Penggunaan Daun Salam Terhadap Klien Asam Urat Untuk Menurunkan Kadar Asam Urat Di Kelurahan Gunung Agung

M. Arifki Zainaro, Dita Resi Andrianti, Teguh Pribadi, Djunizar Djamaludin, Andoko Andoko, M. Ricko Gunawan, Rika Yulendasari

Sari


Artritis gout (asam urat) adalah penyakit yang timbul akibat kadar asam urat darah yang berlebihan, yang menyebabkan kadar asam urat darah berlebihan adalah produksi asam urat di dalam tubuh lebih banyak dari pembuangannya, selain itu penyebab produksi asam urat di dalam tubuh berlebihan dapat terjadi karena faktor genetik (bawaan), faktor makanan dan faktor penyakit. Pengobatan tradisional untuk asam urat yaitu rebusan daun salam. Tujuan setelah penyuluhan dan demonstrasi, diharapkan pemberian daun salam pada klien asam urat untuk menurunkan kadar asam urat. Adapun kegiatan yang dilakukan berupa penyuluhan menggunakan leaflet dan demonstrasi pembuatan daun salam. Terdapat penurunan kadar asam urat setelah meminum air rebusan daun salam pada penderita asam urat di Kelurahan Gunung Agung. Dengan demikian, pemberian rebusan daun salam sangat efektif dalam menurunkan kadar asam urat.

Kata Kunci


Daun Salam; Asam urat; Kadar Asam urat

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Eni, A., Ari, P. D., & Riri, N. (2018). Faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian gout arthritis masyarakat Melayu. Jurnal JOM FKp, 5(2),683-692.

Febriyanti, F & Andhika, M. (2018). Pemberian Rebusan Daun Salam (Syzygium Polyanthum) Terhadap Kadar Asam Urat Pada Lansia. Menara Ilmu, 12(10).

Hasrul, R. M. (2017). Hubungan Tingkat Pengetahuan Perawat Terhadap Pelaksanaan Asuhan Keperawatan Spiritual Di Ruang Perawatan Rumah Sakit Nene Mallomo Kabupaten Sidenreng Rapang Tahun 2017. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah, 2, 1.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2018). Riset Kesehatan Dasar Pravelensi Penyakit Sendi Berdasarkan Diagnosis. Diakses dari: http://kesmas.kemkes.go.id/assets/upload/dir_519d41d8cd98f00/files/Hasil-riskesdas-2018_1274.pdf

Kertia, N. (2009). Asam Urat. Yogyakarta: B First.

Kumar, B., & Lenert, P. (2016). Gout and African American reducing dispaties. Amerika: Clevaland Clinic Jurnl of Medicine.

Ningtiyas, I. F., & Ricky, M. R. (2016). Efektivitas Ekstrak Daun Salam untuk Menurunkan Kadar Asam Urat pada Penderita Artritis Gout. Fakultas Kedokteran Universitas Lampung.

Roza, M., & Putri, D., (2016). Pengaruh Pemberian Air Rebusan Daun Salam Terhadap Penurunan Kadar Asam Urat Pasien Arthritis Gout. Jurnal Kesehatan Saintika Meditory, 2(1), 62-70.

Sari, Y. A., & Syamsiyah, N. (2017). Berdamai Dengan Asam Urat. Jakarta: Tim Bumi Medika.

Savitri, A. (2016). Basmi penyakit dengan TOGA (Tanaman Obat Keluarga). Depok: Bibit Publisher.

Setianingrum, P. D., Istika, D. K., & Dwi, K. R. (2019). Pemberian air rebusan daun salam (syzygium polyanthum) terhadap penurunan kadar asam urat pada penderita asam urat di Dusun Kadisoro Desa Gilingharjo Kecamatan Pandak Kabupaten Bantul DIY. Jurnal Kesehatan Edisi Khusus No.1, 12-23.

Suiraoka, I.P. (2012). Penyakit Degeneratif. Yogyakarta: nuMed.

Utomo, F. (2014). Pengaruh Pemberian Air Rebusan Daun Salam Terhadap Penurunan Kadar Asam Urat Pada Lansia Di Tegalsari Salatiga. Program Studi Ilmu Keperawatan. Universitas Satyawicana Salatiga.

World Health Organization. (2017). WHO methods and data sources global burden of diasese estimates 2000-2015.

Wiraputra, I. B. M. A. (2017). Gouth Arthritis. Pengalaman Belajar Lapangan (PBL) Fakultas Kedokteran Universitas Udayana.




DOI: https://doi.org/10.33024/jkpm.v4i1.2784

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Disponsori oleh : Universitas Malahayati Lampung dan DPW PPNI Lampung


Creative Commons License
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.