Skrining Kesehatan Pada Anak Usia Sekolah Di SDN 19 Mendobarat

Rezka Nurvinanda, Rima Berti Anggraini

Sari


ABSTRAK

 

Anak usia sekolah merupakan masa dimana terjadi perubahan yang bervariasi pada pertumbuhan dan perkembangan anak yang akan mempengaruhi kondisi kesehatan anak. Kegiatan skrining kesehatan yang dilakukan pada siswa dan siswi di SDN 19 Mendobarat bertujuan untuk mendeteksi dini anak yang memiliki masalah kesehatan agar segera mendapatkan penanganan sedini mungkin. Metode pelaksanaan pada kegiatan skrining kesehatan terdiri dari pemeriksaan kepala mencakup rambut, mata, hidung, telinga, mulut dan gigi, pemeriksaan kulit dan kuku, berat badan serta tinggi badan. Hasil skrining kesehatan sebagian besar siswa dan siswi SDN 19 Mendobarat mengalami masalah pada gigi, juga memiliki masalah dalam perawatan diri seperti kuku yang panjang dan kotor, telinga kotor, dan kulit yang kurang bersih. Tetapi mayoritas anak memiliki kebersihan diri yang baik. Kesimpulannya masalah kesehatan terkait kebersihan diri apabila tidak dilakukan penatalaksanaan yang baik dapat menimbulkan berbagai dampak yang dapat mengganggu aktivitas anak usia sekolah sehingga penting untuk dilakukan skrining kesehatan dan pendidikan kesehatan.

 

Kata Kunci: Anak, Skrining Kesehatan, Usia Sekolah

 

 

ABSTRACT

 

School-age children are a time when there are various changes in children's growth and development that will affect the child's health condition. The health screening activities carried out on students at SDN 19 Mendobarat aims to detect children who have health problems early so that they can get treatment as early as possible. The implementation method for health screening activities consists of examination of the head covering hair, eyes, nose, ears, mouth and teeth, examination of skin and nails, body weight and height. The results of health screening, most of the students at SDN 19 Mendobarat experienced problems with their teeth, as well as problems in self-care such as long and dirty nails, dirty ears, and unclean skin. But the majority of children have good personal hygiene. In conclusion, health problems related to personal hygiene if good management are not carried out can have various impacts that can interfere with school age children activities so it is important to carry out health screening and health education.

 

Keywords: Children, Health Screening, School Age.


Kata Kunci


Anak, Skrining Kesehatan, Usia Sekolah

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


American Academy of Pediatrics. In: Recommendations for Preventive Pediatric Health Care. (2017). Diakses dari: https://www.aap.org/en-us/Documents/periodicity_schedule.pdf

Diyanti, A. O., Amiuza, C. B., & Mustikawati, T. (2015). Lingkungan Ramah Anak pada Sekolah Taman Kanak-Kanak. RUAS (Review of Urbanism and Architectural Studies), 12(2), 54-68.

Gracy, D., Fabian, A., Basch, C. H., Scigliano, M., MacLean, S. A., MacKenzie, R. K., & Redlener, I. E. (2018). Missed opportunities: Do states require screening of children for health conditions that interfere with learning?. PloS one, 13(1), e0190254.

Hardiansyah., & Supariasa. (2016). Ilmu Gizi Teori & Aplikasi. Jakarta: Buku Kedokteran EGC

Mane, D. A., Kakade, S. V., & Alate, M. M. (2019). School health screening program at Khubi village of Western Maharashtra: a comparative study. International Journal of Science & Healthcare Research, 4(1), 7-11.

Michael, S. L., Merlo, C. L., Basch, C. E., Wentzel, K. R., & Wechsler, H. (2015). Critical connections: health and academics. Journal of School Health, 85(11), 740-758.

Prasetyo, Y. B. (2014). Pelaksanaan Program Usaha Kesehatan Sekolah Dalam Upaya Meningkatkan Derajat Kesehatan Pada Anak Usia Sekolah Dasar di Lombok Timur. YARSI medical Journal, 22(2), 102-113.

Sherman, J., & Muehlhoff, E. (2017). Developing a nutrition and health education program for primary schools in Zambia. Journal of Nutrition Education and Behavior, 39(6), 335-342.

Suhri, M., Sudaryanto, A., Ns, M. K., & Sulastri, S. (2014). Gambaran Sikap Tentang Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Pada Anak Sekolah Dasar Negeri Di Desa Gonilan Kecamatan Kartasura Kabupaten Sukoharjo (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).

Kwureh, H. N. (2016). Hubungan Jenis Kelamin, Pengetahuan, Sikap Dan Peran Guru Dengan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Pada Siswa. Wawasan Kesehatan: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan, 2(1).




DOI: https://doi.org/10.33024/jkpm.v4i1.2892

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Disponsori oleh : Universitas Malahayati Lampung dan DPW PPNI Lampung


Creative Commons License
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.