudus Babakan towards the prevention of covid 19.

 

Keywords: Knowledge, Skills, Task Force, Handling Covid 19


Kata Kunci


Pengetahuan, Keterampilan, Satgas, Penanganan Covid 19

Teks Lengkap:

Download Artikel

Referensi


Amri, A., Bird, D. K., Ronan, K., Haynes, K., & Towers, B. (2017). Disaster risk reduction education in Indonesia: challenges and recommendations for scaling up. Natural Hazards and Earth System Sciences, 17(4), 595–612.

Benis, A., Notea, A., & Barkan, R. (2018). Risk and disaster management: From planning and expertise to smart, intelligent, and adaptive systems. Studies in Health Technology and Informatics. https://doi.org/10.3233/978-1-61499-852-5-286

Fathoni, M. (2018). Disaster risk reduction in schools: the relationship of knowledge and attitudes towards preparedness from elementary school students in school-based disaster preparedness in the mentawai islands, Indonesia. Prehospital and Disaster Medicine, 33(6), 581–586.

Hager, E. et al. (2020) 'Knowledge , attitude , and perceptions towards the 2019 Coronavirus Pandemic : A bi-national survey in Africa', PLoS One, pp. 1–13. doi: 10.1371/journal.pone.0236918.

Holshue, M. L. et al. (2020) 'First case of 2019 novel coronavirus in the United States', New England Journal of Medicine. Mass Medical Soc.

Huang, C. et al. (2020) 'Clinical features of patients infected with 2019 novel coronavirus in Wuhan, China', The Lancet. Elsevier, 395(10223), pp. 497–506.

Kemenkes RI (2020b) 'Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Coronavirus Disease (COVID-19)', pp. 0–115.

Kemenkes RI (2020c) 'Pedoman Pencegahan Dan Pengendalian Coronavirus Disease 2019 (Covid-19)'.

Nur, A. M. (2010). Gempa bumi, tsunami dan mitigasinya. Jurnal Geografi: Media Informasi Pengembangan Dan Profesi Kegeografian, 7(1).

Pathirage, C., Seneviratne, K., Amaratunga, D., & Haigh, R. (2012). Managing disaster knowledge: identification of knowledge factors and challenges. International Journal of Disaster Resilience in the Built Environment.

PRABOWO, N. U. R. A. (2017). PENGARUH PENDIDIKAN KESIAPSIAGAAN BENCANA TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN BENCANA TANAH LONGSOR DI DESA PANUSUPAN KECAMATAN REMBANG KABUPATEN PURBALINGGA. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO.

World Health Organization (2020) ‘Coronavirus Disease 2019’, A & A Practice, 14(6), p. e01218. doi: 10.1213/xaa.0000000000001218.

Yusniawati, Y. N. P., Yueniwati, Y., & Kartikawatiningsih, D. (2018). Knowledge and Socioeconomic Status as The Factors of Pre-hospital Delay in Patients with Acute Coronary Syndrome. Research Journal of Life Science, 5(1), 34–41.




DOI: https://doi.org/10.33024/jkpm.v5i4.4796

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Disponsori oleh : Universitas Malahayati Lampung dan DPW PPNI Lampung


Creative Commons License
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.