Peningkatan Pengetahuan Masyarakat Tentang Pengelolaan Sampah Dalam Upaya Pencegahan Banjir

Tiur Romatua Sitohang, Ganda Agustina Simbolon, Sulastry Pakpahan

Sari


ABSTRAK

 

Masalah sampah masih merupakan masalah yang rumit dikarenakan pemahaman masyarakat yang masih kurang terhadap dampak yang diakibatkan sampah, kurangnya biaya pemerintah untuk mengusahakan pembuangan sampah yang baik dan memenuhi syarat. Faktor lain penyebab persoalan sampah  semakin rumit yaitu taraf hidup masyarakat yang meningkat namun tidak diikuti dengan peningkatan pengetahuan tentang persampahan dan masih kurangnya peranan masyarakat dalam menjaga kebersihan dan membuang sampah pada tempatnya. Tujuan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang pengelolaan sampah sebagai upaya pencegahan banjir. Metode pengabdian masyarakat ini dilakukan dengan memberikan intervensi penyuluhan untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat mengenai pengelolaan sampah. Hasil menunjukkan pre intervensi, 35 (70%)responden memiliki pengetahuan baik, 9 (18%) responden memiliki pengetahuan cukup, 6 (12%) responden memiliki pengetahuan kurang mengenai pengelolaan sampah. Post intervensi diperoleh 40 (80%) responden memiliki pengetahuanbaik, 7 (14%) responden memiliki pengetahuan cukup dan 3 (6%) responden memiliki pengetahuan kurang terhadap pengelolaan sampah. Kesimpulan : Intervensi penyuluhan efektif meningkatkan pengetahuan masyarakat mengenai pengelolaan sampah sebagai upaya pencegahan banjir.

 

Kata kunci: Pengetahuan, Pengelolaan Sampah, Masyarakat

 

 

ABSTRACT

 

The problem of garbage is still a complicated one because people's understanding of less the impact of garbage can can have, the lack of the cost of the government to afford a good and qualified garbage disposal. Another factor that causes the garbage problem is the increasing level of people's lives but not the increasing knowledge of garbage and the lack of community's role in keeping the garbage in place. The goal of devotion to this community is to increase public knowledge about waste management as a flood prevention effort. This method of devotion was conducted by providing outreach interventions to improve public knowledge about waste management. Results show pre intervention, 35 (70%) respondents have good knowledge, 9 (18%) respondents have enough knowledge, 6 (12%) respondents have less knowledge about waste management. Post interventilate 40 (80%) respondents have good knowledge, 7 (14%) respondents have enough knowledge and 3 (6%) respondents have less knowledge of waste management. Effective counseling interventions promote public knowledge of waste management as a flood prevention effort.

 

Key words: Knowledge, Waste Management, Society

 


Kata Kunci


Pengetahuan ; Pengelolaan Sampah

Teks Lengkap:

Download Artikel

Referensi


Awalia, V. R., Mappamiring, M., & Aksa, A. N. (2015). Peran Pemerintah Dalam Menanggulangi Resiko Bencana Banjir Di Kabupaten Kolaka Utara. Otoritas : Jurnal Ilmu Pemerintahan, 5(2), 202–213. https://doi.org/10.26618/ojip.v5i2.124

BNPB. (2020) Badan Nasional Penanggulangan Bencana. https://bnpb.go.id/definisi-bencana

BNPB. (2018) Badan Nasional Penanggulangan Bencana. https://bnpb.go.id/definisi-bencana

BPBD. (2019). Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Tapanuli Tengah.

Budiman dan Riyanto. (2013). Kapita Selekta Kuesioner Pengetahuan dan Sikap dalam Penelitian Kesehatan. Salemba Medika.

Departemen Pekerjaan Umum (2007). Pedoman Umum 3R Berbasis Masyarakat di Kawasan Pemukiman, (2007).

Hairil Akbar, Sarman, A. A. G. (2021). Aspek Pengetahuan Dan Sikap Masyarakat Terhadap Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Di Desa Muntoi. JURNAL Promotif Preventif, 3(2), 22–27.

Hutabarat, B. T. F., Ottay, R. I., & Iyone, S. (2015). Gambaran Perilaku Masyarakat Terhadap Pengelolaan Sampah Padat Di Kelurahan Malalayang Ii Kecamatan Malalayang Kota Manado. Jurnal Kedokteran Komunitas Dan Tropik, 3(1), 41–47.

Jamanti, R. (2014). Pengaruh Berita Banjir Di Koran Kaltim. eJournal Ilmu Komunikasi,2(1), 17–33.

Kustiah. Kajian Kebijakan Pengelolaan Sanitasi Berbasis Masyarakat, Pusat Penelitian dan Pengembangan Permukiman, Badan Penelitian dan Pengembangan Departemen Pekerjaan Umum, Bandung; 2005

Kirana, G. R., & Nugraheni, R. (2018). Peningkatan Pengetahuan Masyarakat Tentang Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Menggunakan Metode Komposting Takakura. Journal Oof Community Engagement and Employment, 01(02), 66–71. file:///E:/A SEMESTER VI/KTI/Rujukan/jurnal pariwisata.pdf

Meilya Farika Indah. (2015). Pengetahuan Dan Sikap Penghuni Kost Terhadap Pengelolaan Sampah Domestik Di Kelurahan Sungai Miai Banjarmasin. Jurnal Publikasi Kesehatan Masyarakat Indonesia, 2(2), 77

Medicine, institute O. (2008). Vector-Borne diseases: Understanding the environmental, human health, and ecological connections: Workshop summary.

Notoatmodjo, S. (2007). Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku. Rineka Cipta.

Nurhayu, W., Mulyana, J. S., Chusniasih, D., Lestari, W. D., Amelysa, H., & Gita Pratiwi. (2022). Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(5), 1450–1458.

Rajmohan, K. V. S et. all (2019). Plastic pollutants: Effective waste management for pollution control and abatement. Current Opinion in Environmental Science & Health Https://Doi.Org/10.1016/j.Coesh.2019.08.006, 2, : 72-84.

Riswan, Sunoko, H. R., & Hadiyanto, A. (2015). Kesadaran Lingkungan. Jurnal Ilmu Lingkungan, 9(1), 31–39. https://ejournal.undip.ac.id/index.php/ilmulingkungan/article/view/208.

Rizqi Puteri Mahyudin. (2014). STRATEGI PENGELOLAAN SAMPAH BERKELANJUTAN. EnviroScienteae, 10, 80–87.

Undang-Undang N0. 18 tahun 2008. Pengelolaan Sampah.

Wirawan, I. K. A. J., & Nandari, N. P. S. (2020). Upaya Mengatasi Banjir Akibat Penumpukan Sampah Di Sungai Lingkungan Desa Kerobokan Kelod Kuta Utara. Parta: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 29–35. http://journal.undiknas.ac.id/index.php/parta.




DOI: https://doi.org/10.33024/jkpm.v5i6.6749

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Disponsori oleh : Universitas Malahayati Lampung dan DPW PPNI Lampung


Creative Commons License
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.