Efektivitas Booklet Digital Terhadap Dukungan dan Motivasi Pemberian ASI Eksklusif pada Ibu Hamil Trimester 3 di Puskesmas Purwasari Karawang
Sari
ABSTRACT
Pregnancy is a condition where in a woman's womb there is a product of conception, namely during pregnancy until before giving birth. The gestation period starts from conception to the birth of the fetus. The normal duration of pregnancy is 280 days (40 weeks or 9 months 7 days) calculated from the first day of menstruation Finally, according to the World Health Organization (WHO), in 2019, data on the Maternal Mortality Rate (MMR) were obtained, namely 303,000 people, while in the Southeast Asia region it was 235 per 100,000 live births. The infant mortality rate in the world is caused by several factors, one of which is due to due to malnutrition with the ineffectiveness of exclusive breastfeeding, breastfeeding has not been used optimally by mothers and it is even suspected that there is a tendency for more mothers not to give their milk. This is caused by several factors including limited knowledge, support and motivation of the mother herself. This is a problem for the level of maternal and child health that the support and motivation of the mother is very important for exclusive breastfeeding. This research is a quantitative analytical descriptive using a quasi-experimental design, this research method uses a quasi-experimental with a pretest and post-test approach using an alternative test Wilcoxon test (a = <0.05). The research results show that the P value of support for respondents is 0.045 <0.05, while for motivational values the P value for respondents is 0.001 <0.05. There is a significant influence between mother's support and motivation for exclusive breastfeeding in third trimester pregnant women at the Purwasari Karawang health center in 2023
Keywords: Exclusive Breastfeeding, Digital Booklet, Support, Motivation
ABSTRAK
Kehamilan merupakan keadaan dimana dalam rahim seseorang waanita tedapat hasil Konsepsi yaitu saat hamil sampai sebelum melakhirkan, Masa kehamilan dimulai dari konsepsi sampai lahirnya janin.Lamanya hamil normal adalah 280 hari (40 minggu atau 9 bulan 7 hari) dihitung dari hari pertama haid terakhir Menurut World helath organization (WHO) Pada tahun 2019 didapatkan data angka Kematian Ibu (AKI) yaitu sebanyak 303.000 jiwa, sedangkan di wilayah Asia tenggara sebesar 235 per 100.000 kelahiran hidup, Angka kematian bayi di dunia banyak disebabkan oleh beberapa faktor, salah satunya diakibatkan oleh malnutrisi dengan tidak efektifnya pemberiaan ASI Eksklusif, Pemberian ASI belum dimanfaakan secara optimal oleh ibu-ibu bahkan disinyalir ada kecenderungan makin banyak ibu-ibu yang tidak memberikan ASI-nya. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor antara lain terbatasnya pengetahuan, Dukungan dan motivasi ibu itu sendiri. Ini menjadi masalah bagi tingkat kesehatan ibu dan anak bahwa dukungan dan motivasi ibu sangat penting untuk pemberia asi eksklusif. Penelitian ini adalah deskriptif analitik kuantitatif dengan menggunakan desain kuasi eksperimen, metode penelitian ini menggunakan Kuasi Eksperimen dengan pendekatan pretest dan post test menggunakan uji alternatif uji wilcoxon ( a = < 0,05 ). Hasil penelitian diketahui bahwa nilai P Value dukungan pada responden adalah 0,045 < 0,05, sedangkan untuk nilai motivasi nilai P Value pada responden adalah 0,001 < 0,05. Maka ada pengaruh yang siginifikan antara Dukungan dan motivasi ibu terhadap Asi eksklusif pada ibu hamil dengan Trimester III di puskesmas Purwasari Karawang tahun 2023
Kata Kunci: Asi Eksklusif, Booklet Digital, Dukungan, Motivasi
Teks Lengkap:
Download ArtikelReferensi
Adnan, A. Z., Fatimah, M., Zulfia, M., & Hidayati, F. (2016). Pengaruh Dukungan Sosial TerhadapHargaDiriRemajaDesaWonoayuKecamatanWajak. Psikoislamika:JurnalPsikologiDanPsikologiIslam, 13(2), 53-58.
Berutu, H. (2021). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Pemberian Asi Eksklusif Di Wilayah Kerja Puskesmas Sitinjo Kabupaten Dairi Tahun 2020. JurnalIlmiahKeperawatan Imelda, 7(1), 53-67.
