PENGARUH MEDIA PENDINGIN KEKENTALAN OLI MESRAN SAE 20, SAE 40 DAN SAE 20W-50 PADA PENGELASAN SMAW TERHADAP KEKUATAN BENDING BAJA KARBON RENDAH

Muh Thohirin, Wisnaningsih Wisnaningsih, Ambar Pambudi

Abstract


ABSTRAK

Perkembangan industri akhir-akhir ini sangatlah pesat apalagi menyangkut logam dan baja, pembangunan yang menggunakan logam atau baja banyak yang  menggunakan pengelasan. Untuk itu maka perlu dilakukan berbagai penelitian tentang proses pendinginan dengan media pendingin yang berbeda-beda yang bertujuan untuk mengetahui struktur sambungan yang telah didinginkan dan untuk mengetahui hasil kelenturannya agar sambungan las bermutu tinggi, karena menyangkut keselamatan dan umur pemakaian. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen laboratorium. Proses pengelasan terhadap baja karbon rendah yaitu spesimen dilas satu persatu kemudian setiap spesimen didinginkan menggunakan media pendingin oli mesran SAE 20, oli mesran SAE 40 dan oli mesran SAE 20W-50. Nilai rata–rata tegangan bending untuk media pendingin oli mesran SAE 20W-50 sebesar 175,45 MPa. Sedangkan nilai rata–rata tegangan bending media pendingin oli Mesran SAE 40 sebesar 145,2 MPa, dan nilai rata– rata oli mesran SAE 20 sebesar 143,25 MPa. Sehingga dari penelitian diatas dapat disimpulkan bahwa media pendingin oli mesran SAE 20W-50 lebih baik dibandingkan media pendingin oli mesran SAE 20Dan SAE 40 untuk proses pendinginan setelah pengelasan.

 

Kata kunci: pengelasan, media pendingin, uji bending

 

ABSTRACT

 

The Effect Of Cooling Media Viscosity Sae 20, Sae 40 And Sae 20w-50 On Smaw Welding On The Bending Strength Of Low Carbon Steel. The development of the industry lately is very rapid, especially regarding metal and steel, many developments that use metal or steel use welding,. it is necessary to carry out various studies on the cooling process with different cooling media with the aim of knowing the structure of the connection that has been cooled and to determine the results of its flexibility so that the welded joint is of high quality, because it involves safety and service life. The research method used in this research is a laboratory experiment. The welding process for low carbon steel is that the specimens are welded one by one then each specimen is cooled using SAE 20 mesran oil cooling media. The average stress value bending for SAE 20W-50 mesran oil cooling media is 175.45 MPa. Meanwhile, the average bending stress of Mesran SAE 40 oil cooling media is 145.2 MPa, and the average value of Mesran SAE 20 oil is 143.25 MPa. So from the research above, it can be concluded that the SAE 20W-50 mesran oil cooling medium is better than the SAE 20 and SAE 40 mesran oil cooling media for the cooling process after welding.

 

Keywords: welding, cooling medium, bending test


Keywords


Media Pendingin, Pengaruh Pengelasan

Full Text:

PDF

References


Daryanto. 2012. Teknik Las. Cetakan Pertama. Bandung: Alfabeta

Febrianto, T. et al. 2013. Rancang Bangun Alat Uji Kelayakan Pelumas Kendaraan Bermotor Berbasis Mikrokontroler. Unnes Physics Journal 2(1): 30-24.

Effendi, M.S. dan Adawiyah, R. 2014. Penurunan Nilai Kekentalan Akibat Pengaruh Kenaikan Temperatur Pada Beberapa Merek Minyak Pelumas. Jurnal Intekna (1): 1-101.

Sonawan, H., dan Suratman, R. 2004. Pengantar Untuk Memahami Proses Pengelasan Logam. Cetakan Pertama. Bandung: Alfabeta.

Sukamto. 2009. Pengaruh Media Pendingin Terhadap Hasil Pengelasan TIG pada Baja Karbon Rendah. Jana Teknika 11(2): 126-137.

Surdia, T., dan Saito, S. 1999. Pengetahuan Bahan Teknik. Cetakan keempat. Jakarta: PT Pradnya Paramita.

Nurhidayat, A. 2012. Pengaruh Metode Pendinginan pada Perlakuan Panas Pasca Pengelasan Terhadap Karakteristik Sambungan Las Logam Berbeda antara Baja Karbon Rendah Ss 400 dengan Baja Tahan Karat Austenitik Aisi 304. Politekno Sains 11(2): 64-78.

Priyanto, I. 2017. Pengaruh Temperatur Media Pendingin (Air, Collant, Oli) Pada Pengelasan Gmaw Terhadap Struktur Mikro, Kekuatan Tarik Dan Kekerasan Pada Baja St 37.skripsi. Fakultas Teknik Universitas Negeri Semarang. Semarang.

Saridayat, Akhirrudin Akbar (2021) Pengaruh Variasi Media Pendingin Terhadap Kekuatan Tarik, Bending, Dan Kekerasan Pengelasan Smaw Baja St 41. Skripsi Thesis, Universitas Pancasakti Tegal.

Khamid, Abdul (2011), “Rancang bangun alat uji bending dan hasil pengujian untuk bahan besi cor”, Fakultas Teknik, Program stadi diploma III Teknik Mesin Universitas Diponegoro.

Andinata, F., Destyorini, F., Sugiarti, E., Munasir., T. Zaini, K.A. 2012. Pengaruh pH larutan elektrolit terhadap tebal lapisan elektroplating nikel pada baja ST-37. Jurnal penelitian dan aplikasinya. Vol 2 No. (2) ISSN: 2087-9946.

Baroto, B.T. & Sudargo, P.H., 2017. Pengaruh Arus Listrik dan Filler Pengelasan Logam Berbeda Baja Karbon Rendah (St 37) dengan Baja Tahan Karat (Aisi 316l) terhadap Sifat Mekanis dan Struktur Mikro. Prosiding SNATIF, pp.637-642.

Suwаhyo, Nur Muhаmmаd Sidiq, 2011, Mengelаs Dengаn Lаs Busur Listrik Mаnuаl, Yogyаkаrtа, Insаniа.

Wiryosumarto, H., Prof, Dr, Ir, Okumura,T., 2004, Teknologi Pengelasan Logam, PT Pradaya Paramita, Jakarta.

Arikunto. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : PT. Rineka Cipta.

Pengertian & Perbedaan Polaritas DCEN DCEP Pada Mesin Las SMAW Arus DC. www.pengelasan.com. Diakses tanggal 28 April 2022.

Annual Hand Book ASTM E23 – 02.Standard Test Methods for Notched Bar Impact Testing of Metallic Materials 1




DOI: https://doi.org/10.33024/jrets.v6i2.7380

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Rekayasa, Teknologi, dan Sains

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Jurnal Rekayasa, Teknologi, dan Sains View My Stats

 Jurnal Rekayasa, Teknologi, dan Sains  indexed by:


Secretariat Office:
UNIVERSITAS MALAHAYATI
Mail  : Jl. Pramuka No. 27, Kemiling, Kota Bandar Lampung
Telp  : 0811729009
email: jurnalrts.ft@malahayati.ac.id

<" Copyright UNIVERSITAS MALAHAYATI
 
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License