Health Education Anti Kekerasan Seksual pada Usia Remaja Wilayah X

Ricky Riyanto Iksan, Muftadi Muftadi, Salama Thomasita Batubara, Yusrini Yusrini, Wiwie Herdalisa, Crystin Evangelin Watunglawar, Yance Ronard Rainuny, Fathia Fakhri Inayati Said

Sari


ABSTRAK

 

Masa remaja merupakan usia peralihan dari anak menjadi dewasa yang ditandai dengan perubahan dan pembentukan identitas, eksplorasi, dan inisiasi masalah hubungan seksual aspek, namun berisiko tinggi terkena infeksi atau masalah kesehatan lainnya. Tujuan kegiatan adalah mendapatkan gambaran Health Education Anti Kekerasan Seksual Pada Usia Remaja Di wilayah X. Metode Mengunakan tehnik  wawancara observasi pada anak remaja, kekerasan seksual. Hasil Pengetahuan baik 15 75% dan pengetahuan kurang 5 25%. Pelaksanaan pengabdian masyarakat ini menyarankan kepada anak remaja  memberikan pengalaman yang baik kepada para Remaja untuk lebih mengetahui kekerasan seksual.

 

Kata Kunci: Health Education, Kekerasan Seksual, Remaja

 

 

ABSTRACT

 

Adolescence is a transitional age from child to adult which is marked by changes and formation of identity, exploration and initiation of sexual relationship problems, but has a high risk of infection or other health problems. The aim of the activity is to get an overview of Health Education Anti-Sexual Violence at Age Adolescents in Region Results Good knowledge 15 75% and poor knowledge 5 25%. The implementation of this community service suggests that teenagers provide good experiences for teenagers to know more about sexual violence.

 

Keywords: Health Education, Sexual Violence, Adolescents


Teks Lengkap:

Download Artikel

Referensi


Alexander, r. (2018). Introduction To The Special Section: Medical Advances In Child Sexual Abuse, Part 2. Journal Of Child Sexual Abuse, 20 (6), 607- 611 2

Ajayi AI, Mudefi E, Owolabi EO.( 2021). Prevalence and Correlates of Sexual Violence among Adolescent Girls and Young Women: Findings from A Cross-Sectional Study in A South African University. BMC Womens Health.; 21(299): 1-9. https://doi.org/10.1186/s12905-021-01445-8

Anindya A, Dewi YIS, Oentari ZD.( 2020). Dampak Psikologis dan Upaya Penanggulangan Kekerasan Seksual terhadap Perempuan. Terap Inform Nusant.; 1(3): 137–140. Available from: https://ejurnal.seminar-id. com/index.php/tin/article/view/394

Chang TS, Teng YK, Chien SY, Tzeng YL.( 2021). Use of An Interactive Multimedia E-Book to Improve Nursing Students’ Sexual Harassment Prevention Knowledge, Prevention Strategies, Coping Behavior, and Learning Motivation: A Randomized Controlled Study. Nurse Educ Today.; 105: 1-7. https://doi.org/10.1016/j. nedt.2021.104883.

Ekasari MF, Rosidawati, Jubaedi A. (2019).Pengalaman Pacaran pada Remaja Awal. J Wahana Inov.; 8(1): 1–7. Available at: https://jurnal.uisu.ac.id/index.php/wahana/article/view/1438

Fredrick S, Jenkins L, Ray K.( 2020). Dimensions of Empathy and Bystander Intervention in Bullying in Elementary School. J Sch Psychol.; 79: 31–42. https://doi.org/10.1016/j.jsp.2020.03.001.

Hartini, w., Hayati, h., & Nurhaeni, n. (2021). Edukasi Pencegahan Kekerasan Seksual Berpengaruh Terhadap Persepsi Anak Prasekolah Di Kabupaten Cirebon. Jurnal Akper Buntet: Jurnal Ilmiah Akper Buntet Pesantren Cirebon 5(1), 48-53 3

Hanikah H, Faiz A, Nurhabibah P, Wardani MA. (2022). Penggunaan Media Interaktif Berbasis E-book di Sekolah Dasar. J Basicedu.; 6(4): 7352–7359. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i4.3503.

