Relevansi Kejadian Hipertensi Terhadap Tingkat Pemahaman Masyarakat Desa Winowanga Sulawesi Tengah
Abstract
Penyakit menular menjadi penyebab kematian cukup tinggi atau setara 74% dari total kasus tercatat. Hipertensi merupakan contoh penyakit tidak menular yang menjadi penyakit dengan angka kematian tertinggi. Berdasarkan data Puskesmas Maholo menunjukkan bahwa hipertensi menempati urutan pertama tertinggi di Kecamatan Lore Timur sehingga penelitian ini bertujuan untuk mengetahui korelasi kejadian hipertensi terhadap tingkat pengetahuan masyarakat di Desa Winowanga, Kecamatan Lore Timur. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 50 orang dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Pengukuran tekanan darah menggunakan Sphygmomanometer digital OMRON HEM-8217 serta pengukuran tingkat pengetahuan menggunakan kuesioner. Data hasil pengukuran kemudian dianalisis menggunakan SPPS dengan uji analisis deskriptif dan uji korelasi somer'd. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat 25 orang mengalami Hipertensi (50%) dan 7 orang mengalami Pre-Hipertensi (14%). Kategori usia penderita hipertensi dan pre-hipertensi terbanyak pada usia lansia. Berdasarkan uji korelasi somers’d memperlihatkan hasil yang tidak terdapat korelasi antara tingkat pengetahuan dengan kejadian hipertensi di Desa Winowanga (p=0,795). Diharapkan penelitian selanjutnya dapat menggunaan alat tensi manual dan tensi digital serta pemberian pretest untuk pengukuran tingkat pengetahuan.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Arifah, A.S., & Wijayanti, Y. (2023). Pajanan Pestisida dengan Kejadian Hipertensi pada Petani. J Public Heal Res Dev, 7(1), 32-43.
Ervina. (2022). Faktor-Faktor yang berhubungan dengan kejadian hipertensi pada pekerja sektor informal di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Jagakarsa Tahun 2022. [Skripsi]. Jakarta, UIN Syarif Hidayatullah.
Indriana, N.I., & Laila, N.A. (2022). Prevalensi dan Risk Assessment Hipertensi pada Petani di Wilayah Kerja Puskesmas. Jurnal Keperawatan, 14(S1), 179-188.
KEMENKES RI. (2023). Laporan Kinerja 2022. Kementrian Kesehatan RI. Jakarta: Balitbang Kemenkes RI.
KEMENKES RI. (2018). Hasil Riset Kesehatan Dasar Tahun 2018. Kementrian Kesehatan RI, 53(9), 1689-1699. Jakarta: Balitbang Kemenkes RI.
Kumalasari, D., & Seftiana, T. (2021). Tingkat Pengetahuan Lansia tentang Hipertensi Berhubungan dengan Kejadian Hipertensi. JKM, 7(4).
Kumalasari, D., Seftiana, T. (2021). TINGKAT PENGETAHUAN LANSIA TENTANG HIPERTENSI BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI . JKM. Vol. 7 (4). From: https://ejurnalmalahayati.ac.id/index.php/kebidanan/article/view/5251
Maulia, M., Hengky, H.K., & Muin, H. (2021). Analisis kejadian penyakit hipertensi di Kabupaten Pinrang. Jurnal Ilmiah Manusia dan Kesehatan, 4(3), 324-331.
Maulidini, A. (2022). Perbedaan Tingkat Pengetahuan mengenai Hipertensi dan Diabetes Melitus pada Peserta Prolanis dan Non-Prolanis di Puskesmas Kecamatan Kembangan Tahun 2022. [Skripsi]. Diakses tanggal 9 September 2025 Pukul 09.040 Wita. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/67239/1/Asyifa%20Maulidini%20-%20FIKES.pdf
Nurhayati, U.A., Ariyanto, A., Syafriakhwan, F. (2023). Hubungan usia dan jenis kelamin terhadap kejadian hipertensi. Prosiding Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(22 Juli 2023), 363-369.
Putra, S. (2022). Pengaruh Gaya Hidup Dengan Kejadian Hipertensi di Indonesia (A: Systematic Review). Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 15794–15798. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.4295
Putrie, I.R., Oktafiani, D., & Finomala. (2024). Insidensi Penyakit Hipertensi pada Petani di Kecamatan Sigi Biromaru Sulawesi Tengah. Jurnal Medika Tadulako, 9(2), 22-26.
Tindangen, B.F.N.E., Langi, F.F.L.G., & Kapantow, N.H. (2020). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Hipertensi pada Guru Sekolah Dasar di Kecamatan Tombariri Timur. Kesmas, 9(1), 189-196.
Umah, I.A., & Rosyid, F.N. (2024). Tingkat Pengetahuan dengan Gaya Hidup pada Pasien Hipertensi. Holistik Jurnal Kesehatan, 18(6), 734-740.
Siti, M., Vivien, D.P., Shofi, M., Nita, E. (2023). Analisis Hubungan Pola Makan dengan Status Hipertensi pada Petani Palawija di Dusun Semen Kecamatan Grogol Kabupaten Kediri. J Sintesis, 4(1), 33-39.
Sumah, D.F. (2019). Efektivitas Pendidikan dan Senam Hipertensi terhadap Perubahan Tekanan Darah dan Pengetahuan Pasien Hipertensi di Puskesmas Kecamatan Nusaniwe ambon. Global Health Science, 4(2), 71-79.
Supadmi, W., Sari. M.I., Gailea. A., et al. (2024). Hubungan Tingkat Pengetahuan dan Kepatuhan Pasien Hipertensi di Apotek di Yogyakarta. Majalah Farmaseutik. 20(2): 154-160.
https://jurnal.ugm.ac.id/majalahfarmaseutik/article/view/95659/3940
Soares, J., Soares, D., Seran, A.I.L., Lepa, M.E., & Marni. (2021). Gambaran Tingkat Pengetahuan Penderita Hipertensi Terkait Penyakit Hipertensi. Jurnal Keperawatan GSH, 10(1), 27-32.
Wde, Y., Irma, Listy, H. (2024). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Hipertensi pada Petani di Kelurahan Wakoko, Kecamatan Pasarwajo, Kabupaten Buton. Journal of Health Sciences Leksia, 2(1), 16-30. https://jhsljournal.com/index.php/ojs/article/view/26
Zappa, M., Golino, M., Vedecchia, P., & Angeli, F. (2024). Genetics of Hypertension: From Monogenic Analysis to GETomics. J Cardiovasc Dev Dis, 11(5), 154.
DOI: https://doi.org/10.33024/jmm.v9i3.19627
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2025 Jurnal Medika Malahayati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
(1).jpg)

1.png)
