PENYULUHAN TENTANG ANEMIA PADA REMAJA DI DESA WIYONO KABUPATEN PESAWARAN TAHUN 2023

Yulistiana Eva Yanti -  Prodi Kebidanan Universitas Malahayati
Ratna Dewi Putri* - 
Dainty Maternity -  Prodi Kebidanan Universitas Malahayati
Muhammad Hatta -  FK UNMAL, Indonesia

ABSTRAK

Angka kejadian anemia di Indonesia masih tinggi. Berbagai alasan dikemukakan oleh para remaja mengapa tidak mengkonsumsi gizi seimbang karena diet ketat dan belum memahamidampak buruknya anemia. Tujuan kegiatan diharapkan remaja dapat mengerti tentang anemia pada remaja dan dampak anemia.Kegiatan ini telah dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 06 Februari 2023. Adapun kegiatan yang dilakukan berupa penyuluhan kepada para remaja tentang anemia dan cara mengatasinya di Desa Wiyono Kabupaten Pesawaran dengan metode penyuluhan menggunakan power point. Terdapat pengaruh signifikan Pada pengetahuan remaja sebelum dan sesudah penyuluhan anemia pada remaja. Dengan demiklan, pemberian edukasi dapat memberikan peningkatan pengetahuan, khususnya yang berkaitan dengan anemia saat remaja.

Kata kunci : anemla remaja, tingkat pengetahuan, penyuluhan.

  1. Akabas SR,KR Dolins.2005. Micronutrien requirments of physcally active womken; what can we learn from iron?. The journal of nutrition ; 81(suppl):1246S-51S(5 April[ c2008)
  2. Almatsier S.2001.Prinsip Dasar Ilmu gizi. Jakarta: PT.Gramedia Pustaka Utama
  3. Ani, L. S. (2013). Buku Saku Anemia Defisiensi Besi: Masa Prahamil dan Hamil. EGC.
  4. Kemenkes, R. I. (2016). Pedoman Pencegahan dan Penanggulangan Anemia Pada Remaja Putri dan Wanita Usia Subur (WUS). Direktorat Gizi Masyarakat Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat Kementerian Kesehatan RI.
  5. Putri, S., & Lathifah, N. S. (2019). PERBEDAAN PEMBERIAN TABLET FE DENGAN JUS JERUK DAN TABLET FE DENGAN VITAMIN C TERHADAP KENAIKAN KADAR HEMOGLOBIN PADA IBU HAMIL TRIMESTER II. Jurnal Kebidanan Malahayati, 5(2).
  6. The Conversation. (2019). 4,8 juta remaja putri Indonesia anemia, bagaimana aplikasi Android bisa menguranginya. Diakses pada: https://theconversation.com/4-8-juta-remaja-putri-indonesia-anemia-bagaimana-aplikasi-android-bisa-menguranginya-110790

SENGKUNI JOURNAL views Statistic Jurnal Perak Malahayati : Pengabdian Keapada Masyarakat Stat

JURNAL PERAK MALAHAYATI : Pengabdian Keapada Masyarakat

indexed by:


Secretariat Office:
Universitas Malahayati
Mail  : Jl. Pramuka No. 27, Kemiling, Kota Bandar Lampung
Telp  : 085279526789
email: jurnalperak@malahayati.ac.id

<" Copyright UNIVERSITAS MALAHAYATI
 
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License