Isny, s. a. (2018). Asuhan Keperawatan Komunitas Pendidikan Kesehatan Dengan Metode Acej (Active, Creative, Effective And J oyful) Dalam Upaya Pencegahan Kekerasan Seksual Pada Anak Usia Sekolah Di Sdn 30 Cubadak Air, Lubuk Lintah Kecamatan Kuranji, Padang Tahun 2018 (Doctoral Dissertation, Universitas Andalas).

Komisis Perlindungan Anak Indonesia. (2021). Data kasus pengaduan anak 2016-2020 [Internet]. [cited 2021 Dec 20]. Available from: https://bnakdata.kpai.go.id/tabulasi data/data kasus pengadusan anak2016-2020

Komnas Perempuan. (2021). 15 Bentuk Kekerasan Seksual : Sebuah Pengenalan. Jakarta : Komnas Perempuan

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI. SIMFONI-PPA. c. (2022). [update 2022; cited 2022]. Available from https://kekerasan.kemenpppa.go.id/register/login

Komnas Perempuan. Lembar Fakta Catatan Tahunan (CATAHU) Komnas Perempuan Tahun 2017 Labirin Kekerasan terhadap Perempuan: Dari Gang Rape hingga Femicide, Alarm bagi Negara untuk Bertindak Tepat. Lembar Fakta Catatan Tah Komnas Peremp Tahun. c.2022. [update 2017 Mar 7; cited 2022]. Available from: https://komnasperempuan.go.id/uploadedFiles/1442.1614076700.pdf

Kirby D. The Impact of Sex Education on The Sexual Behaviour of Young People. Expert Paper No. 2011/12. c.2011. [update 2011 Dec; cited 2022]. Available from https://www.un.org/en/development/desa/population/ publications/pdf/expert/2011-12_Kirby_Expert-Paper.pdf

Novrianza, Novrianza, Santoso I. (2022). Dampak dari Pelecehan Seksual terhadap Anak di Bawah Umur. J Pendidik Kewarganegaraan.; 10(1): 53–64. https://doi.org/10.23887/jpku.v10i1.42692.

Panis MP, Lerik MCD, Damayanti Y, Ratu F. (2022). fektivitas Psikoedukasi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak pada Pasangan Orang Tua Muda di Kota Kupang. Indones Berdaya.; 4(4): 1113–1120. https://doi. org/10.47679/ib.2022350

Purwanza SW, Rasni H, Juliningrum PP.( 2017). Hubungan Parental Monitoring dengan Perilaku Seksual Berisiko pada Remaja di Desa Puger Kulon Kecamatan Puger Kabupaten Jember. e-Jurnal Pustaka Kesehat.; 5: 99–107. Available at: https://jurnal.unej.ac.id/index.php/JPK/article/view/4050.

Rudolph J, Zimmer-gembeck MJ, Shanley DC, Hawkins R.(2017). Child Sexual Abuse Prevention Opportunities: Parenting, Programs, and the Reduction of Risk. Child Maltreat.;xx(x):1–11.

Riad G, Forden C. (2021). “If We Didn’t Talk, We Would be Like Ostriches Burying our Heads in The Sand”: Attitudes Toward Sexuality, Gender, and Sex Education among Child Protection Social Workers in Egypt. Child Youth Serv Rev.; 129. https://doi.org/10.1016/j.childyouth.2021.106205.

Rueda P, Ferragut M, Cerezo MV, Ortiz-tallo M.( 2021). Child Sexual Abuse in Mexican Women: Type of Experience, Age, Perpetrator, and Disclosure. Int J Environ Res Public Heal.;18(6931):1–11.

Solehati T, Toyibah RS, Hellena S, Noviyanti K, Muthi'ah S, Adiyani D, Rahmah T.( 2022). Edukasi Kesehatan Seksual Remaja untuk Meningkatkan Pengetahuan dan Sikap Remaja terhadap Pelecehan Seksual. Jurnal Keperawatan.; 14(2): 431 – 438. Available from: https://journal2.stikeskendal.ac.id/index.php/ keperawatan/article/view/315

Santrock, J.W. Adolescence. (2013 ). (15th edition). McGraw-Hill Companies.

WHO. (2017). Understanding And Addressing Violence Against Women : Sexual Violence. World Health Organization




DOI: https://doi.org/10.33024/jkpm.v7i4.13951

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Disponsori oleh : Universitas Malahayati Lampung dan DPW PPNI Lampung


Creative Commons License
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.