Efriani, Rolita & Dhesi Ari Astuti.2020. Hubungan Umur Dan Pekerjaan Ibu Menyusui DenganPemberian Asi Ekslusif. Jurnal Kebidanan – Vol 9, No 2 (2020), 153-162 Issn 2301-8372 (Print);Issn 2549-7081 (Online) Doi:10.26714/Jk.9.2.2020.153-162
Fitriani, Nafisah, & Indawati.2022. Hubungan Antara Pendidikan Dan Pekerjaan Ibu Terhadap Pemberian Asi Eksklusif Di DesaPelem,KecamatanPurwosari,KabupatenBojonegoro.Media Gizi Kesmas : Bojonegoro.
Gemilang,SuryaWilis.2020.HubunganUsia,Pendidikan,DanPekerjaan Dengan Pemberian Asi Eksklusif. Nakah Publikasi.
Indriyanti, M. I. (2020). Hubungan Pekerjaan, Kecukupan Asi Dan Paparan Susu Formula Dengan Pemberian Asi Eksklusif Di Wilayah Kerja Puskesmas Sumbersari Bantul Metro Selatan (DoctoralDissertation,Poltekkes Tanjungkarang).
Kasmara, Dwi Pratiwi. 2021. Hubungan Motivasi Dan Dukungan Dengan Pemberian Asi Eksklusif Di Nagori Pematang Panombean. Jurnal Bidan Komunitas. Vol.5 No 2 Hal 51-59 E-Issn 2614-7874
Martini, N. K., & Astuti, N. P. (2017). Faktor-Faktor Pendorong Ibu Dalam Memberikan Asi Eksklusif Di Upt Puskesmas Ii Denpasar Barat. Jurnal Kesehatan Terpadu, 1(1).
Nadia, F. (2023). Asuhan Kebidanan Pada Ibu Nifas Ny. N Usia 35 Tahun P2a1 4 Jam Post Sectio Caesarea Dengan Bendungan Payudara Di Ruang Arafah 3 Rsi Fatimah Cilacap 2023 (Doctoral Dissertation, Universitas Al-Irsyad Cilacap).
Oktaviana, C. (2019). Hubungan Dukungan Sosial Terhadap Penemuan Kasus Tbc Paru Di Wilayah Kerja Puskesmas Sawah Pulo Surabaya (Doctoral Dissertation, Universitas Muhammadiyah Surabaya).
Pramanik, Y. R. (2018). Hubungan Self-Efficacy Ibu Menyusui DenganPemberian Asi Eksklusif Di Wilayah Kerja Puskesmas Tamansari Kota Bandung.
Prwiroharjo, Sarwono. 2018. Ilmu Kebidanan Sarwono Prawiroharjo. Pt Bina Pustaka Sarwo Prawiroharjo; Jakarta.
Putrie, C. A. R. (2019). Pengaruh Dukungan Sosial Orang Tua, Minat Belajar Dan Prokrastinasi Akademik Terhadap Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran EkonomiPadaSmaNegeriAkreditasiaDiKotaPadang. JurnalPendidikan Ekonomi, 12(1), 18-26.
Saputra, A. D. (2020). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Dengan Media Leaflet Terhadap Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Manajemen Laktasi Di PuskesmasSukarajaKabupatenTasikmalaya (DoctoralDissertation, Universitas Siliwangi).
Tampubolon, W. S. P. (2019). Hubungan Teknik Menyusui Dengan Kejadian Regurgitasi Pada Bayi 0-3 Bulan Di Klinik Dina Medan Denai Tahun 2018.
Utomo, Y. D. C., & Sudjiwanati, S. (2018). Pengaruh Dukungan SosialTerhadapTingkatKecemasan Ibu Hamil Di Rumah Sakit BersalinPemerintahKotaMalang. Psikovidya, 22(2), 197-223.
Djede, Y. (2019). Asuhan Kebidanan Berkelanjutan Pada Ny. Apl Di Puskesmas Uitao Periode 30 Maret Sampai 03 Juni 2019 (Doctoral Dissertation, Poltekkes Kemenkes Kupang).
Who.2018 .Https://Www.Who.Int/Gho/Publications/World_Health_Statistics/2015/En/: (Di Akses 20 Oktober 2022)
DOI: https://doi.org/10.33024/mnj.v6i6.11262
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
Penerbit: Universitas Malahayati
Semua artikel dapat digunakan dibawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License