PELATIHAN PENGEMBANGAN KEWIRAUSAHAN JAMUR TIRAM DESA TANJUNG GEDONG

Eka Sariningsih, Tina Setiawati Dewi, Jarina Jarina, Nanda Alfiana, Nina Febrianti

Sari


Pengembangan UMKM secara parsial selama ini tidak banyak memberikan hasil yang maksimal terhadap peningkatan kinerja UMKM. Kebijakan bagi UMKM bukan karena ukurannya yang kecil, tapi karena produktivitasnya yang rendah. Peningkatan produktivitas pada UMKM, akan berdampak luas pada perbaikan kesejahteraan rakyat karena UMKM adalah tempat dimana banyak orang menggantungkan sumber kehidupannya. Salah satu alternatif dalam meningkatkan produktivitas UMKM adalah dengan melakukan modernisasi sistem usaha dan perangkat kebijakannya yang sistemik sehingga akan memberikan dampak yang lebih luas lagi dalam meningkatkan daya saing. Pengembangan dan pembinaan jiwa kewirausahaan masih belum optimal sehingga masih kurangnya keterampilan dan kreativitas kewirausahaan.
Kata kunci: Pelatihan, Pengembangan, Kewirausahaan.


Teks Lengkap:

PDF


DOI: https://doi.org/10.33024/pkmakt.v2i2.8833

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Penerbit : Prodi Akuntansi Fakultas Ekonomi, Universitas Malahayati, Bandar Lampung