HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP PELAJAR PUTRI TENTANG MENARCHE DI SMP BUDAYA BANDAR LAMPUNG
Abstract
Menarche adalah menstruasi awal yang biasa terjadi dalam rentang usia sepuluh tahun sampai enam belas tahun,
atau pada masa awal remaja dan sebelum memasuki masa reproduksi. Beberapa penelitian menunjukkan bahwa remaja
memiliki pengetahuan yang sedikit sehingga tidak memiliki penge tahuan yang baik tentang menstruasi pertama (menarche).
Masalah fisik yang timbul dari kurangnya pengetahuan itu adalah kurangnya kebersihan diri atau personal hygiene sehingga
dapat beresiko untuk terjadinya infeksi pada saluran kemih (ISK). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran
pengetahuan dan sikap pelajar putrid tentang menarche di SMP Budaya Bandar Lampung.
Jenis penelitian ini adalah bersifat deskriptif analitik yaitu untuk melihat gambaran pengetahuan dan sikap pelajar
putri tentang menarche pada di SMP Budaya Bandar Lampung. Hasil penelitin dari 31 responden didapatkan 58,1% siswi
dengan pengetahuan yang baik, 93,5% siswi dengan sikap yang positif, dan pengetahuan berdasarkan sikap tentang
menarche sebanyak 55,2%. Kesimpulan penelitian ini dilihat dari hasil penelitian menunjukkan bahwa pengetahuan dan
sikap remaja putri tentang menarche di SMP Budaya Bandar Lampung sudah sangat baik dilihat dari 31 responden
didapatkan hasil tertinggi yaitu pengetahuan yang baik dan juga sikap yang positif
atau pada masa awal remaja dan sebelum memasuki masa reproduksi. Beberapa penelitian menunjukkan bahwa remaja
memiliki pengetahuan yang sedikit sehingga tidak memiliki penge tahuan yang baik tentang menstruasi pertama (menarche).
Masalah fisik yang timbul dari kurangnya pengetahuan itu adalah kurangnya kebersihan diri atau personal hygiene sehingga
dapat beresiko untuk terjadinya infeksi pada saluran kemih (ISK). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran
pengetahuan dan sikap pelajar putrid tentang menarche di SMP Budaya Bandar Lampung.
Jenis penelitian ini adalah bersifat deskriptif analitik yaitu untuk melihat gambaran pengetahuan dan sikap pelajar
putri tentang menarche pada di SMP Budaya Bandar Lampung. Hasil penelitin dari 31 responden didapatkan 58,1% siswi
dengan pengetahuan yang baik, 93,5% siswi dengan sikap yang positif, dan pengetahuan berdasarkan sikap tentang
menarche sebanyak 55,2%. Kesimpulan penelitian ini dilihat dari hasil penelitian menunjukkan bahwa pengetahuan dan
sikap remaja putri tentang menarche di SMP Budaya Bandar Lampung sudah sangat baik dilihat dari 31 responden
didapatkan hasil tertinggi yaitu pengetahuan yang baik dan juga sikap yang positif
Keywords
Menarche, pengetahuan, sikap, remaja
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)DOI: https://doi.org/10.33024/jmm.v2i2.1971
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 Jurnal Medika Malahayati