Analisis Pengendalian Persediaan Material Bahan Dengan Metode Periodic Review Pada Gudang Bahan GR Auto 2000 Way Halim

Indah Lia Puspita, Hardini Ariningrum, Nanang Restiono

Sari


Pengendalian persediaan dilakukan agar dapat memenuhi kebutuhan konsumen dengan tepat dan biaya dan rendah pada perusahaan Auto 2000 Way Halim yang bergerak dibidang industri otomotif. Penelitian bertujuan untuk mengetahui model persediaan probabilistik yang baik digunakan dalam menentukan kuantitas pemesanan dengan mempertimbangkan total biaya nominal. Penelitian dilakukan dengan mempertimbangkan dua metode yaitu Metode Konvensional dan Metode Periodic Review. Berdasarkan hasil perhitungan, total biaya persediaan menurut kebijakan perusahaan adalah sebesar Rp. 710.101.565 dan total biaya persediaan metode periodik review sistem adalah sebesar Rp. 590.093.548 pertahun. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa metode Periodic Review terbukti mampu meminimalkan biaya dalam pengendalian persediaan material bahan dibandingkan dengan Metode Konvensional.


Kata Kunci


Pengendalian Persediaan, Periodic Review, Total Biaya Persediaan

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Hakim, Z., Sakuroh, L., & Awaludin, S. (2019). Sistem Informasi Persediaan Barang Berbasis Web Pada CV Telaga Berkat. Jurnal Sisfotek Global, 9(1).

Juliana, J. (2016). Analisa Pengendalian Persediaan pada Proyek Pembangunan Line Conveyor untuk Meminimalisasikan Biaya Persediaan. STRING (Satuan Tulisan Riset dan Inovasi Teknologi), 1(1).

Kifta, D. A. (2018). Analisis Pengendalian Persediaan Dalam Hubungannya Dengan Efisiensi Biaya Di Pt. Hitek Indo Mulia.

Kokita, V. (2021). Analisis Pengendalian Persediaan Barang Jadi dengan Metode Continuous Review System dan Periodic Review System di PT. Fajar Tetap Jaya.

Oktafianita, N. (2016). Perencanaan Pengelolaan Persediaan Bahan Tambahan Obat Dengan Metode Continuous Review (s, Q) Dan Periodic Review (R, s, S) (Doctoral dissertation, Universitas Brawijaya).

Rambitan, B. F., Sumarauw, J. S., & Jan, A. H. (2018). Analisis Penerapan Manajemen Persediaan Pada CV. Indospice Manado. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 6(3).

Salu, N. D., Nyoko, A. E., & Fanggidae, R. P. (2018). Pengendalian Persediaan Bahan Baku Papan Jati Pada Cv. Murah Jaya Meubel Di Kota Kupang. Jurnal Transformatif Unkriswina Sumba, 8(1), 15-24.

Sari, R. K., & Isnaini, F. (2021). Perancangan Sistem Monitoring Persediaan Stok Es Krim Campina Pada Pt Yunikar Jaya Sakti. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 2(1), 151-159.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung :

Alfabeta, CV.

Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.

Wijaya, D., Mandey, S., & Sumarauw, J. S. (2016). Analisis pengendalian persediaan bahan baku ikan pada PT. Celebes minapratama bitung. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 4(2).

https://auto2000.co.id/cabang/auto2000lampungkodya#

Caesarramzy, D., Andrawina, L., & Astuti, M. D. (2018). Usulan Kebijakan Persediaan Produk Kategori Suplemen Dan Kebutuhan Harian Di Bm Pt Xyz Untuk Mengurangi Total Biaya Persediaan Menggunakan Metode Periodic Review (R, s, S). JISI: Jurnal Integrasi Sistem Industri, 4(2), 107-118.

Guslan, D., & Nurmayasari, R. (2014). Analisis Pengendalian Persediaan Oli Castrol Dalam Mengefisiensikan Biaya Persediaan Dengan Menggunakan Metode Economic Order Quantity (Eoq) Pada Auto 2000 Cabang Surapati-Cicaheum (Suci). Jurnal Logistik Bisnis, 4(2), 25-36.

Farida, I., & Rozini, M. N. (2016, May). Pengendalian Persediaan Spare Part dan Pengembangan dengan Konsep 80-20 (Analisis ABC) pada Gudang Suku Cadang PT. Astra International Tbk–Daihatsu Sales Operational Cabang Tegal. In Prosiding Seminar Nasional IPTEK Terapan (SENIT) 2016 Pengembangan Sumber Daya Lokal Berbasis IPTEK (Vol. 1, No. 1).

Pangestu, R. T. (2016). Analisis Pengendalian Persediaan Spare Part Dengan Pendekatan Model Continuous Review Dan Model Periodic Review Pada Bagian Maintenance PT. Yamaha Indonesia.

Meilani, A. (2014). Pengendalian Persediaan Spare Part dan Pengembangan Dengan Konsep 80-20 (ANALISIS ABC) Pada AUTO 2000 Cabang Sutoyo Malang. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB Universitas Brawijaya, 2(2), 1-9.




DOI: https://doi.org/10.33024/jur.jeram.v12i4.14046

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by-nc-nd4.footer##